Anda di halaman 1dari 21

USULAN

KULIAH KERJA NYATA TEMATIK

PENGEMBANGAN KREATIFITAS GENERASI MUDA


DI DESA PANGKALAN BARU

OLEH:
BAMBANG SUGIARTO 1707165871

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA


MASYARAKAT
UNIVERSITAS RIAU
2019
LEMBAR PENGESAHAN
PROPOSAL KUKERTA TEMATIK 2019

1. Judul : Pengembangan Kreatifitas Generasi Muda di


Desa Pangkalan Baru
2. Ketua Peneliti
a. Nama Ketua : Bambang Sugiarto
b. NIM : 1707165871
c. Fakultas : Teknik
d. No. HP : 085265679873
3. Anggota :
a. Nama : Vebrian Anggara
NIM : 1707165806
b. Nama : M. Nurul
NIM : 1707165945
c. Nama : Fitri Herawati
NIM : 1707165928
d. Nama : Annisa Soraya Hasibuan
NIM : 1707165924
e. Nama : Bagus Muhammad Akbar
NIM : 1707165913
f. Nama : Maharani Rahma Annisya
NIM : 1707165867
g. Nama : Fauzan Hidayattullah
NIM : 1707165802
h. Nama : Syaiful Rahman
NIM : 1707165799
4. Biaya : Rp 2.442.000
5. Sumber Dana : DIPA LPPM Universitas Riau Tahun 2019

Pekanbaru, 16 Februari 2019


Ketua Kelompok,

Bambang Sugiarto
1707165871

ii
KATA PENGANTAR

Puji syukur atas kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, berkat rahmat dan
hidayah-Nya penulis dapat mengajukan proposal untuk mengikuti Kukerta
TEMATIK 2019 yang berjudul “Pengembangan Kreatifitas Generasi Muda di
Desa Pangkalan Baru”.
Desa Pangkalan Baru merupakan desa yang memiliki potensi luar biasa,
mulai dari letak geografis yang strategis, budaya dan sumber daya alam yang
mendukung. Akan tetapi Desa Pangkalan Baru kurang diekspos eksistensinya,
oleh karena itu penulis sebagai putra-putri daerah terinspirasi untuk
memperkenalkan dan mengembangkan potensi-potensi yang ada di desa tersebut.
Penulis mengucapkan terimakasih kepada pihak-pihak yang telah
mendukung dalam menyelesaikan proposal Kukerta TEMATIK 2019 sehingga
dapat diselesaikan dengan tepat waktu.
Penulis berharap proposal ini dapat berguna untuk penulis, rekan-rekan,
dosen, dan terkhusus untuk masyarakat Desa Pangkalan Baru.
Penulis menyadari bahwa proposal ini masih banyak terdapat kekurangan-
kekurangan, oleh karena itu penulis mengharapkan saran dan kritikan yang
membangun untuk kesempurnaan proposal ini.

Pekanbaru , 22 Februari 2019

Tim Penulis

iii
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL............................................................................................. i
HALAMAN PENGESAHAN ............................................................................... ii
KATA PENGANTAR ......................................................................................... iii
DAFTAR ISI ......................................................................................................... iv

A. Latar Belakang ................................................................................................ 1


B. Gambaran Umum Daerah Sasaran .................................................................. 1
C. Tujuan Kegiatan .............................................................................................. 3
D. Luaran Kegiatan .............................................................................................. 3
E. Rencana Kegiatan ............................................................................................ 5
F. Rencana Anggaran dan Belanja ...................................................................... 7
G. Penutup ............................................................................................................ 12
H. Biodata Anggota .............................................................................................. 13
I. Lampiran ......................................................................................................... 14

iv
A. Latar Belakang
Pendidikan merupakan kebutuhan dasar yang diperlukan oleh setiap
lapisan masyarakat. Pendidikan sebagai usaha sadar dan terencana untuk
mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran untuk peserta didik
secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan
spiritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak
mulia, serta keterampilan yang diperlukan dirinya dan masyarakat.
Pendidikan adalah proses pengubahan sikap dan tata laku seseorang atau
kelompok orang dalam usaha mendewasakan manusia melalui upaya
pengajaran dan pelatihan. Pendidikan melimpah seharusnya dapat membuat
negara Indonesia menjadi negara yang maju, namun masyarakat di daerah
yang jauh dari jangkauan teknologi kurang mengembangkan pelajaran dasar
mengenai penggunaan komputer dan teknologi terbaru lainnya yang telah
menjadi hal umum yang digunakan dalam era globalisasi seperti saat ini.
Kemampuan dalam penguasaan teknologi tersebut harus didukung
dengan kreatifitas dalam penerapan sehari-hari. Kreatifitas dalam penerapan
pengetahuan diharapkan dapat meningkatkan daya saing generasi muda
khusus nya generasi muda Desa Pangkalan Baru di era globalisasi seperti saat
ini.

B. Gambaran Umum Daerah Sasaran


1. Struktur Pemerintahan Desa
Kepala Desa : Muhammad Akbal
Sekretaris Desa : Ahmad Adryan
Bendahara Desa : Fitriyati
Ka. Urusan Pemerintahan : Arifin.AS
Ka. Urusan Umum : Gustiawati
Ka. Urusan Pembangunan : Syafri
Ka. Urusan Kesra : Ramawi
Ka. Urusan Keuangan : Rosiyanti
Staf Kantor : Suci Utari
Kepala Dusun 1 : Bahrizal
Kepala Dusun 2 : Azit Puzirat

1
Kepala Dusun 3 : A. Rahman
Kepala Dusun 4 : H. Sarkani

2. Kondisi Geografis
Luas desa Pangkalan Baru kurang lebih sekitar ± 20000 Ha dengan
batas wilayah sebelah barat berbatasan dengan desa Buluh Cina, sebelah
timur berbatasan dengan desa Bandai Seikijang kabupaten Pelalawan,
sebelah selatan berbatasan dengan desa Buluh Nipis , dan sebelah utara
berbatasan dengan desa Baru.
3. Kondisi Demografi
a. Jumlah Penduduk
Penduduk merupakan salah satu unsur penting pada suatu wilayah
dalam menunjang perkembangan daerah tertentu, karena penduduk
secara langsung mempengaruhi pertumbuhan pembangunan suatu
daerah, karena semakin meningkat populasi penduduk suatu daerah
akan diikuti dengan pertumbuhan pembangunan daerah tersebut.
Berdasarkan data statistik kependudukan desa Pangkalan Baru
diterangkan bahwa jumlah penduduk yang berada diwilayah ini
berjumlah 4045 jiwa. Adapun jumlah penduduk yang terbagi sesuai
jenis kelamin seperti tabel dibawah ini:

No Jenis Kelamin Jumlah Penduduk (Jiwa)

1 Laki-laki 2094
2 Perempuan 1951
Jumlah 4045
Sumber : Data Monografi Desa

Dari tabel diatas dapat kita lihat jumlah penduduk desa Pangkalan
Baru memiliki jumlah penduduk yang digolongkan menurut jenis
kelamin yang terdiri atas 2094 jiwa penduduk laki-laki dan 1951 jiwa
penduduk perempuan. Dari tabel diatas dapat diketahui bahwa
penduduk yang berjenis kelamin laki – laki lebih banyak yaitu
berjumlah 2094 jiwa.

2
b. Keberagaman Penduduk dan Budaya
Di desa Pangkalan Baru terdapat IV dusun (Dusun I-IV), yang
mana mempunyai keberagaman penduduk terutama di dusun IV yang
memiliki banyak warga pendatang. Adapun keberagaman suku
penduduk dan budaya yang ada di desa Pangkalan Baru meliputi suku
melayu, jawa, minang, batak, dll. Sedangkan budaya yang lebih
mendominan di desa Pangkalan Baru yaitu budaya melayu.

C. Tujuan Kegiatan
Dalam rangka menghadapi perkembangan zaman khusunya di bidang
IPTEK (Ilmu Pengetahuan dan Teknologi), maka dibutuhkan pembekalan
berupa pengembangan kreatifitas generasi muda di Desa Pangkalan Baru.
Pengembangan kreatifitas tersebut meliputi bidang sosial, pendidikan, dan
agama. Kegiatan pembekalan kreatifitas ini diharapkan dapat meningkatkan
kesadaran generasi muda untuk lebih berkreasi. Beberapa contohnya adalah
sebagai berikut:
1. Pemanfaatan benda yang dianggap tidak bermanfaat (seperti sampah)
menjadi bermanfaat dan memberi nilai keindahan pada benda tersebut,
2. Memiliki softskill di bidang IPTEK,
3. Menumbuhkan sikap generasi muda yang lebih agamis/relegius.
Berdasarkan hal tersebut, kegiatan ini diharapkan dapat bermanfaat dan
diwariskan ke generasi selanjutnya.

D. Luaran Kegiatan
1. Video Dokumenter
Video dokumenter yang dihasilkan diharapkan dapat menjadi salah satu
langkah memperkenalkan ragam budaya yang ada di wilayah Desa
Pangkalan Baru ke daerah luar yang berada di sekitar wilayah Desa
Pangkalan Baru khususnya di Provinsi Riau. Selain itu, berbagai macam
kuliner khas turut dikenalkan sehingga dapat menjadi salah satu pesona
kuliner Indonesia di provinsi Riau.

3
2. Akun Media Sosial
Selain video dokumenter, pengenalan wilayah Desa Pangkalan Baru
beserta beragam kebudayaan dan kuliner juga disebarkan melalui akun
media sosial. Diharapkan akun tersebut dapat dikelola oleh dengan baik
untuk mengenalkan potensi Desa Pangkalan Baru tersebut.

4
E. Rencana Kegiatan
Waktu Pelaksanaan
Bulan Bulan PIC (Penanggung Supporting
No Nama Program Jawab) Team
Tempat Ket.
Pertama Kedua
1 2 3 4 1 2 3 4

Pengantaran dan Serah Terima Pemerintah


Mahasiswa Kukerta Desa,
Bambang Posko
1 a. Penempatan Posko Masyarakat,
Sugiarto Kukerta
PKK, Peserta
b. Penataan posko
Kukerta
c. Silaturahmi dengan warga desa
Pembuatan Apotik Hidup Pemerintah
Desa,
a. Penempatan lahan Bagus M. Kebun/
2 Masyarakat,
b. Pembersihan lahan Akbar Lahan Desa
PKK, Peserta
c. Penanaman bibit apotik hidup Kukerta
Pembuatan Tugu Batas Desa
Pemerintah
a. Pembersihan areal perbatasan Desa,
Sayful Perbatasan
3 b. Pembuatan pondasi tugu batas desa Masyarakat,
Rahman Desa
Peserta
c. Pemasangan tugu batas desa
Kukerta
d. Penanaman tanaman hias
Pemerintah
Kreatifitas Kebersihan Akhir Pekan Desa,
4 a. Gontong royong Fitri Herawati Masyarakat, Desa, SMP
Peserta
b. Lomba Kreatifitas tong sampah
Kukerta

5
Waktu Pelaksanaan
Bulan Bulan Supporting
No Nama Program PIC (Penanggung Jawab)
Team
Tempat Ket.
Pertama Kedua
1 2 3 4 1 2 3 4
Kegiatan Posyandu Pemerintah
Desa, PKK,
a. Penempatan posko posyandu Maharani Rahma Posyandu
5 Bidan,
b. Penataan posko posyandu Annisya Desa
Peserta
c. Kegiatan perwujudan balita sehat Kukerta
Sosialisasi Ilmu Teknik Sipil
Pemerintah
a. Pengenalan ilmu teknik sipil Desa, Siswa, SMA/SM
6 b. Motivasi cita-cita sebagai civil Vebrian Anggara
guru, Peserta K
engineer Kukerta
c. Pelatihan desain struktur gedung
Pemerintah
Kegiatan Sehat dan Kebugaran Desa, PKK, Perkarang
7 Masyarakat Desa M. Nurul Akbar Masyarakat, an Balai
a. Senam lansia Peserta Desa
Kukerta
Promosi Usaha Kuliner Rumahan Pemerintah
Desa,
a. Desain kemasan masakan Annisa Soraya Balai
8 Masyarakat,
b. Liputan kegiatan usaha Hasibuan Desa
PKK, Peserta
c. Publikasi melalui media elektronik Kukerta
Kreatifitas Kegiatan ibu - ibu PKK
Peserta
a. Kerja Bakti Kukerta,
Fauzan Balai
9 b. Kegiatan Silaturahmi Bersama Ibu-ibu PKK PKK,
Hidayattullah Desa
Pemerintah
c. Memasak makanan sehat khas daerah
Desa
d. Makan bersama

6
Waktu Pelaksanaan
Bulan Bulan PIC (Penanggung
No Nama Program Jawab)
Supporting Team Tempat Ket.
Pertama Kedua
1 2 3 4 1 2 3 4
Penjemputan dan Serah Terima Mahasiswa
Kukerta
Pemerintah Desa,
a. Kerja Bakti Bambang
10 PKK, Peserta Balai Desa
Sugiarto
b. Silaturahmi Perpisahan Kukerta

7
F. RAB
Rincian anggaran Jadwal
Jenis kegiatan
No Rincian Volume Satuan Harga satuan Jumlah kegiatan
Penempatan dan 1. Banner (1 m x 2 m) 1 Meter Rp. 30.000 Rp. 60.000
Penataan Posko 2. Tong Sampah 1 Unit Rp. 25.000 Rp. 25.000
3. Sapu Lidi 1 Unit Rp. 10.000 Rp. 10.000
4. Sapu Ijuk 1 Unit Rp. 20.000 Rp. 20.000
5. Kain Pel 1 Unit Rp. 20.000 Rp. 20.000
6. Ember 1 Unit Rp. 10.000 Rp. 10.000
7.
JUMLAH Rp. 85.000
Silaturahim dengan 1. - - - Rp. - Rp. -
Warga Desa 2. - - - Rp. - Rp. -
3. - - - Rp. - Rp. -
JUMLAH Rp. -
Kegiatan Posyandu 1. Air Mineral 2 Kotak/Dus Rp. 20.000 Rp. 40.000
2. Makanan 1 - Rp. 100.000 Rp. 100.000
3.
JUMLAH Rp 140.000
Senam Kebugaran 1. Lain- lain - - Rp. - Rp. -
Jasmani 2.
3.
JUMLAH Rp. -
Pembuatan Apotek 1. Poly Bag 1/2 Kg Rp. 30.000 Rp. 15.000
Hidup 2. Bibit Kunyit 1 Ons Rp. 2.000 Rp. 2.000
3. Bibit Sirsak 2 Batang Rp. 25.000 Rp. 50.000
4. Bibit Serai 10 Batang Rp. - Rp. -

8
5. Bibit Lidah Buaya 5 Pot Rp. - Rp. -
6. Bibit Daun Bidara 4 Batang Rp. - Rp. -
7. Bibit Seledri 1 Lain-lain Rp. 10.000 Rp. 10.000
8. Bibit Kencur 1 Ons Rp. 2.000 Rp. 2.000
9. Bibit Cocor Bebek 10 Lembar/Helai Rp. - Rp. -
Daun
10. Bibit Temulawak 1 Ons Rp. 2.000 Rp. 2.000
11. Bibit Pepaya 1 Buah Rp. 10.000 Rp. 10.000
12. Bibit Jahe 1 Ons Rp. 2.000 Rp. 2.000
13. Bibit Singkong 10 Batang Rp. - Rp. -
14. Cabai Rawit 3 Pot Rp. 3.000 Rp. 9.000
JUMLAH Rp. 102.000
Gotong Royong 1. Konsumsi Lain- Lain-lain Rp. 100.000 Rp. 100.000
lain
JUMLAH Rp. 100.000
Pengenalan Teknik 1. - - - Rp. - Rp. -
Sipil

JUMLAH Rp. 100.000


Promosi Masakan 1. Bahan Masakan Lain- Lain-lain Rp. 250.000 Rp. 250.000
Khas Desa lain
JUMLAH Rp. 250.000
Lomba Kreatifitas 1. Hadiah Juara I 1 Unit Rp. 150.000 Rp. 150.000
Membuat Tong 2. Hadiah Juara II 1 Unit Rp. 125.000 Rp. 125.000
Sampah 3. Hadiah Juara III 1 Unit Rp. 100.000 Rp. 100.000
4.
JUMLAH Rp. 375.000

9
Tugu Perbatasan Desa 1. Pembuatan Tugu 1 Unit Rp. 1.500.000 Rp. 1.500.000

JUMLAH Rp. 1.500.000


Promosi Usaha 1. Bumbu Masakan Lain- Lain-lain Rp. - Rp. -
Kuliner Rumahan Lain
2.
3.
JUMLAH Rp. 100.000

10
Total Biaya Keseluruhan
No Nama kegiatan Total biaya
1 Penempatan dan Penataan Posko Rp. 85.000
2 Silaturahim dengan Warga Desa Rp. -
3 Kegiatan Posyandu Rp. 140.000
4 Senam Kebugaran Jasmani Rp. -
5 Pembuatan Apotek Hidup Rp. 102.000
6 Gotong Royong Rp. 100.000
7 Pengenalan Teknik Sipil Rp. 100.000
8 Promosi Masakan Khas Desa Rp. 250.000
9 Lomba Kreatifitas Membuat Tong Sampah Rp. 375.000
10 Tugu Perbatasan Desa Rp. 1.500.000
11 Promosi Usaha Kuliner Rumahan Rp. 250.000
JUMLAH Rp. 2.902.000

11
G. Penutup
Demikianlah proposal kegiatan kukerta ini kami buat, sebagai
perwujudan dari rasa kepedulian serta rasa tanggung jawab kami sebagai
pengabdian mahasiswa kepada masyarakat. Proposal ini dibuat sebagai acuan
dan bahan pertimbangan berbagai pihak dalam melaksanakan kegiatan yang
telah kami programkan. Besar harapan kami agar Bapak/Ibu untuk berkenan
memberikan bantuan moril maupun materil demi terlaksana kegiatan-kegiatan
yang telah kami programkan. Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu, kami
ucapkan terima kasih.

12
H. Biodata Anggota

NO NAMA NIM FAKULTAS E-MAIL NO. HP


1. Bambang Sugiarto 1707165871 F.TEKNIK bambang.sugiarto5871@student.unri.ac.id 085265679873
2. M. Nurul 1707165945 F.TEKNIK m.nurul5945@student.unri.ac.id 081378585750
3. Annisa Soraya Hasibuan 1707165924 F.TEKNIK annisa.soraya5924@student.unri.ac.id 085210303083
4. Fitri Herawati 1707165928 F.TEKNIK fitri.herawati5928@student.unri.ac.id 085277761060
5. Vebrian Anggara 1707165806 F.TEKNIK vebrian.anggara5806@student.unri.ac.id 082169019840
6. Bagus Muhammad Akbar 1707165913 F.TEKNIK bagus.muhammad5913@student.unri.ac.id 085278739363
7. Maharani Rahma Annisya 1707165867 F.TEKNIK maharani.rahma5867@student.unri.ac.id 081378060873
8. Fauzan Hidayattullah 1707165802 F.TEKNIK fauzan.hidayattullah5802@student.unri.ac.id 082388039169
9. Sayful Rahman 1707165799 F.TEKNIK sayful.rahman5799@student.unri.ac.id 081261693832

13
I. LAMPIRAN
a. KTM

14
15
16
17

Anda mungkin juga menyukai