Anda di halaman 1dari 21

2.1.

Aspek Organisasi

2.1.1. Jenis Badan Hukum

Andyni Collection merupakan sebuah UMKM yang berfokus pada bidang konveksi
dengan produk utama tas berbahan dasar kain batik. Selain tas, Andyni Collection
juga memproduksi dompet yang biasanya digunakan sebagai souvenir. Andyni
Collection berdiri sejak akhir tahun 2009, sehingga telah berdiri selama 10 tahun.
Pada tahun 2011 hingga sekarang Andyni Collection didukung dan dinaungi oleh
pemerintah kota Surabaya melalui Dinas Perdagangan.

Andyni Collection merupakan badan usaha yang berbentuk usaha dagang (UD) yang
dimiliki oleh perseorangan, sehingga Andyni Collection bukan merupakan sebuah
badan hukum, yang tanggung jawabnya tidak terbatas dan tidak terikat secara resmi
oleh Undang – Undang. Andyni Collection menghasilkan produk berupa tas, dompet,
dan souvenir pernikahan yang berciri khas batik.

Konsumen tidak perlu meragukan produk – produk yang dihasilkan oleh


Andyni Collection karena produknya akan selalu diperiksa secara teliti sebelum
didistribusikan. Pekerja yang dipekerjakan pun adalah pekerja yang sudah
berpengalaman dan handal sehingga setiap jahitan produk selalu rapi. Selain itu,
konsumen juga dapat menyediakan kain batik sendiri yang dapat dijadikan sebagai
bahan dasar produk yang diinginkan konsumen.

Profil Organisasi

Nama Organisasi : Andyni Collection

Alamat : Jln. Rungkut Menanggal 2A/16B, Kota Surabaya

Pemilik : Sri Budi Utami

No. Telepon : 085707707167 / 085730605464

Instagram : @olahkainbatik

Jumlah Karyawan : 10 orang

Hari Kerja Operasional : Senin s.d. Minggu

Jam Kerja Operasional : 08.00 s.d.18.00 WIB


2.1.2. Visi, Misi, dan Core Values

Visi

Menjadi produsen tas batik yang unggul, unik, dan berkualitas sesuai perkembangan
zaman.

Misi

 Menggunakan bahan kain batik yang berkualitas dan bercorak unik


 Menjahit dengan lebih halus dan rapi
 Memperbaharui model tas batik sesuai tren di masyarakat
 Membangun relasi yang baik dan berkelanjutan dengan supplier dan
konsumen

Core Values

Core Values Deskripsi


Estetis Andyni Collection dalam membuat produknya selalu
mengutamakan keindahan dan keunikan corak kain batik
produk-produknya.
Kualitas Andyni Collection selalu mengutamakan kualitas dari setiap
produk yang dihasilkan. Hal ini terlihat dari aktivitas quality
control yang dilakukan sebelum distribusi produk.
Inovasi Andyni Collection selalu berusaha memproduksi produk
dengan desain-desain baru sesuai perkembangan zaman.
Disiplin Andyni Collection selalu menerapkan kerja yang disiplin
agar produktivitas selalu terjaga dan stok selalu tersedia.
Relationship Andyni Collection berusaha menjaga hubungan yang baik
dengan supplier dan konsumen, sehingga supplier dan
konsumen dapat menjadi loyal.
2.1.3. Desain Organisasi

Desain organisasi dari Andyni Collection adalah desain spesialisasi pekerjaan.


Spesialisais pekerjaan disini berarti adanya penjabaran terperinci terhadap tugas yang
harus dilakukan masing-masing karyawan, misalnya bagian cutting hanya
mengerjakan hanya melakukan pemotongan bahan baku saja, sedangkan bagian
penjahitan hanya melakukan penjahitan saja. Sehingga karyawan hanya melakukan
pekerjaan yang sesuai dengan spesialisasinya.

2.1.4. Ilustrasi Struktur Organisasi


Pemilik

Desainer Produksi Produksi Admin Penjualan


(Cutting) (Penjahit)

2.1.5. Formalization (Rules & Policies)

Rules :

Andyni Collection tidak memiliki rules dikarenakan karyawan atau pekerjanya


merupakan pekerja lepas, sehingga tidak diperlukan peraturan secara tertulis.

Policies :

 Gaji karyawan sesuai jumlah produk yang dihasilkan sesuai dengan


perjanjian.

 Jika hasil pekerjaan tidak memenuhi syarat kualitas, kuantitas dan


waktu maka pekerja tidak akan diberikan tanggung jawab lagi.

2.1.6 Decision Making Process

UMKM Andyni Collection masih tergolong usaha kecil yang dimiliki perseorangan
dan karyawannya masih terhitung sedikit, sehingga pengambilan keputusan yang
dilakukan dengan sentralisasi oleh pemilik Andyni Collection sendiri.

2.2. Aspek SDM

2.2.1. Rencana Kebutuhan dan Pemberdayaan SDM

a. Jumlah SDM

Nama Jabatan Jumlah


Desainer 1
Produksi (cutting) 2
Produksi (penjahit) 3
Admin 2
Penjualan 2

b. Kualifikasi SDM :

 memiliki keterampilan dalam bidangnya

 bertanggung jawab

 disiplin dan jujur

 mampu memenuhi permintaan

 rapi dan teliti

c. Cara Perolehan atau Perekrutan SDM

Andyni Collection merekrut pekerjanya dengan mengandalkan komunitas


yang bergerak di bidang yang dibutuhkan atau menawarkan pekerjaan kepada
kerabat dekatnya.

Jabatan Syarat
Desainer - Mampu mendesain dengan baik

- Selalu inovatif mengikuti perkembangan zaman

- Memiliki perilaku yang baik serta sikap yang


sopan dan jujur
Produksi - Memiliki keterampilaan dalam memotong dengan
(cutting) rapi dan teliti

- Disiplin dan tepat waktu dalam melakukan


pekerjaannya

- Memiliki perilaku yang baik serta sikap yang


sopan dan jujur
Produksi - Memiliki keterampilan dalam menjahit dengan
(Penjahit) rapi dan teliti
- Disiplin dan tepat waktu dalam melakukan
pekerjaannya

- Memiliki perilaku yang baik serta sikap yang


sopan dan jujur
Admin - Memiliki perilaku yang baik serta sikap yang
sopan dan jujur

- Dalam menanggapi konsumen harus cepat


tanggap
Penjualan - Memiliki perilaku yang baik serta sikap yang
sopan dan jujur

- Memiliki penampilan yang dapat menarik


konsumen

d. Proses Pemberdayaan SDM

UMKM Andyni Collection tidak memiliki karyawan tetap terutama dalam


bidang produksi sehingga belum ada aktivas pemberdayaan sumber daya
manusia yang dilakukan.

2.2.2. Job Description, Job Spesification, and Job Performance Standard

a. Desainer

Identitas Jabatan Nomor:


Nama Jabatan Desainer Unit Kerja Bagian Operasional
Lapor Kepada Pemilik Bagian Desain dan
pengembangan produk
Sifat Pekerjaan Operasional Menerima -
Laporan
Tujuan Jabatan
Melaksanakan kegiatan pengembangan fitur dan desain produk secara periodik untuk
memenuhi kebutuhan ekspansi produk dan pasar.
Ragam Pekerjaan
Sifat Pekerjaan Penjelasan
Primer / Utama 1. Membuat desain baru produk
2. Melakukan pengembangan desain dan fitur produk

Sekunder 1. Mempelajari tren desain produk tas dan dompet


2. Menerima ide pengembangan produk

Ragam Tugas

Nama Tugas
1. Melakukan observasi terhadap produk yang akan dikembangkan
2. Menentukan rancang desain baru produk
3. Menggambar desain produk pada media yang digunakan
4. Menyerahkan desain produk kepada bagian produksi
5. Melakukan revisi desain apabila diperlukan
Ragam Kewajiban
Nama Kewajiban Penjelasan
1. Wajib melakukan pengembangan Desainer wajib melakukan inovasi desain
desain produk atau fitur produk sesuai dengan kebutuhan
dan tren produk saat ini
Ragam Tanggung Jawab
Nama Tangggung Jawab
1. Bertanggung jawab atas inovasi dan pengembangan produk
Variable Jenis Kompetensi
Mampu mempelajari
Kebebasan desain dan observasi terhadap
Berkarya
1. Kemampuan
Yang Harus Dikerjakan produk asesoris fashion terutama tas dan dompet

1. Ahli
Menemukan ide-ide atau trampilfitur
pengembangan dalam
dan menggunakan alat atau media
desain produk baru
2. Keahlian
2. Membuat gambaranuntuk penerapan
desain ide desain
produk selain tas dan dompet
3. Mengetahui tren dan selera konsumen
Memberikan masukan penggunaan jenis bahan tertentu terhadap
kepada baiannproduk
produksi
3. Pengetahuan
fashion terutama jenis produk tas dan dompet
Teliti, rasa ingin tahu tinggi, dan sadar akan perubahan.
4. Sikap
Tuntutan Fisik Penejelasan

5. Stamina Tahan dan bekerja dalam waktu yang cukup


6. Jenis Kelamin Pria/Wanita
7. Tinggi Badan -
8. Berat Badan -
9. Tubuh -
10. Mata -
Formal Informal
SMA -
Jenis Pengalaman Kurun Waktu
Keterampilan mendesain Minimal 1 tahun
Tempat Kerja Peralatan Kerja
Pabrik atau rumah Kertas, pensil
Identitas Jabatan
Nama Jabatan Desainer Unit Kerja Operasional
Laporan Pemilik Bagian Desain dan pengembangan
produk
Kepada
Sifat Operasional Menerima -
perkerjaan laporan

Ragam Standar Kuantitatf


Jenis Standar Deskripsi
- -
Ragam Standar Kualitatif
Jenis Standar Deskripsi
Inovasi dan pembaharuan produk Adanya produk baru yang merupakan hasil
observasi dan olah pikir yang sesuai dengan
tujuan badan usaha.
b. Sales

Identitas Jabatan Nomor:


Nama Jabatan Sales Unit Kerja Bagian penjualan
Lapor Kepada (Owner) Bagian Pemasaran
Sifat Pekerjaan Pemasaran Menerima Laporan -
Tujuan Jabatan
Membantu Andyni collection dalam mencapai target penjualan produk
Ragam Pekerjaan
Sifat Pekerjaan Penjelasan
Primer / Utama 1. Membantu mencari calon konsumen
2. Membantu dalam hal Penjualan produk.

Sekunder 1. Membantu pada unit kerja lain jika membutuhkan bantuan


dalam pekerjaa
Ragam Tugas
Nama Tugas Penjelasan
1. Menghampiri dan menanyakan – petugas marketing menghampiri calon
konsumen lalu menanyakan kebutuhan
kepada calon konsumen
produk apa yang ingin dicari.
2. Menawarkan kepada calon – Petugas marketing menawarkan produk
yang dihasilkan Andyini Colletion kepada
konsumen Produk yang ada calon konsumen tersebut
3. Merekomendasikan produk- – Petugas marketing memberi rekomendasi
jenis produk yang ada sesuai dengan
produk yang sesuai dengan calon kebutuhan calon konsumen.
konsumen

Ragam Kewajiban
Nama Kewajiban Penjelasan
1. Wajib Mengetahui semua – Petugas marketing wajib menguasai setiap
produk-produk yang dihasilkan Andyni
produk yang dihasilkann
Collection
2. Wajib memiliki – Petugas marketing wajib memiliki tata cara
berbicara yang baik sehingga calon
kemampuan berbicara
konsumen dapat tertarik
sehingga menarik
konsumen
– Petugas marketing wajib mengetahui dan
3. Wajib mengetahui dan memahami setiap keunggulan dari masing-
masing produk sehingga calon konsumen
memahami setiap
bisa tertarik untuk membeli.
keunggulan dari
produk-produknya.
Ragam Tanggung Jawab
Nama Tangggung Jawab Penjelasan
1. Bertanggung jawab – Petugas marketing bertanggung jawab atas semua
informasi yang dibeikan kepada calon konsumen
dalam memberikan
mengenai produk-produknya.
informasi tentang
produk
2. Bertanggung jawab – Petugas marketing bertanggung jawab dalam
menjawab setiap pertanyaan dari calon konsumen
dalam setiap
mengenai produk-produk Andyni Collection.
Pertanyaan
konsumen

Akuntabilitas
Yang Harus Dikerjakan Hasil Akhir yang Dicapai
Mencari calon konsumen untukKonsumen membeli produk-produk yang
Andyni Collection dihasilkan dari Andyni Collection.

Kebebasan Berkarya
Yang Harus Dikerjakan
Menarik konsumen untuk membeli produk-produk dari Andyni Collection sesuai
dengan target yang telah ditetapkan.
Variable Jenis Kompetensi
Mampu menarik konsumen untuk membeli
1. Kemampuan produk sesuai dengan
target yang telah ditetapkan
Mempunyai keahlian dalam hal
berbicara sehingga dapat calon
2. Keahlian
konsumen dapat tertarik untuk
membeli produknya.
Produk
Memiliki pengetahuan mengenai seluruh
3. Pengetahuan
produk yang dhasilkan dari Andyni
Collection
Memiliki sikap yang Bijaksana,
4. Sikap sopan,Bertanggung Jawab,Ramag dan
Jujur
Tuntutan Fisik Penejelasan

5. Stamina Mampu bekerja dengan cekatan dan


kompeten
6. Jenis Kelamin Wanita
7. Tinggi Badan -
8. Berat Badan -
9. Tubuh Tidak cacat fisik
10. Mata Tidak cacat mata
Formal Informal
Minimal lulusan SMA -
Jenis Pengalaman Kurun Waktu
Bekerja sebagai Sales Minimal 1 Tahun
Tempat Kerja Peralatan Kerja
Pameran Ballpaint, Kertas
Identitas Jabatan
Nama Jabatan Sales Unit Kerja -
Laporan Owner Bagian Penjualan Produk
Kepada
Sifat Pemasaran Membuat untuk Owner
Perkerjaan Laporan
Ragam Standar Kuantitatif
Jenis Standar Deskripsi
Pencapaian Target dalam Penjualan Dalam pekerjaan harus lebih kompeten
sehingga mampu mencapai target yang
ditetapkan.

Ragam Standar Kualitatif


Jenis Standar Deskripsi
Penilaian hasil dalam Penjualan Dalam menilai hasil dapat dilakukan dengan
cara melihat hasil penjualan sebanyak berapa
Produk
unit sudah terjual sehingga bisa mengetahui
target yang dicapai.

c. produksi

Identitas Jabatan Nomor:


Nama Jabatan Produksi Unit Kerja Bagian Operasional
Lapor Kepada Manager (Owner) Bagian Operasional
Sifat Pekerjaan Operasional Menerima Laporan -
Tujuan Jabatan
Memproduksi bahan mentah sehingga menjadi tas batik berkualitas.
Ragam Pekerjaan
Sifat Pekerjaan Penjelasan
Primer / Utama 1. Mengecek setiap bahan baku yang akan diproduksi baik dari
segi tampilan maupun kualitas.
2. Mengatur dan mengontrol bahan baku dalam setiap tahapan
produksi hingga menjadi tas batik yang berkualitas.
3. Mengoperasikan mesin produksi.
Sekunder 1. Membuat laporan atas jumlah bahan baku yang telah digunakan
dalam proses produksi.
2. Membuat laporan atas bahan baku yang gagal produksi akibat
kesalahan produksi.
3. Membuat laporan mengenai banyak jumlah produk yang telah
selesai untuk mengetahui apakah mencapai target produksi
perhari atau tidak.

Ragam Tugas
Nama Tugas Penjelasan
1. Melaksanakan - Petugas Produksi yang menjalankan
perencanaan produksi perencanaan produksi yang telah diatur
yang telah diatur sebelumnya
2. Melakukan produksi sesuai - Petugas Produksi harus melaksanakan
dengan standard dan kegiatan produksi sesuai dengan
ketentuan yang telah standard dan ketentuan yang telah
ditentukan ditentukan
3. Memilih bahan baku yang - Petugas Produksi mampu untuk
akan digunakan dalam memilih jenis kain batik, kulit,
proses produksi benang, dan aksesoris yang
4. Memastikan produk dalam berkualitas
keadaan baik dan tidak - Petugas Produksi wajib untuk teliti
terdapat kecacatan saat saat proses prosuksi untuk mencegah
proses produksi adanya barang cacat sampai ditangan
konsumen

Ragam Kewajiban
Nama Kewajiban Penjelasan
1. Mengetahui seluruh jenis - Jabatan Produksi harus mengetahui jenis
produk yang diproduksi produk yang akan diproduksi beserta
oleh Andiny Collection dengan macam-macam warna dan motif
beserta variasi batiknya. dari batik itu sendiri.
2. Mengetahui dan memahami - Mengetahui tata cara keselamatan kerja
tata cara keselamatan dan terkait dengan K3 untuk menciptakan
keamanan kerja. suasana kerja yang kondusif, tertib, dan
aman.
3. Melakukan produksi pada - Seluruh petugas produksi diwajibkan
saat jam operasional untuk melakukan proses produksi
4. Teliti dalam melakukan selama jam operasional kerja yang
setiap proses produksi bertujuan untuk mencapai target
produksi.
- Setiap petugas produksi harus teliti
dalam melakukan proses produksi agar
tidak terjadi kecacatan produk.
Ragam Tanggung Jawab
Nama Tangggung Jawab Penjelasan
1. Bertanggung jawab - Petugas produksi memiliki tanggung jawab atas
atas proses segala proses produksi yang dilakukan, baik dari
produksi proses bahan baku hingga produk jadi.
2. Bertanggung jawab - Petugas produksi memiliki tanggung jawab atas
atas bahan dan bahan dan peralatan yang digunakan selama
peralatan yang proses produksi baik kerusakan maupun
digunakan dalam pemeliharaannya.
proses produksi
Akuntabilitas
Yang Harus Dikerjakan Hasil Akhir yang Dicapai
1. Memproduksi produk tas batikTas batik
Andiny Collection

Kebebasan Berkarya
Yang Harus Dikerjakan
Memproduksi produk tas batik sesuai dengan target produksi dan permintaan
konsumen.
Variable Jenis Kompetensi

Mampu memilih bahan yang


1. Kemampuan
berkualitas untuk digunakan dalam
proses produksi.
Ahli dalam menggunakan peralatan
2. Keahlian konveksi seperti mesin jahit untuk
menghasilkan tas batik yang berkualitas.

Memiliki pengetahuan tentang tata cara


3. Pengetahuan produksi masing-masing produk, bahan-
bahan yang dibutuhkan, dan variasi
produk yang dihasilkan oleh Andiny
Collection.
Sopan, teliti, jujur, bertanggung jawab,
4. Sikap disiplin, dan berkompeten.

Tuntutan Fisik Penejelasan


Mampu bekerja dengan telaten dan
5. Stamina cekatan selama waktu operasional kerja.

6. Jenis
Wanita
Kelamin
7. Tinggi Badan -
8. Berat Badan -
9. Tubuh Tidak cacat fisik
10. Mata Tidak cacat mata
Formal Informal
SMA -

Jenis Pengalaman Kurun Waktu


- -
Tempat Kerja Peralatan Kerja
Pabrik produksi Andiny Mesin Jahit
Collection
d. Admin

Identitas Jabatan Nomor:


Nama Jabatan Admin Unit Kerja Bagian Operasional
Lapor Kepada Pemilik Bagian Operasional
Sifat Pekerjaan Operasional Menerima Laporan -
Tujuan Jabatan
- Menjalankan sosial media
- Menjadi perantara antara pelanggan dengan owner
Ragam Pekerjaan
Sifat Pekerjaan Penjelasan
Primer / Utama 3. Menjalankan sosial media seperti facebook & instagram
4. Menulis pesanan pelanggan kedalam pembukuan

5. Menjawab telepon masuk

Sekunder 1. Membuat agenda pameran


Ragam Tugas

Nama Tugas Penjelasan


-
6. Membuat konten yang siap untuk di update

7. Melakukan Update pada sosial media yang dimiliki


seperti Facebook & Instagram
8. Menanggapi semua respon dari konsumen

9. Mendata jumlah total pembelian pada masing masing sosial


media
10. Mengucapkan terima kasih pada customer setelah proses
pembayaran selesai
11. Menyampaikan kepada owner agar segera diproses
12. Membuat nota yang akan di berikan kepada owner.

Ragam Kewajiban
Nama Kewajiban Penjelasan
2. Wajib melakukan update pada -
semua sosial media
3. Wajib mengetahui setiap
transaksi pembayaran dari
Customer yang membeli
Ragam Tanggung Jawab
Nama Tangggung Jawab Penjelasan
1. Bertanggung jawab 1. Mengecek jumlah uang yang masuk sesuai jumlah
terhadap sosial media pada salinan nota
yang dimiliki

Akuntabilitas
Yang Harus Dikerjakan Hasil Akhir yang Dicapai
1. Melakukan Update setiap hari 1. sosial media menjadi aktif
terhadap semua sosial media yang
dimiliki

2. Mencatat semua transaksi


pembelian yang dilakukan secara 2. Memiliki semua data pembelian yang
online. (Telepon, Instagra, dilakukan secara online dari masing
Facebook)
masing platform
Kebebasan Berkarya
Yang Harus Dikerjakan
- Ramah dalam melayani customer
Variable Identitas JabatanJenis Kompetensi
Nama Jabatan Admin Unit
Mampu Kerja customer
melayani - dalam proses
1. Kemampuan
Laporan Owner transaksiBagian
pembayaran Penjualan Produk
Kepada - Memiliki keahlian mengoperasikan sosial
2. Keahlian media seperti facebook dan instgram
Sifat Operasional Melayani untuk Owner
- Mampu membuat konten yang baik dalam
perkerjaan sosial media yang ada
transaksi
Memiliki pengetahuan tentang logaritma
pembayaran
3. Pengetahuan sosial media (Facebook & Instagram)
Ragam Standar Kuantitatif
Jenis Standar Bertanggung Jawab, Jujur, Berkompeten,
Deskripsi
4. Sikap
1. Melaporkan data penjualan Ramah, Sopan jujur dan bertanggungjawab atas
1. Bekerja
yangTuntutan
terjadi Fisik
secara online kebenaranPenejelasan
data penjualan yang diberikan
(Telepon, Bisa bekerja dengan cekatan dengan waktu
5. StaminaInstagram & kepada owner
Facebook) yang cukup lama
6. Jenis Kelamin Ragam Pria/Wanita
Standar Kualitatif
7.Jenis
Tinggi Badan
Standar - Deskripsi
8. Berat
1. Kebenaran Badanpendapatan
laporan - 1. Bekerja secara jujur dan bertanggungjawab
toko setiap9.harinya
Tubuh Tidak akan
cacat kebenaran
fisik laporan pendapatan toko
10. Mata -
Formal Informal
SMA -

Kemampuan berbahasa yang baik -


Peralatan Kerja
HP
2.2.3. Sistem Kompensasi

UMKM tidak menggunakan sistem kompensasi karena semua pegawainya


adalah pekerja lepas dan sistem kerjanya dinamakan sistem borongan (sistem
sekali produksi menghasilkan barang jadi dan jumlahnya banyak). Upah
borongan akan dibayarkan saat seluruh produk yang diselesaikan diantar
kepada pemilik.
2.2.4. Sistem penilaian kerja
Sistem penilaian yang dilakukan oleh Andyni Collection adalah dengan
melakukan pengawasan secara langsung terhadap setiap pekerjanya dalam
melakukan pekerjaannya. Hal ini melingkupi bagian admin, operasional
hingga bagian yang menjadi pengawas saat pameran atau event. Hal ini
dilakukan agar tidak terjadi kesalahan dalam melakukan pekerjaan di setiap
lini kerja. Pihak andyni collection juga terbuka luas akan kritik yang
diberikan.

- DESKRIPTOR KERJA
Jabatan Deskriptor Kerja
Ketelitian Human Kreativitas Disiplin
Skill
Desainer 20 % 40 % 30 % 10 %
Produksi 35% 30 % 10 % 30 %
(cutting)
Produksi 30 % 30 % 15 % 25 %
(penjahit)
Admin 15 % 25 % 35% 25 %
Penjualan 15 % 40 % 20 % 25 %

Anda mungkin juga menyukai