Anda di halaman 1dari 1

Analisis: Untuk membangun Infrastruktur termasuk pelabuhan, bandara, pembangkit listrik dan

lain-lain diperlukan dana yang tidak sedikit, maka dari itu pembangunan infrastruktur ini akan
berdampak terhadap pertumbuhan ekonomi, berdampak langsung di antaranya meningkatkan
nilai tambah dan menciptakan lapangan kerja baru, maupun berdampak tidak langsung yaitu
akan mendorong berkembanganya sektor lain dalam perekonomian nasional dan untuk realisasi
pembangunan ini bukan merupakan pilihan, melainkan kewajiban bagi pemerintah untuk
melaksanakannya, dengan demikian berdasarkan pendanaan pembangunan Infrastruktur tersebut
bahwasanya pemerintah telah menetapkan sumber pembiayaannya dari APBN, BUMN (baik atas
inisiatif korporasi maupun penugasan dari pemerintah), swasta, dan terakhir skema pendanaan
Kerja sama Pemerintah Badan Usaha (KPBU).

Anda mungkin juga menyukai