Anda di halaman 1dari 11

TUGAS DARING 3

PERANGKAT PEMBELAJARAN KURIKULUM 2013


KELAS TINGGI

KELAS :4
TEMA : 3. Peduli Terhadap Makhluk Hidup
SUB TEMA : 3. Ayo Cintai Lingkungan
PEMBELAJARAN :5

DISUSUN OLEH

HAMDANI 19150402710134

PENDIDIKAN PROFESI GURU DALAM JABATAN TAHAP 4


GURU KELAS SEKOLAH DASAR
LPTK UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
TAHUN 2019
JARINGAN PEMBELAJARAN
KELAS 4 TEMA 3 SUB TEMA 3 PEMBELAJARAN 5

Pemetaan Kompetensi Dasar dalam Pembelajaran


SILABUS

Mata Pelajaran
Indikator Kegiatan
dan Kompetensi Materi Alokasi
Pencapaian Tujuan pembelajaran Pembelaj Penilaian Sumber Belajar
Dasar Pokok waktu
Kompetensi aran

SBDP  Buku Pedoman Guru


3.4 Mengetahui 3.4. 1 Menjelaskan 1. Setelah mendengarkan Karya Apresia  Teknik (6 Jam Tema : Peduli Terhadap
karya seni karya seni rupa penjelasan dan seni si karya Penilaia pelajar
montase Makhluk Hidup Kelas 4
rupa teknik teknik tempel mengamati gambar seni n an) (Buku Tematik Terpadu
tempel. (C1) siswa mampu montase  Penilaia Kurikulum 2013, Jakarta:
3.4.2 Menjelaskan karya seni n Sikap Kementerian Pendidikan
membandingkan rupa teknik tempel (C1). : lembar dan Kebudayaan, 2013).
setiap karya seni 2. Siswa mampu observa
yang ditampilkan membandinkan setiap  Buku Siswa Tema :
si
Peduli Terhadap
(C5) karya seni yang  Penilaia
4.4 Membuat ditampilkan setiap Makhluk Hidup Kelas 4
n
karya 4.4.1 Membuat kelompok (C5) (Buku Tematik Terpadu
Penget
kolase,monta karya seni 3. Setelah mendengarkan Kurikulum 2013, Jakarta:
ahuan :
se, aplikasi, montase (P2) penjelasan dari guru dan Kementerian Pendidikan
tes
dan Kebudayaan, 2013).
dan mozaik. 4.4.2 diberikan panduan  Penilaia
Mempersentasik pertanyaan, siswa n
an karya mampu membuat karya Ketera
montase (P2) seni montase (P2). mpilan :
4. Setelah mendengarkan Unjuk
penjelasan dari guru dan Kerja
diberikan panduan
pertanyaan, siswa
mampu mengapresiasi
hasil karya montase
(P2).
IPS  Buku Pedoman Guru
3.1 3.1.1 1. Siswa mampu Wujud Yang  Teknik (6 Jam Tema : Peduli Terhadap
Mengidentifik Mengidentifikasi mengidentifikasi cinta dapat Penilaia pelajar Makhluk Hidup Kelas 4
asi karakteristik karakteristik ruang n an) (Buku Tematik Terpadu
lingkung dilakukan
karakteristik dataran tinggi, pemanfaatan sumber  Penilaia Kurikulum 2013, Jakarta:
ruang dan dataran rendah, daya alam untuk an untuk
n Sikap Kementerian Pendidikan
pemanfaatan dan pantai serta kesejahteraan menjaga : lembar dan Kebudayaan, 2013).
sumber daya pemanfaatan masyarakat dengan lingkunga observa
alam untuk sumber daya tepat (C1) n  Buku Siswa Tema :
si
Peduli Terhadap
kesejahteraa alamnya bagi 2. Dengan mengamati  Penilaia
n kesejahteraan gambar dan video siswa Makhluk Hidup Kelas 4
n
masyarakat masyarakat(C1). mampu menganalisis (Buku Tematik Terpadu
Penget
dari tingkat 3.1.2 Menganalisis karakteristik ruang dan Kurikulum 2013, Jakarta:
ahuan :
kota/kabupat karakteristik ruang pemanfaatan sumber Kementerian Pendidikan
tes
dan Kebudayaan, 2013).
en sampai dan daya alam untuk  Penilaia
tingkat pemanfaatansumb kesejahteraan n
provinsi. er daya alam masyarakat dengan Ketera
untuk masyarakat benar (C4) mpilan :
(C4) 3. Dengan mengamati Unjuk
4.1 Menyajikan gambar dan video, Kerja
hasil 4.1.1 Menunjukkan membaca teks, dan
identifikasi hasil identifikasi berdiskusi, siswa mampu
karakteristik karakteristik menyajikan informasi
ruang dan dataran tinggi, tentang pemanfaatan
pemanfaatan dataran rendah, dan pelestarian sumber
sumber daya dan pantai serta daya alam di lingkungan
alam untuk pemanfaatan sekitar mereka dengan
kesejahteraa sumber daya dengan baik. (P3)
n alamnya bagi
masyarakat kesejahteraan
dari tingkat masyarakat (P3).
kota/kabupat
en sampai
tingkat
provinsi.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
KURIKULUM2013

Satuan Pendidikan : SDN Kembang Habang 3


Kelas / Semester : IV (Empat) / 1
Tema 3 : Peduli Terhadap Makhluk Hidup
Sub Tema 3 : Ayo Cintai Lingkungan
Pembelajaran : 5
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan
tetangganya.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar,
melihat, membaca dan menanya) dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan
benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis,
dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan
anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan peri-laku anak
beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


KOMPETENSI DASAR (KD) INDIKATOR
SBDP
3.4 Mengetahui karya seni rupa 3.4. 1 Menjelaskan karya seni rupa teknik
teknik tempel. tempel (C1)
3.4.2 membandingkan setiap karya seni yang
ditampilkan (C5)
4.4 Membuat karya
kolase,montase, aplikasi, dan 4.4.1 Membuat karya seni montase (P2)
mozaik. 4.4.2 Mempersentasikan karya montase
(P2)
IPS
3.1 Mengidentifikasi karakteristik 3.1.1 Mengidentifikasi karakteristik dataran
ruang dan pemanfaatan sumber tinggi, dataran rendah, dan pantai serta
daya alam untuk kesejahteraan pemanfaatan sumber daya alamnya bagi
masyarakat dari tingkat kesejahteraan masyarakat(C1).
kota/kabupaten sampai tingkat
provinsi. 3.1.2 Menganalisis karakteristik ruang dan
pemanfaatansumber daya alam untuk
masyarakat (C4)

4.1 Menyajikan hasil identifikasi 4.1.1 Menunjukkan hasil identifikasi


karakteristik ruang dan karakteristik dataran tinggi, dataran
pemanfaatan sumber daya alam rendah, dan pantai serta pemanfaatan
untuk kesejahteraan masyarakat sumber daya alamnya bagi kesejahteraan
dari tingkat kota/kabupaten masyarakat (P3).
sampai tingkat provinsi.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah mendengarkan penjelasan dan mengamati gambar siswa mampu
Menjelaskan karya seni rupa teknik tempel (C1).
2. Siswa mampu membandinkan setiap karya seni yang ditampilkan setiap
kelompok (C5)
3. Setelah mendengarkan penjelasan dari guru dan diberikan panduan
pertanyaan, siswa mampu membuat karya seni montase (P2).
4. Setelah mendengarkan penjelasan dari guru dan diberikan panduan
pertanyaan, siswa mampu mengapresiasi hasil karya montase (P2).
5. Siswa mampu mengidentifikasi karakteristik ruang pemanfaatan sumber
daya alam untuk kesejahteraan masyarakat dengan tepat (C1)
6. Dengan mengamati gambar dan video siswa mampu menganalisis
karakteristik ruang dan pemanfaatan sumber daya alam untuk
kesejahteraan masyarakat dengan benar (C4)
7. Dengan mengamati gambar dan video, membaca teks, dan berdiskusi,
siswa mampu menyajikan informasi tentang pemanfaatan dan pelestarian
sumber daya alam di lingkungan sekitar mereka dengan dengan baik. (P3)
D. MATERI PEMBELAJARAN
1. Karya Seni Montase
2. Wujud cinta Lingkungan
E. STRATEGI PEMBELAJARAN
1. Model : Cooperative Learning Tipe Thingk Pair Share (TPS)
2. Pendekatan : Saintifik
3. Metode : Demonstrasi, tanya jawab, penugasan
F. Media dan Bahan
1. Gambar montase
2. Slide PPT
3. Video tentang lingkungan
4. Laptop
5. LCD
G. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan A. Menyiapkan peserta didik secara fisik dan 15 menit
mental
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
1. Membuka pelajaran dengan mengucapkan
salam. (Religius)
2. Menanyakan kabar peserta didik dan mengecek
kehadiran peserta didik.
3. Mengajak peserta didik berdo’a menurut agama
dan kepercayaan masing-masing (Religius)
4. Mengatur tempat duduk siswa secara
berkelompok
B. Motivasi siswa
1. Menyampaikan manfaat tentang materi yang
dipelajari
2. Menyanyikan lagu Indonesia Raya.
(Nasionalisme)
C. Menyampaikan Apersepsi
1. Mengkondisikan suasana belajar yang
menyenangkan.
2. Guru mengingatkan peserta didik tentang
pelajaran sebelumnya dan mengaitkan dengan
pelajaran yang akan disampaikan.
D. Menyampaikan Tujuan Pembelajaran
1. Guru menyampaikan kegiatan yang akan
dilakukan dan tujuan pembelajaran.
E. Menyampaikan Cakupan Materi
1. Guru menyampaikan cakupan materi
Inti 165
1. Guru meminta Siswa memajang karya seni Menit
montase yang telah mereka buat sebelumnya di
meja masing-masing.
2. Setelah semua sudah memajang hasil
karyanya Guru meminta Siswa menjelaskan
hasil karya mereka kepada teman satu
kelompok secara bergiliran.
3. Guru menjelaskan bahwa setiap siswa diminta
untuk memberikan apresiasi kepada hasil karya
temannya (TPS)
4. Selanjutnya guru meminta siswa untuk memilih
1 temannya untuk menjadi pasangan.
Collaboration (TPS)
5. Setiap siswa diminta mengamati hasil karya
pasangannya dan memberikan komentar
sebagai bentuk apresiasi mengamati. (TPS)
6. Guru meminta Siswa menuliskan apresiasi
mereka pada potongan kertas yang telah
disediakan . (TPS)
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
7. Guru meminta Siswa yang berpasangan
bergantian membacakan hasil apresiasinya.
Mengkomunikasikan (TPS).
8. Siswa menjawab pertanyaan guru:
9. Apa yang telah kamu lakukan sebagai wujud
cinta terhadap lingkungan?
10. Guru kemudian meminta Siswa menjawab
pertanyaan yang terdapat dalam buku siswa.
11. Siswa menuliskan hal yang dapat dilakukan
untuk menjaga keseimbangan dan kelestarian
lingkungan.
12. Siswa menuliskan ciri-ciri warga yang memiliki
sikap tidak mencintai lingkungan.
13. Siswa menuliskan ciri-ciri warga yang mencintai
lingkungan.
14. Siswa menuliskan cara pandang mereka
tentang pertanyaan-pertanyaan tersebut pada
diagram frayer yang terdapat dalam buku siswa
. Creativity and Innovation
15. Siswa mendiskusikan jawaban secara
berkelompok.

Penutup 1. Guru bersama siswa membuat kesimpulan/ 30 menit


rangkuman hasil belajar selama sehari.
(Collaboration)
2. Guru melaksanakan evaluasi
3. Guru melaksanakan refleksi dan tindak lanjut
dengan:
a. Mereview konsep materi yang telah
diajarkan,
b. Guru membimbing siswa melakukan evaluasi
diri menemukan manfaat dari pembelajaran
yang telah dilaksanakan,
c. Guru memberikan umpan balik terhadap
proses pembelajaran,
4. Guru menginformasikan rencana kegiatan
pembelajaran untuk pertemuan berikutnya.
5. Menyanyikan lagu daerah.
6. Berdoa / salam penutup

G. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


 Buku Pedoman Guru Tema : Peduli Terhadap Makhluk Hidup Kelas 4 (Buku
Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan, 2013).
 Buku Siswa Tema : Peduli Terhadap Makhluk Hidup Kelas 4 (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan, 2013).

H. EVALUASI

Sikap
 Prosedur tes : Proses pembelajaran berlangsung
 Teknik : Observasi
 Instrumen : Jurnal sikap
Pengetahuan
 Prosedur tes : Post tes
 Jenis tes : Tertulis
 Bentuk tes : Objektif
 Instrumen : Soal Pilihan Ganda dan Uraian
Keterampilan
 Prosedur tes : Proses pembelajaran
 Jenis tes : Performance
 Bentuk tes : Subjektif
 Instumen : Rubrik Penilaian

Rencana Pengayaan dan Tindak Lanjut

1. Pengayaan
Kegiatan Pengayaan diberikan bagi siswa yang telah melebihi target pencapaian
kompetensi. Kegiatan pengayaan dapat dilakukan dengan cara pemberian materi
dan tugas yang besifat lebih rinci dan pendalaman.

Tindak Lanjut
Siswa yang belum mencapai nilai KKM diberikan tindak lanjut dengan cara
memberikan materi yang lebih sederhana dan memberikan tes perbaikan dan
pemberian tugas yang berkaitan dengan materi pembelajaran.

Mengetahui ................
Kepala Sekolah Guru Kelas IV
Hj. Erna Rokhana, S.Pd. SD Hamdani, S.Pd
NIP. 196809181988042001 NIP.
198910052014021004

Anda mungkin juga menyukai