Anda di halaman 1dari 4

Soal

1. Raksa pada bejana berhubungan mempunyai selisih 2 cm (massa jenis = 13,6 gr/cm3).
Kaki sebelah kiri berisi zat cair yang tingginya 25 cm. berarti massa jenis zat
cair itu adalah…
a.800 kg/m3 c.1.088 kg/m3 e.1.360 kg/m3
b.1.030 kg/m3 d.1.300 kg/m3

2. Perhatikan gambar berikut!

Sebuah pipa U diisi dengan minyak dan raksa. Jika ketinggian raksa h 1 adalah 1,6 cm,
maka tentukanlah ketinggian minyak h2. Diketahui massa jenis raksa dan minyak berturut
– turut adalah 13,6 g/cm3 dan 0,8 g/cm3 adalah . . .
a. 25 cm c. 27,2 cm e. 30 cm
b. 25,2 cm d. 27,5 cm

3. Sebuah pipa U yang diisi alkohol dan air dalam keadaan stabil tampak seperti gambar.

Jika massa jenis air = 1000 kg/m3 dan massa jenis alkohol 800 kg/m3, maka perbedaan
ketinggian permukaan antara alkohol dan air adalah . . .
a. 3 cm c. 4,5 cm e. 6 cm
b. 4 cm d. 5 cm
4. Perhatikan gambar berikut :

Sebuah pipa U mula-mula diisi dengan air yang massa jenisnya 1000 kg.m-3 kemudian
pada salah satu pipa dituangkan minyak goreng sehingga posisi stabil tampak seperti
gambar. Jika tinggi kolom minyak 8 cm dan kolom air 5 cm, besarnya massa jenis
minyak goreng adalah….
a. 520 kg.m-3 c. 600 kg.m-3 e. 720 kg.m-3
b. 525 kg.m-3 d. 625 kg.m-3

Essay
1. Perhatikanlah gambar bejana berikut!

Jika diketahui massa jenis minyak 0,8 g/cm3, massa jenis raksa 13,6 g/cm3, dan massa
jenis air 1 g/cm3, tentukanlah perbedaan tinggi permukaan antara minyak dan air.

PEMBAHASAN
1. JAWABAN :C

Diketahui ρ raksa = 13,6 g/cm3

h raksa= 2 cm

h air = 25 cm

Ditanya = ρ air

Jawaban =
Simak lebih lanjut di Brainly.co.id - https://brainly.co.id/tugas/5984060#readmore
2. JAWABAN : C
Diketahui:

h1 = 1,6 cm
ρ1 = 13,6 g/cm3
ρ2 = 0,8 g/cm3
Ditanyakan: h2 = …?
Jawaban:

p1 = p2
ρ1 . g . h1 = ρ2 . g . h2
13,6 g/cm3 . 1,6 cm = 0,8 g/cm3 . h2

h2 = = 27,2 cm

3. JAWABAN : B
Diketahui:

ρair = 1000 kg/m3


ρalkohol = 800 kg/m3
halkohol = 20 cm
Ditanyakan: ∆h = …?

Jawaban:

ρalkohol . halkohol = ρair . hair


800 kg/m3 . 20 cm = 1000 kg/m3 . hair
hair = 16 cm
∆h = halkohol – hair
∆h = 20 cm – 16 cm = 4 cm

4. JAWABAN : D

Diketahui :
Massa jenis air = 1000 kg.m-3
Tinggi air = 5 cm
Tinggi minyak goreng = 8 cm
Ditanya : Massa jenis minyak goreng
Jawab :

5. Diketahui:

ρair = 1 g/cm3
ρminyak = 0,8 g/cm3
ρraksa = 13,6 g/cm3
hminyak = 15 cm
Ditanyakan: ∆h minyak dan air = …?
Jawaban:

ρair . hair = ρminyak . hminyak


1 g/cm3 . hair = 0,8 g/cm3 . 15 cm
hair = 12 cm
∆h minyak dan air = hminyak – hair
∆h minyak dan air = 15 cm – 12 cm = 3 cm

Anda mungkin juga menyukai