Anda di halaman 1dari 11

MENETAPKAN KEBUTUHAN SDM

KEBUTUHAN = JUMLAH BEBAN KERJA x SKK + SKI


SDM WAKTU KERJA TERSEDIA
MENENTUKAN UNIT KERJA DAN KATAGORI SDM
Radiologi

NO UNIT KERJA KATAGORI SDM KETERANGAN


1 Instalasi Radiologi S2 Dokter Spesialis Radiologi Ka . Instalasi Radiologi
RSUD Wangaya DIII Teknik Radiodiagnostik/ Wakil Ka Instalasi Radiologi
Kota Denpasar DIII ATRO/DIII JTRR Radiografer
DIV Teknik Radiologi Staf Adm inventaris Radiologi
SMA/Sederajat/ Staf Administrasi
Pekarya Kesehatan Perawat
DIII Pearawat Fisikawan Medis
S2 Fisikawan Medis
CONTOH L.2
MENETAPKAN WAKTU KERJA (RATA-RATA 5 TAHUN)
KODE FAKTOR JML HARI KET.
KERJA / TH

A Hari Kerja 313 Hari / tahun


B Cuti Tahunan 12 Hari / tahun
C Hari Libur Nasional 16 Hari / tahun
D Cuti Bersama 6 Hari / tahun
E Libur Regional Bali 18 Hari/tahun
F Ketidakhadiran Kerja 0 Hari / tahun
G Waktu Kerja Efektif 6 Jam / hari
Hari Kerja Tersedia 261 Hari Kerja /Th
1566 Jam / Tahun
93,960 Menit / Tahun

R = A - ( B + C + D+E+F ) X E
1566
CONTOH L.3
MENYUSUN KEGIATAN POKOK, URAIAN KEGIATAN DAN PRODUK RADIOLOGI
NO KEGIATAN POKOK URAIAN KEGIATAN PRODUK JUMLAH
NAMA
1 Staf Administrasi *Mempersiapkan blangko tindakan 19,420
*Menerima dan membaca blanko permintaan radiologi 19,420
*Menjelaskan alur pemeriksaan pada pasien 19,420
* Mengecek data pasien 19,420
* Membuat tindakan 19,420
*Memasukkan Billing 19,420
*Menulis di buku register pasien 19,420
*Membuat penjadwalan pemeriksaan 2700
*Menyiapkan form persiapan pasien 2700
*Menyerahkan form persiapan dan menginformasikan pada pasien 2700
*Menyerahkan hasil pemeriksaan 2700
*Menginput data penggunaan film 19,420
*Memilah arsip hasil bacaan radiologi 19,420
* Menyimpan arsip hasil pemeriksaan radiologi 19,420
* Membuat laporan pengeluaran dan stok bahan radiologi 261

2 Radiolog *Identifikasi pasien USG 3500


*Membaca lembar permintaan USG 3500
*Menjelaskan prosedur pemeriksaan USG 3500
*Menginput data pasien pada pesawat USG 3500
*Melakukan ekspertise pemeriksaan USG 3500
*Melakukan ekspertise pemeriksaan radiografi 11500
*Melakukan ekspertise pemeriksaan CT Scan 1975
*Melakukan ekspertise pemeriksaan khusus 1080
*Melakukan ekspertise pemeriksaan radiografi + Kontras 325
*Melakukan ekspertise pemeriksaan MRI 1040
* Mencetak hasil pemeriksaan dan memeriksa hasil 19,420
*Membubuhkan tanda tangan 19,420
3 Staf ADM inventaris * Menginput data untuk perencanaan tahunan 12
* Menginput data untuk Laporan tahunan 1
* Mengecek persediaan alat dan bahan 12
* Membuat order permintaan bahan dan alat 24
* Mencatat penerimaan dan pengeluaran bahan dan alat 24

4 Radiografer Radiografi Konvensional *Melakukan Administrasi dan Penjadwalan saat tugas Jaga 5000
*Menghidupkan, cek dan warm up peralatan radiografi 261
*Mengambil lembar permintaan radiologi pada ruang administrasi 11,500
* Membaca lembar permintaan radiograf 11,500
*Mempersiapkan peralatan pemeriksaaan 11,500
*Memasukkan data pasien ke komputer 11,500
*Memanggil Pasien 11,500
*Identifikasi ulang dan penjelasan prosedur pemeriksaan 11,500
*Melakukan pemeriksaan Thorax 7100
*Melakukan pemeriksaan Abdomen 1000
*Melakukan pemeriksaan Ekstremitas Atas 1250
*Melakukan pemeriksaan Ekstremitas Bawah 1000
*Melakukan pemeriksaan Kepala 200
*Melakukan pemeriksaan Water's 150
*Melakukan pemeriksaan Cervical 150
*Melakukan pemeriksaan Thoracal 50
*Melakukan pemeriksaan Lumbal 600
*Menyerahkan form tindakan kepada pasien 11,500
*Melakukan barcode kaset pada scanner 11500
*Mengidentifikasi kualitas gambar 11,500
*Memberi marker pada gambar 11500
*Editing gambar 11,500
*Mencetak gambar foto radiografi 11500
*Mencatat penggunaan film 11,500
*Menulis amplop 11,500
*Membawa hasil foto ke ruang dokter 11,500
*Mengambil hasil foto yang telah diekspertise 11,500
*Memberi stampel pada hasil ekspertise 11,500
*Mengecek identitas foto, hasil ekspertise dan amplop 11,500
*Memasukkan hasil ekspertise dan foto ke dalam amplop 11,500
*Memanggil dan menyerahkan hasil kepada pasien 11,500

5 Radiografer Radiograf Kontras *Menghidupkan, cek dan warm up peralatan radiografi 261
MENGHITUNG BEBAN KERJA ( RADIOLOGI )
NO LANGKAH PELAK KEGIATAN FREKUENSI RATA2 WKT TOTAL KETERANGAN
STAF ADMINISTRASI
1 *Mempersiapkan blangko tindakan 10,475 1 10475
*Menerima dan membaca blanko permintaan radiologi 19,420 1 19420
*Menjelaskan alur pemeriksaan pada pasien 19,420 1 19420
* Mengecek data pasien 19,420 1 19420
* Membuat tindakan 19,420 1 19420
*Memasukkan Billing 19,420 1 19420
*Menulis di buku register pasien 19,420 1 19420
*Membuat penjadwalan pemeriksaan 2700 2 5400
*Menyiapkan form persiapan pasien 2700 1 2700
*Menyerahkan form persiapan dan menginformasikan pada pasien 2700 3 8100
*Menyerahkan hasil pemeriksaan 2700 1 2700
*Menginput data penggunaan film 19,420 2 38840
*Memilah arsip hasil bacaan radiologi 19,420 1 19420
* Menyimpan arsip hasil pemeriksaan radiologi 19,420 1 19420
* Membuat laporan pengeluaran dan stok bahan radiologi 261 60 15660
239235
2 RADIOLOG
*Identifikasi pasien USG 3500 2 7000
*Membaca lembar permintaan USG 3500 1 3500
*Menjelaskan prosedur pemeriksaan USG 3500 1 3500
*Menginput data pasien pada pesawat USG 3500 1 3500
*Melakukan ekspertise pemeriksaan USG 3500 15 52500
*Melakukan ekspertise pemeriksaan radiografi 11500 5 57500
*Melakukan ekspertise pemeriksaan CT Scan 1975 30 59250
*Melakukan ekspertise pemeriksaan khusus 1080 15 16200
*Melakukan ekspertise pemeriksaan radiografi + Kontras 325 15 4875
*Melakukan ekspertise pemeriksaan MRI 1040 30 31200
* Mencetak hasil pemeriksaan dan memeriksa hasil 19,420 3 58260
*Membubuhkan tanda tangan 19,420 1 19420
316705
3 STAF INVENTARIS
* Menginput data untuk perencanaan tahunan 12 60 720
* Menginput data untuk Laporan tahunan 1 120 120
* Mengecek persediaan alat dan bahan 12 60 720
* Membuat order permintaan bahan dan alat 24 60 1440
* Mencatat penerimaan dan pengeluaran bahan dan alat 24 60 1440
4440
4 RADIOGRAFER KONVENSIONAL
*Melakukan Administrasi dan Penjadwalan saat tugas Jaga 5000 5 25000
*Menghidupkan, cek dan warm up peralatan radiografi 261 15 3915
*Mengambil lembar permintaan radiologi pada ruang administrasi 11,500 2 23000
* Membaca lembar permintaan radiograf 11,500 2 23000
*Mempersiapkan peralatan pemeriksaaan 11,500 2 23000
*Memasukkan data pasien ke komputer 11,500 2 23000
*Memanggil Pasien 11,500 1 11500
*Identifikasi ulang dan penjelasan prosedur pemeriksaan 11,500 5 57500
*Melakukan pemeriksaan Thorax 7100 20 142000
*Melakukan pemeriksaan Abdomen 1000 20 20000
*Melakukan pemeriksaan Ekstremitas Atas 1250 25 31250
*Melakukan pemeriksaan Ekstremitas Bawah 1000 30 30000
*Melakukan pemeriksaan Kepala 200 20 4000
*Melakukan pemeriksaan Water's 150 20 3000
*Melakukan pemeriksaan Cervical 150 25 3750
*Melakukan pemeriksaan Thoracal 50 25 1250
*Melakukan pemeriksaan Lumbal 600 25 15000
*Menyerahkan form tindakan kepada pasien 11,500 5 57500
*Melakukan barcode kaset pada scanner 11500 1 11500
*Mengidentifikasi kualitas gambar 11,500 5 57500
*Memberi marker pada gambar 11500 1 11500
*Editing gambar 11,500 5 57500
*Mencetak gambar foto radiografi 11500 2 23000
*Mencatat penggunaan film 11,500 1 11500
*Menulis amplop 11,500 2 23000
*Membawa hasil foto ke ruang dokter 11,500 2 23000
*Mengambil hasil foto yang telah diekspertise 11,500 1 11500
*Memberi stampel pada hasil ekspertise 11,500 1 11500
*Mengecek identitas foto, hasil ekspertise dan amplop 11,500 2 23000
*Memasukkan hasil ekspertise dan foto ke dalam amplop 11,500 1 11500
*Memanggil dan menyerahkan hasil kepada pasien 11,500 1 11500
785165
5 RADIOGRAFER RADIOGRAFI KONTRAS
*Menghidupkan, cek dan warm up peralatan radiografi 261 15 3915
*Mengambil lembar permintaan radiologi pada ruang administrasi 325 2 650
* Membaca lembar permintaan radiograf 325 1 325
*Mempersiapkan peralatan pemeriksaaan 325 5 1625
*Memasukkan data pasien ke komputer 325 2 650
*Memanggil Pasien 325 1 325
*Identifikasi ulang dan penjelasan prosedur pemeriksaan 325 10 3250
*Menyerahkan resep obat kepada pasien 325 3 975
*Menjelaskan dan membuat surat persetujuan tindakan 325 5 1625
*Melakukan asistensi pemasukan bahan kontras 325 5 1625
*Melakukan pemeriksaan radiografi kontras pada traktus urinarius 125 90 11250
*Melakukan pemeriksaan radiografi kontras pada traktus digestifus 100 60 6000
*Melakukan pemeriksaan radiografi kontras pada traktus reproduktif 120 90 10800
*Melakukan pemeriksaan C Arm 100 120 12000
*Menyerahkan form tindakan kepada pasien 325 1 325
*Melakukan barcode kaset pada scanner 11198 1 11198
*Mengidentifikasi kualitas gambar 1,950 5 9750
*Memberi marker pada gambar 1,950 1 1950
*Editing gambar 1,950 5 9750
STANDAR KELONGGARAN KATAGORI
Faktor Kelonggaran Katagori
RADIOLOGI
Katagori SDM Kegiatan Frekuensi Waktu / Jumlah / Waktu FKK
per tahun menit menit tersedia
S2
DIV Apel pagi 12 60 720 93,960 0.0076628352
DIII Hut Rumah Sakit 1 300 300 93,960 0.003192848
SLTA Rapat Staf 12 120 1440 93,960 0.0153256705
Bintek 20 360 7200 93,960 0.0766283525
Senam kesegaran jasmani / krida 48 60 2880 93,960 0.030651341

Semua katagori tenaga jumlah faktor Kelonggaran katagori (FKK) 12540 93,960 0.1334610473
STANDAR KELONGGARAN KATAGORI (SKK)=1:(1-FKK) 1.1540162122

NB. Diisi sesuai dengan kebutuhan masing-masing unit


ANALISA KEBUTUHAN PEGAWAI BERDASARKAN BEBAN KERJA PROYEKSI 2020
INSTALASI RADIOLOGI
NO KATAGORI SDM BEBAN KERJA / WKT KERJA SKK TOTAL FKI JML KEB
TAHUN TERSEDIA SDM
1 Staf Administrasi 239235 93,960 1.1540162122 2.9382829772 0 3
2 RADIOLOG 316705 93,960 1.1540162122 3.8897690985 4
3 STAF INVENTARIS 4440 93,960 1.1540162122 0.054532056 1
4 RADIOGRAFER RADIOGRAFI 785165 93,960 1.1540162122 9.6433922869 10
5 RADIOGRAFER KONTRAS 98388 93,960 1.1540162122 1.2084008843 1
6 RADIOGRAFER KHUSUS 52275 93,960 1.1540162122 0.6420412675 1
7 RADIOGRAFER CT SCAN 149480 93,960 1.1540162122 1.8359125522 2
8 RADIOGRAFER MRI 124030 93,960 1.1540162122 1.5233357897 2
9 PERAWAT 76650 93,960 1.1540162122 0.9414148858 1
10 FISIKAWAN MEDIS 48675 93,960 1.1540162122 0.597826087 1

JUMLAH KEBUTUHAN PEGAWAI 26

NO KATAGORI SDM JML KEB


SDM JML TERSEDIA KET
1 Staf Administrasi 3 2 Kekurangan 1 Orang Tenaga
2 RADIOLOG 4 1 Kekurangan 3 Orang Tenaga
3 STAF INVENTARIS 1 0 Kekurangan 1 Orang Tenaga
4 RADIOGRAFER RADIOGRAFI 10 7 Kekurangan 3 Orang Tenaga
5 RADIOGRAFER KONTRAS 1 1 Telah Sesuai Kebutuhan
6 RADIOGRAFER KHUSUS 1 1 Telah Sesuai Kebutuhan

Anda mungkin juga menyukai