Anda di halaman 1dari 1

Nilai Ketuhanan sebagai dasar pengembangan ilmu

Sila Ketuhanan Yang Maha Esa, mengimplementasikan ilmu pengetahuan, menciptakan, perimbangan
antara rasional dan irrasional antara akal, rasa dan kehendak. Berdasarkan sila pertama ini iptek tidak
hanya memikirkan apa yang ditemukan, dibuktikan dan diciptakan tetapi juga mempertimbangkan
maksud dan akibatnya kepada kerugian dan keuntungan manusia dan sekitarnya. Pengolahan diimbangi
dengan pelstarian. Sila pertama menempatkan manusia di alam semesta bukan sebagai sentral
melainkan sebagai bagian yang sistematika dari alam yang diolahnya.

Anda mungkin juga menyukai