Anda di halaman 1dari 2

CUCI TANGAN

No. Dokumen :SOP/VIII/UKP-


PPI/001/2019
No. Revisi : 001
Tanggal : 02 FEBRUARI
SOP
Terbit 2019
Tgl : 02 FEBRUARI
Ditetapkan 2019
Halaman : 1/2
UPTD
Retno Sudilestari
Puskesmas
NIP.1970803 198903 2 001
Grobogan

1.Pengertian Cuci tangan adalah mencuci tangan dengan menggunakan sabun


dan dibawah air mengalir yang berguna untuk pencegahan infeksi.
2.Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk menjaga
kebersihan dan mencegah terjadinya infeksi.
3.Kebijakan Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Grobogan tentang Sasaran-
Sasaran Keselamatan Pasien di UPTD Puskesmas Grobogan (SK
Nomor 001 /KAPUS /VIII /2019)
4.Referensi Laboratory Basic Skill An-Nur.
5.Prosedur 1. Melepas semua aksesoris pada tangan dan gulung lengan
baju sampai siku
2. Mengalirkan air
3. Membasahi tangan dan lengan bawah
4. Menuangkan sabun atau antiseptik (2-4 cc) pada telapak
tangan, gosok sampai berbusa
5. Menggosok telapak tangan dengan telapak tangan selama 10-
15 detik
6. Menggosok telapak kanan di atas punggung tangan kiri dan
telapak kiri diatas punggung tangan kanan
7. Menggosok telapak dengan telapak dan jari saling terkait
8. Meletakkan punggung jari pada telapak satunya dengan jari
saling mengunci.
9. Jempolkanan di gosok memutar oleh telapak kiri dan
sebaliknya
10. Jari kiri menguncup gosok memutar kekanan dan kekiri pada
telapak kanan dan sebaliknya.
11. Menutup kran dengan siku
12. Mengeringkan tangan.
6.Diagram alir -
7.Hal-hal yang
perlu

1/2
diperhatikan
8.Unit terkait 1. Rawat Jalan
2. Instalasi Gawat Darurat
3. Ruang Keperawatan
4. Laborat
9.Dokumen 1. Rawat inap
2. Rawat Jalan
terkait

10. Rekaman historis perubahan


N Halaman Yang dirubah Isi Perubahan Tanggal mulai
o diberlakukan
1 01 Kolom kebijakan Pada kebijakan SK PPI 02 Februari 2019
No.001/KAPUS/VIII/201
9 tentang Kewaspadaan
Universal.

2/2

Anda mungkin juga menyukai