Anda di halaman 1dari 2

Soal Anatomi-Histologi

A. Anatomi
1. Berdasarkan gerakannya, sendi dibagi menjadi ...
a. Immovable joint
b. Amphiarthrose : bisa digerakkan sedikit
c. Diarthrose : bisa digerakkan bebas
2. Os humerus berartikulasi dengan .... di ... dan dengan .... dan ... di ...
(scapula, proximal, radius, ulna, distal)
3. Arteri di bagian ekstremitas atas yang pulsasinya dapat diraba pada pemeriksaan fisik
adalah ...
(a. brachialis dan a. Radialis)
4.

1. Hipokondrium dekstra, 2. Epigastrium, 3. Hipokondrium sinistra, 4. Lumbalis dekstra, 5.


Umbilikal, 6. Lumbalis sinistra, 7. Inguinal dekstra, 8. Pubis, 9. Inguinal sinistra

5. Injeksi intramuscular yang benar dilakukan di..


m. vastus lateralis

m. gluteus medius

m. deltoideus

B. Histologi
1. Sabut Purkinje merupakan ... yang berfungsi untuk ...
(modifikasi dari sel otot jantung, meneruskan rangsangan listrik)
2. Tiga lapisan utama pembentuk pembuluh darah adalah ...
(Tunica intima, tunica media, tunica adventitia)
3. Penyusun tunica intima adalah ...
(lapisan selapis pipih sel endotel)
4. Secara sederhana filamen tebal terdiri dari ... dan .... terdiri dari ... dan ...
(myosin, myosin, tail, head)
5. Pewarnaan yang dapat menimbulkan gambaran seperti cacing berkelok-kelok pada
pembuluh darah adalah ...
(V.v.G. : Verhoeff – Van Gieson stain)

Anda mungkin juga menyukai