Anda di halaman 1dari 20

K A P A S I TA S J A L A N &

LOS (LEVEL OF SERVICE)


DEFINISI DASAR
• Kapasitas jalan (MKJI, 1997) adalah jumlah lalu lintas
kendaraan maksimal yang dapat ditampung pada ruas
jalan selama kondisi tertentu
RUMUS
C = Co × FCw × FCsp × FCsf × FCcs
Dimana :
C = Kapasitas (smp/jam)
Co = kapasitas Dasar (smp/jam)
FCw = Faktor Penyesuaian Lebar Jalan
FCsp = Faktor Penyesuaian Pemisah Arah
(jalan tak terbagi)
FCSf = Faktor Penyesuaian Hambatan Samping,
Bahu jalan/Kerb
FCcs = Faktor Penyesuaian Ukuran Kota
KAPASITAS DASAR ( C O)
FAKTOR PENYESUAIAN KAPASITAS UNTUK
LEBAR JALAN (FC W )
FAKTOR PENYESUAIAN KAPASITAS UNTUK
PEMISAH ARAH (FC SP )

 Khusus untuk jalan tak terbagi

 Untuk jalan terbagi dan jalan satu arah, faktor


penyesuaian kapasitas untuk pemisah arah dapat
diterapkan nilai 1,0
FAKTOR PENYESUAIAN KAPASITAS UNTUK
HAMBATAN SAMPING (FC SF )
Hambatan samping jalan
adalah dampak dari
aktivitas samping ruas Jenis
jalan yang menyebabkan Bobot
Hambatan Samping
penurunan kapasitas dan Pejalan kaki 0,5
kinerja jalan perkotaan Angkutan umum dan kendaran lain 1,0
(MKJI, 1997). berhenti 0,7
Kendaraan masuk/keluar sisi jalan 0,4
Kendaraan lambat (Becak, kereta kuda,
dll)
Kelas Jumlah Berbobot
Hambatan Kode Kejadian Per 200 m Kondisi Khusus
Samping (SFC) per jam (dua sisi)
Sangat Rendah VL < 100 Daerah pemukiman, jalan dengan jalan
samping
Rendah L 100 – 299 Daerah pemukiman, beberapa kendaraan
umum dsb.
Sedang M 300 – 499 Daerah industri, beberapa toko disisi jalan
Tinggi H 500 – 899 Daerah komersial, aktivitas sisi jalan tinggi
Sangat Tinggi VH >900 Daerah komersial dengan aktivitas pasar
disamping jalan
HAMBATAN SAMPING JALAN
• Banyaknya angkutan dan kendaraan
yang parkir di pinggir jalan
• Aktivitas menyeberang kendaraan
lambat dan pejalan kaki

Jenis hambatan Jumlah peristiwa

06.00-07.00 12.00-13.00 16.00-17.00

Jumlah pejalan kaki 495 234 378

Jumlah kendaraan berhenti dan


417 198 315
parkir

Jumlah kendaraan masuk dan


119 81 98
keluar dalam samping jalan

Jumlah kendaraan lambat 101 56 85

Total 1132 569 876


PUNCAK PAGI (06.00-07.00)
Jumlah
Jumlah
Jenis Hambatan Simbol Bobot Peristiwa
Peristiwa
Berbobot

Jumlah pejalan kaki PED 0,5 495 247.5

Jumlah kendaraan berhenti


PSV 1 417 417
dan parkir

Jumlah kendaraan masuk


EEV 0,7 119 83.3
dan keluar dalam samping jalan

Jumlah kendaraan lambat SMV 0,4 101 40.4

Total 1132 788.2


PUNCAK SORE (16.00-17.00)
Jumlah
Jumlah
Jenis Hambatan Simbol Bobot Peristiwa
Peristiwa
Berbobot

Jumlah pejalan kaki PED 0,5 378 187.5


Jumlah kendaraan berhenti
PSV 1 315 315
dan parkir

Jumlah kendaraan masuk


dan keluar dalam samping EEV 0,7 98 68.6
jalan

Jumlah kendaraan lambat SMV 0,4 85 34

Total 876 605.1


FAKTOR PENYESUAIAN KAPASITAS UNTUK
UKURAN KOTA (FC CS )
KAPASITAS JALAN
Co FCw FCsp FCsf FCcs C

2/2 UD Lebar lajur Khusus Lebar bahu Jumlah Kapasitas


Lalu lintas Untuk Jalan Efektif 1 m- Penduduk SMP/jam
Efektif 6 m Tak terbagi High 4 juta

2900 0,87 1,00 0,86 1,04 2309


TINGKAT PELAYANAN JALAN
(LEVEL OF SERVICE = LOS)
Arus lalu lintas
(komposisi kendaraan)

EMP
Volume Lalu lintas
(ekivalensi mobil
(V)
penumpang)
MATERI HARI INI

Level
of VCR =
service V/C GEOMETRI JALAN
(LOS)
Kapasitas Jalan
( C )
Kecepatan Arus
Hambatan samping
jalan
Tingkat Pelayanan Jalan
(Level of Service: LOS)
adalah suatu ukuran yang digunakan untuk
mengetahui kualitas suatu ruas jalan tertentu dalam
melayani arus lalu lintas yang melewatinya.

 LOS Jalan tergantung dari:


 Perbandingan volume arus dan kapasitas

V Dimana :
V = Volume arus lalu lintas (smp)
VCR =
C
C = Kapasitas jalan (smp/jam)
HUBUNGAN LOS DENGAN TINGKAT PELAYANAN
JALAN
Tingkat
Rasio V/C Karakteristik
Pelayanan
Arus bebas, volume rendah dan kecepatan tinggi,
A < 0,60 pengemudi dapat memilih kecepatan yang
dikehendaki

Arus stabil, kecepatan sedikit terbatas oleh lalu lintas,


B 0,60 < V/C < 0,70 pengemudi masih dapat bebas dalam memilih
kecepatannya.

C 0,70 < V/C < 0,80 Arus stabil, kecepatan dapat dikontrol oleh lalu lintas

Arus mulai tidak stabil, kecepatan rendah dan berbeda-


D 0,80 < V/C < 0,90
beda, volume mendekati kapasitas

Arus tidak stabil, kecepatan rendah dan berbeda-beda,


E 0,90 < V/C <1
volume mendekati kapasitas

Arus yang terhambat, kecepatan rendah, volume diatas


F >1 kapasitas, sering terjadi kemacetan pada waktu yang
cukup lama.

Anda mungkin juga menyukai