Anda di halaman 1dari 3

PENYIMPANAN REKAM MEDIS

No. Dokumen : 134/SOP/C/PK


M-KSM/II/2019
SOP No. Revisi : 00
Tanggal Terbit : 06 Maret 2019
Halaman : 1/2

UPT PUSKESMAS Hj. Ai Suryati,SKM,MM


KERSAMENAK NIP. 19690926 199101 2 001

1. Pengertian Penyimpanan Rekam Medis adalah proses pemisahan status


rekam medis yang aktif menjadi inaktif yaitu status rekam medis
yang tidak aktif selama 2 tahun terhitung kunjungan terakhir
pasien.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah melakukan
penyimpanan rekam medis.
3. Kebijakan SK Kepala UPT Puskesmas Nomor : 31 /SK/C/PKM-KSM/II/2019
tentang Penyimpanan Rekam Medis.
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 269 Tahun 2008 tentang
Rekam Medis.
5. Prosedur/ a. Alat dan Bahan :
Langkah- 1. Rak Penyimpanan
langkah 2. Berkas Rekam Medis
b. Petugas yang Melaksanakan :
1. Petugas Rekam Medis
c. Langkah - langkah :
1. Petugas rekam medis menerima rekam medis dari petugas
yang memberikan pelayanan kesehatan, baik itu dari rawat
jalan, rawat inap dan instalasi gawat darurat.
2. Petugas rekam medis mengecek kelengkapan isi rekam
medis.
3. Petugas mengembalikan rekam medis kepada petugas
yang telah memberikan pelayanan kesehatan jika belum
lengkap
4. Petugas rekam medis mencari nomor rak yang sesuai
dengan nomor rekam medis
5. Petugas memasukkan rekam medis kedalam family folder
jika sudah lengkap.
6. Petugas rekam medis memastikan bahwa semua familly
folder yang keluar dari rak penyimpanan sudah kembali
dan disimpan sesuai dengan nomor rekam medis.
6. Bagan Alir

Petugas Petugas rekam medis


rekam medis
mengecek kelengkapan isi
menerima
rekam medis rekam medis
dari petugas
yang
memberikan
pelayanan
Petugas rekam medis
kesehatan Petugas mengembalikan
mencari nomor rak rekam medis kepada
yang sesuai dengan petugas yang telah
nomor rekam medis memberikan pelayanan
kesehatan jika belum
lengkap

Petugas rekam medis


memastikan bahwa
Petugas memasukkan semua familly folder yang
rekam medis kedalam keluar dari rak
family folder jika sudah penyimpanan sudah
lengkap kembali dan disimpan
sesuai dengan nomor
rekam medis

7. Hal-hal yang Penyimpanan Rekam Medis


perlu
diperhatikan
8. Unit Terkait Semua unit terkait

9. Dokumen 1. Rak penyimpanan berkas Rekam Medis


Terkait 2. Berkas Rekam Medis

10. Rekaman
Histori No Yang Isi Perubahan Tanggal Mulai
Perubahan . Dirubah Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai