Anda di halaman 1dari 3

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PASAR MINGGU

DINAS KESEHATAN
PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA

PENGUMUMAN HASIL SELEKSI TES KESEHATAN (MCU) DAN JADWAL


PELAKSANAAN ORIENTASI PEGAWAI BARU BAGIAN KEPERAWATAN
TAHUN 2019

Sehubungan dengan Pelaksanaan Rekrutmen Bidang Keperawatan Tahun 2019 di


lingkungan Rumah Sakit Umum Daerah Pasar Minggu, dengan ini diumumkan nama-nama pelamar
yang telah lulus seleksi tes kesehatan (MCU) beserta tanggal pelaksanaan orientasi Pegawai Baru
dengan ketentuan dari pelaksanaan adalah sebagai berikut:

1. Orientasi pegawai diperuntukkan bagi pegawai baru yang telah LULUS seluruh proses
rekrutmen dan seleksi di RSUD Pasar Minggu.
2. Tempat / lokasi tes tertulis untuk seluruh peserta diadakan di:
Aula 3 Lantai 12 RSUD Pasar Minggu,
Jl. TB Simatupang No. 1, Ragunan, Pasar Minggu, Jakarta Selatan.
3. Peserta wajib hadir di tempat/lokasi paling lambat (30) menit sebelum pelaksanaan orientasi
pegawai baru.
4. Untuk mengikuti orientasi, pegawai baru wajib memperhatikan hal-hal sebagai berikut:
a. Orientasi Pegawai Baru dilaksanakan pada hari Selasa, 01 Oktober 2019 pukul 07.30
WIB s.d selesai
b. Calon pegawai baru diwajibkan menggunakan seragam Putih Keperawatan
c. Calon pegawai baru diharapkan membawa beberapa kelengkapan berkas, diantaranya:
1. Fotokopi KTP
2. Fotokopi NPWP
3. Verifikasi Ijazah Pendidikan terakhir
5. Kelalaian peserta dalam membaca dan memahami pengumuman menjadi tanggung jawab
peserta.
6. Pengumuman ini merupakan hasil keputusan yang bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu
gugat.

Jakarta, 25 September 2019


Hormat Kami,

Manajemen RSUD Pasar Minggu


Lampiran:

DAFTAR NAMA CALON PEGAWAI BARU POSISI KEPERAWATAN


TAHUN 2019

TEMPAT,
NAMA NAMA NOMOR
NO TANGGAL KETERANGAN
PELAMAR UNIVERSITAS TELEPON
LAHIR
D III Keperawatan -
Bantul, 085693699XX
1 Budi Isnanto Akper Notokusumo LULUS
08/10/1990 X
Yogyakarta

D III Keperawatan -
Tegal, 087841315XX
2 Erni Purnawati Akper Jayakarta DKI LULUS
20/08/1989 X
Jakarta

Lendek, S1 NERS - Universitas 081901901XX


3 Kartono LULUS
31/12/1991 Ngudi Waluyo X

Depok, S1 NERS - STIKES 087777117XX


4 Kiki Mariah LULUS
3/29/1992 Binawan X

Jakarta, S1 NERS - STIKES


5 Liestya Nursea 08998342XXX LULUS
26/09/1988 Binawan

S1 NERS - Universitas
Tangerang, Pembangunan 081285544XX
6 Maya Rodiana LULUS
01/02/1991 Nasional "Veteran" X
Jakarta

D III Keperawatan -
Putry Chanuza Padang, 081364767XX
7 Poltekkes Kemenkes LULUS
Pratiwi 12/06/1994 X
Padang

D III Keperawatan -
Pemalang, 083891672XX
8 Wijiyati Akper RSPAD Gatot LULUS
12/07/1986 X
Soebroto

D III Keperawatan -
Dhaniar Jakarta, 081290482XX
9 Politeknik Kesehatan LULUS
Sutrisno 21/11/1987 X
Depkes Jakarta I

D III Keperawatan -
Jakarta,
10 Lina Sari Poltekkes Kemenkes 08568769XXX LULUS
25/05/1993
Jakarta I

Pati D III Keperawatan - 082265570XX


11 Masuti LULUS
10/07/1986 Unisula Semarang X

Jakarta,28/10 D III Keperawatan - 081286447XX


12 Nora Pusvita LULUS
/1988 Universitas Fatmawati X
TEMPAT,
NAMA NAMA NOMOR
NO TANGGAL KETERANGAN
PELAMAR UNIVERSITAS TELEPON
LAHIR

D III Keperawatan -
Puja Sagita Jakarta 089666883XX
13 Akper Jayakarta DKI LULUS
Nouval 27/11/1996 X
Jakarta

Sukabumi, 11
Rizal D III Keperawatan – 085959592XX
14 November LULUS
Mustaqim RSUD Pasar Rebo X
1989

Anda mungkin juga menyukai