Anda di halaman 1dari 3

Koordinasi Dalam Pelaksanaan Kegiatan Program Dan

Pelayanan

No. Dokumen : SOP/ADM/PKM-MDH/I/2018/.....


S
No. Revisi :0
O
Tanggal Terbit :
P
Halaman : 1/2

UPT Hj. TURIAH, SKM


PUSKESMAS
NIP. 19661003 198703 2 009
MANDAH
1. Pengertian Koordinasi Dalam Pelaksanaan Kegiatan Program Dan Pelayanan adalah proses
dalam menentukan perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi program dan
pelayanan melalui komunikasi internal puskesmas antara kepala puskesmas,
penanggung jawab program dan penanggung jawab pelayanan sebagai dasar
perbaikan penyelenggaraan program dan pelayanan serta perencanaan pada
periode berikutnya.

2. Tujuan Sebagai pedoman dalam melaksanakan langkah-langkah untuk koordinasi


pelaksanaan kegiatan program dan pelayanan di UPT Puskesmas Mandah.

3. Kebijakan SK Kepala Puskemas Nomor :

tentang Komunikasi Dan Koordinasi

4. Referensi Permenkes No. 75 Tahun 2014 Tentang Puskesmas.

5. Prosedur/ 1. Penanggung jawab program dan pelayanan menyusun rencana kegiatan.


Langkah- 2. Penanggung jawab program dan pelayanan menyampaikan rencana kegiatan
langkah pada rapat puskesmas.
3. Penanggung jawab program dan pelayanan serta kepala puskesmas
membahas kegiatan yang direncanakan, saling memberikan saran, ide dan
masukan.
4. Penanggung jawab program dan pelayanan membuat kesepakatan mengenai
penyelengaraan program dan pelayanan dan mendokumentasikan hasil rapat.
6. Bagan Alir
Penanggung jawab menyusun
rencana kegiatan

Menyampaikan rencana kegiatan pada rapat


puskesmas

Membahas rencana kegiatan, memberikan saran, ide


dan masukan

Kesepakatan program dan


pelayanan dan
didokumentasikan

7. Hal-hal yang -
perlu
diperhatikan

8. Unit terkait 1. Kepala Puskesmas


2. Penanggung jawab Program (UKM)
3. Penanggung jawab Pelayanan (UKP)

9. Dokumen -
Terkait

10. Rekam
Historis No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai Diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai