Anda di halaman 1dari 2

- Secara bahasa berasal dari kata

“khaafa,yakhaafu,khaufan” yang artinya takut.

Arti Kata : - Menurut istilah khauf artinya perasaan takut yang


muncul terhadap sesuatu yang berbahaya atau
mencelakakan.

Kauf adalah “cambuk” Allah untuk


Definisi : mengiring hamba-hambanya menuju ilmu
dan amal.

a. Lidahnya akan selalu mengatakan perkataan yang


bermanfaat. Selalu menyibukkan diri dengan
berdzhikir kepada Allah dan membaca al-quran.
b. Hatinya akan selalu bersih dari segala perasaan
permusuhan.
K c. Penglihatan pandangannya tidak akan menuju
A
kepada hal-hal yang diharamkan oleh agama.
Dimensi : d. Tidak akan memasukkan barang-barang yang
U haram kedalam perutnya.
e. Tidak akan menggunakan tangannya untuk
F
menjamah atau memegang barang-barang yang
haram.
f. Telapak kakinya tidak akan pernah berjalan
g. didalam kemaksiatan, tetapi berjalan didalam
ketaatan kepada-Nya.
h. Selalu menjadikan ketaatannya itu murni karna
ridho Allah dan dia khawatir dengan perbuatan
riya dan munafik

Keutamaan :

“Petunjuk dan rahmat bagi orang-orang yang takut


kepada Rabb mereka” (Al-A’raf : 156)
“Hanyasanya yang takut kepada Allah diantara hamba-
hambaNya adalah para ulama” (Fathir : 28)

“Allah ridho terhadap mereka dan mereka pun ridho


kepadaNya. Demikian itu bagi siapa saja yang takut
kepada Rabbnya” (Al-Bayyinah : 8)

“Dan takutlah kalian kepadaku, jika kalian benar-benar


beriman” (Ali Imran : 175)

U
Hikmah :
F
- Mendapatkan petunjuk dari Allah akan
mendapatkan rahmat .
- Akan mendapatkan rahmat dariNya.
- Akan dikaruniai ilmu.
- Akan mendapatkan keridhoan.
- Akan dimasukkan kedalam surga.

Anda mungkin juga menyukai