Anda di halaman 1dari 5

LEMBAR DISKUSI SISWA

ORGAN PADA TUMBUHAN


A. KONSEP
Organ merupakan kumpulan dari jaringan-jaringan yamg memiliki bentuk berbeda dan memiliki fungsi yang sama. Organ pada
tumbuhan sangat mudah diamati secara morfologi (struktur luar). Secara umum organ pada tumbuhan dibedakan menjadi akar,
batang, daun, bunga, buah dan biji.
Akar merupakan organ yang berada didalam tanah. Batang merupakan organ yang muncul diatas tanah. Sedangkan daun
merupakan organ yang mengandung klorofil (zat hijau daun) yang memiliki bentuk pipih dan lebar. Masing-masing tumbuhan
memiliki bentuk daun yang berbeda-beda. Serta terkadang organ-organ tersebut berubah bentuk atau mengalami modifikasi untuk
menyesuaikan diri dengan lingkungan sekitarnya.

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa mampu mendeskripsikan organ-organ pada tumbuhan yang terdiri dari akar, batang, dan daun berdasarkan hasi
pengamatan.
2. Siswa mampu membandingkan morfologi tumbuhan monokotil dan dikotil berdasarkan ciri-ciri yang dimiliki
3. Siswa mampu mengidentifikasi fungsi dari setiap organ-organ pada tumbuhan
4. Siswa mampu mengaitkan hubungan antara struktur morfologi dan fungsi pada organ tumbuhan.
5. Siswa mampu mengidentifikasi modifikasi-modifikasi organ pada tumbuhan.

C. ALAT DAN BAHAN


Alat : Lup
Bahan : Padi, bawang merah, rumput teki, pinang, kaktus, bayam, sirih, kantong semar, papaya, jahe.

D. PROSEDUR KERJA
1. Ambil tanaman yang telah dibawa.
2. Amati bagian atau ciri-ciri dari organ tanaman.
3. Catat hasil pengamatan kalian didalam tabel pengamatan.
E. HASIL DISKUSI
Akar Batang Daun Ket *)
No. Bahan Jenis Modifikasi Bentuk Modifikasi Bentuk Tipe Tulang Modifikasi
Daun

1. Padi

Bawang
2.
merah

Rumput
3.
Teki

4. Pinang

5. Kaktus

6. Bayam

7. Sirih

Kantong
8.
semar

9. Pepaya
10. Jahe

Nb : *) = Untuk keterangan diisi dengan termsuk monokotil atau dikotil


F. PERTANYAAN ANALISIS
1) Jelaskan fungsi dari setiap bagian atau organ pada tumbuhan yang kalian amati!
………………………………………………………………………………………………………………………………………
….……………………………………………………………………………………………………………………………………
…….…………………………………………………………………………………………………………………………………
……….………………………………………………………………………………………………………………………………
………….
2) Tumbuhan dikotil dan monoktil memiliki perbedaan jika dilihat dari ciri-ciri yang dimiliki, Jelaskan perbedaan-perbedaan apa
saja yang dapat kita temui dari dua kelompok tumbuhan tersebut?
Tumbuhan dikotil Tumbuhan monokotil

3) Setiap organ pada tumbuhan memiliki bentuk atau ciri yang khas. Jelaskan!
a) Mengapa Akar pada tumbuhan memiliki cabang-cabang serta rambut-rambut yang halus?

b) Mengapa batang pada tumbuhan umumnya keras lalu batang pokoknya tumbuh lurus?

c) Mengapa daun yang sering kita jumpai memiliki bentuk yang pipih?
G. KESIMPULAN
1) Organ tumbuhan terdiri dari………………………………………………………………………………………………
………………………………………………….………………………………………………….………………………………
………………….……………………………………………….
2) Tumbuhan dikotil dan monokotil dapat dibedakan berdasarkan………………………………………………………..
………………………………………………….………………………………………………….………………………………
………………….
3) Kaitan struktur morfologi dan fungsi pada organ tumbuhan antara lain tampak pada…………………………………………......
………………………………………………….……………………………………………………………………………………
………….………………………………………………….………………………………………………….

---------------------------SELAMAT BEKERJA-----------------------

Nama Kelompok :
1. …………………………... 5. …………………………
2. ………………………… 6. …………………………
3. …………………………
4. …………………………

Kelas :
……………………………………………………………

Anda mungkin juga menyukai