Anda di halaman 1dari 1

PEMERIKSAAN DIAGNOSTIK YANG DILAKUKAN DI TEMPAT TIDUR PASIEN

Hasil pemeriksaan tanda-tanda vital yang diperoleh dan berada di luar rentang angka
normal secara mencolok akan menunjukkan keadaan yang berisiko tinggi atau mengancam jiwa.
Tanda-tanda Vital (TTV) normal
NO. PEMERIKSAAN BAYI ANAK DEWASA LANSIA
1. Nadi 120-160 x/menit 80-100x/menit 60-100x/menit 60-100x/menit
2. Tekanan Darah 70-90/50 mmHg 80-100/60 mmHg 90-140/60-90 90-140/60-90
mmHg mmHg
3. Respiratory 30-40x/menit 16-20 x/menit 16-20x/menit 16-20x/menit
4. Suhu Normal 36-37,5◦C

Anda mungkin juga menyukai