Anda di halaman 1dari 11

PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

HOTEL BISNIS

A. Pengertian Hotel Bisnis


Hotel Bisnis adalah suatu jenis akomodasi yang mempergunakan sebagian atau
seluruh bangunan untuk menyediakan jasa penginapan, makan dan minum, sarana
fasilitas pelengkap laninnya serta jasa bagi umum yang dapat mendukung dan
memperlancar kegiatan bisnis para tamu yang dikelola secara komersial serta memenuhi
persyaratan yang telah ditentukan.

B. Karakteristik Hotel Bisnis


 Lokasi : Hotel Bisnis harus terletak di pusat-pusat kegiatan bisnis seperti
perkantoran, perdagangan dan perbelanjaan sehingga dapat
mendukung kegiatan yang ada. Lokasi peruntukan hotel bisnis
harus diperhatikan pola aksesibilitas dari dan ke bandara udara
karena pertimbangan pengguna (pelaku bisnis dan wisatawan)
yang akan diwadahi bukan hanya tamu lokal.
 Tamu : Kalangan bisnis, pengusaha, karyawan dan professional dengan
kepentingan
berbisnis, berdagang, tugas dinas, komperensi, seminar, lokakarya,
musyawarah, symposium, dan sebagainya. Lama menginap singkat dan
pada umumnya pada hari-hari kerja.

C. Rencana Umum Tata Ruang Kota Makassar


Secara administrasi kota Makassar terbagi atas empat belas kecamatan. Adapun
batas batas wilayah Kota Makassar yaitu:
Bagian Utara : Kabupaten Pangkajene Kepulauan
Bagian Timur : Kabupaten Maros
Bagian Selatan : Kabupaten Gowa
Bagian Barat : Selat Makassar
Sesuai dengan karasteristik hotel bisnis yaitu terletak di kawasan pusat kegiatan
bisnis, maka untuk menentukan posisi yang tepat, maka posisi hotel bisnis berpedoman
pada Rencana Umum Tata Ruang Kota seperti yang terlihat dalam table berikut:

Rencana Fungsi Struktur Tata Ruang Bagian Wilayah Kota


Makassar Tahun 2008 sampai 2015
FUNGSI
BWK KECAMATAN
UTAMA PENUNJANG
1 2 4 5
A Ujung Pandang Pusat Perdagangan Rekreasi, Perhotelan
Makassar Perniagaan Pemerintah Kota Pemukiman
Wajo Jasa Sosial Hutan Kota / Taman Kota
Bontoala
Mariso
Mamajang
B Ujung Tanah Transportasi Laut Pariwisata Tirta,
(Pelabuhan) Militer, Pemukiman
C Tamalate Rekreasi Pantai, Perdagangan, Pemukiman,
Jasa Pariwisata Pendidikan Tinggi,
Transportasi Darat, Hutan
Kota/ Taman Kota
D Rappocini Jasa Pelayanan Perkantoran,
Sosial/Umum Perdagangan, Pemukiman
E Panakkukang Pusat Perdagangan, Pemukiman, Pendidikan
Jasa Sosial Tinggi, Perkantoran,
Terminal Angkot, Ruang
Terbuka Hijau
F Manggala Pemukiman Pariwisata/Rekreasi, Taman
Kota, Jasa Pelayanan Sosial,
Pendidikan Tinggi
G Tallo Pariwisatan, Hutan/ Jasa Sosial/Umum,
Taman Kota Pemukiman Taman/ Hutan
Kota
H Tamalanrea Pendidikan Tinggi, Jasa Pelayanan Kesehatan,
Pemukiman Industri, Perdagangan, Jasa
Sosial/Umum
I Biringkanaya Industri, Pemukiman Terminal Darat, Militer,
Ruang Terbuka Hijau,
Pekuburan

Dalam Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Makassar wilayah yang strategi untuk daerah
bisnis yaitu Mariso, Tamalate dan Panakkukang, karena di daerah tersebut merupakan pusat
perdagangan dan perkantoran.

D. Tinjauan Lokasi Hotel Bisnis


Alternatif I
Lokasi : Jalan Adiyaksa Baru, Masale, Kec. Panakukang, Kota Makassar,
Sulawesi Selatan
Luas Lahan : 0.5 Ha atau 5000 m2
Jarak ke Bandara : 22 km
Fasilitas Umum : Mall Panakukang dan Hotel Swiss Belin
Kelebihan : Mudah diakses, fasilitas akomodasi yang memadai
Kekurangan : Tata Ruang Wilayah yang kurang baik

Alternatif II

60m
66m

95m

Lokasi : Jl. Metro Tanjung Bunga, Kel. TJ. Merdeka, Kec. Tamalate, Kota
Makassar, Sulawesi Selatan.
Luas Lahan : 5076 m2
Jarak ke Bandara : 27 km
Fasilitas Umum : Mall Panakukang dan Hotel Swiss Belin
Kelebihan : Kawasan yang akan terus mengalmi perkembangn untuk
mempersiapkan program CPI di kawasan tersebut yang nantnya
akan menjadi kawasan pusat kota baru, dimana masyarakat dapat
melakukan kegiatan ekonomi dan bisnis
Kekurangan : Tapak berada di kawasan reklamasi yang akan berpengaruh besar
terhadap pemilihan kosnstruksi bangunan, sehingga
membutuhkan struktur yang baik dan kokoh
E. Pelaku kegiatan
a. Tamu hotel
Berdasarkan profesi : Pengusaha, pedagang, Pejabat pemerintah, Para
Profesional
Berdasarkan lama tinggal : Wisatawan, Pelancong
b. Pengelola Hotel
1) Staf karyawan Hotel, yaitu:
- Asisten Manager
- Staf departemen teknik dan transportasi
- Staf departemen keuangan
- Staf departemen makanan dan minuman
- Staf departemen kerumahtanggan dll
- Karyawan bagian dapur
- Karyawan bagian laundry
- Karyawan bagian kimia
F. Pengelompokan kegiatan
Area kegiatan berdasarkan fungsinya :
- Private area : kamar kamar tidur
- Publik area : function room
- Area rekreasi
- Area service : dapur, gudang, dll
Pola sirkulasi dalam hotel :
- Sirkulasi untuk tamu
- Sirkulasi karyawan
- Sirkulasi makan dan bahan
- Sirkulasi barang
G. Kebutuhan ruang
Lingkup
Pelaku Aktivitas Kebutuhan Ruang
Pelayanan
Akomodasi  Tamu  Istirahat, tidur, mandi  Kamar Tidur
dan minum  Koridor
 Tangga Darurat
 Karyawan  Melayani tamu, dll
Ruang  Tamu  Check in dan check out,  Entrance Hall
penerima/ pengunjung membayar  Lobby hall
Registrasi  Memperoleh info  Front office
 Security
 Lavatory
 Karyawan  Melayani dan memberi  Rg. Saji/pantry
informasi
Function  Tamu  Melakukan kegiatan  Ball room
room bisnis  Banguest room
 Pertemuan, pameran.  Meeting room
foyer
 Business cener
 Gudang
 karyawan  Menyiapkan ruang dan  Lavatory
melayani  Rg. Saji/pantry

Shooping  Tamu  melakukan transaksi  Souvenir


area jual beli  Barber shop
 memperoleh pelayanan  Bank/ATM
jasa komersial  Money Changer
 Lounge
 Drug store
 Commercial
 karyawan  memberikan pelayanan office
tamu serta pengunjung
Administrasi  Pengelola  Mengelola pelayanan  R. manager
sesuai dengan bidang  R. Resident Mgr
masing masing  R. Sekretaris
 Melakukan  R. Accounting
pengendalian  R. staf admin
operasional hotel  R. tamu
 R. rapat
 R. locker dan
lavatory

Food dan  Tamu /  Bertemu relasi, santai,  Restaurant utama


beverage pengunjung makan dan minum  Dapur saji/pantry
outlet  Coffe shop
 Coppy shop
pantry
 Karyawan  Melayani tamu  Pool side rest
 Lounge
 Lavatory

Fasilitas  Tamu /  Bertemu relasi  Kolam renang


rekreasi pengunjung  Rekreasi  Fitness centre
 Olahraga  Gudang peralatan
 R. sewa alat
 Karyawan  Melayani tamu  R. ganti + locker

Fasilitas  Staf  Memberikan pelayanan  R. dapur


servis karyawan kepada tamu dan  Gudang makanan
istirahat  Gudang pecah
belah
 R. sampah
 Ruang security
 R. laundry
 R. P3K
 R. makan
pegawai
 R. locker pegawai
 R. istirahat
 Mushallah
 Lavatory
 R. penerima
barang

Engineering  Pengelola  Mengelola system ME  R. chef


karyawan bangunan engineering
 Mengoperasionalkan  R. staf teknik
alat, perawatan alat dna  R. pompa
memperbaiki kerusakan  R. chiller
 R. boiler
 R. genset
 R. panel
 R. mesin elevator
 R. bahan bakar

Parkir  Tamu /  Sirkulasi  Parkir tamu


pengunjung,  Aktifitas parkir  Parkir karyawan
pengelola /
karyawan.
No Ruang Kapasitas Luas
KELOMPOK KEGIATAN UTAMA
1. Entrance Hall
2. Lobby Hall
3. Front Office
4. Longue
5. Lavatory Umum
Lavatory Pria
Lavatory Wanita
6. Shoping Area
Souvenir
Money changer
BANK/ATM
Drug Store
Commercial Office
7. Tangga Darurat
8. Mushola
KELOMPOK RUANG TAMU BERSAMA
1. Ball Room
2. Meeting Room
3. Bussiness Center
4. Banguest Room
5. Restoran utama
6. Coffee Shop
7. Olahraga& Rekreasi
pool side rest
Fitness centre
Ruang Loker
KELOMPOK KEGIATAN MENGINAP
1. Kamar Tidur
Standart Room
Suite Room
Presidential Room
KELOMPOK KEGIATAN PENGELOLA
1. Manajer
2. Ruang resident manager
3 Ruang sekertaaris
4. Ruang Accounting
5. Ruang Staf dan Admin
6. Ruang rapat
7. Ruang tamu
8. Ruang Security
9. Ruang istrahat
10. Ruang staf teknik
KELOMPOK RUANG KEGIATAN PELAYANAN
1. Ruang laundry
2. Ruang Pantry
3 Ruang penerima barang
4. Ruang Chef Engineer
5. Ruang sampah
6. Ruang makan pegawai
7. Ruang P3K
8. Gudang
Gudang peralatan
Gudang makanan
Gudang pecah belah
9. Ruang ME
Ruang chiller
Ruang boiler
Ruang genset
Ruang panel
Ruang mesin elevator
Ruang bahan bakar
PARKIR
1. Parkir Tamu
2. Parkir Karyawan

Anda mungkin juga menyukai