Anda di halaman 1dari 7

MAKALAH

PENGEMBANGAN SUMBER DAYA AIR

OLEH
NAMA: ALEXANDRO DEL PIERO TODA
NIM: 022180013

FAKULTAS TEKNIK

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL

UNIVERSITAS NUSA NIPA

2019

1
DAFTAR ISI

COVER .......................................................................................... 1

DAFTAR ISI ..................................................................................... 2

KATA PENGANTAR ............................................................................ 3

BAB I PENDAHULUAN ......................................................................... 4

1.1. Latar Belakang ........................................................................... 4

1.2. Rumusan Masalah ........................................................................ 4

1.3. Tujuan Pembahasan.................................................................... 4

BABII ISI ........................................................................................ 6

BABIII PENUTUP .............................................................................. 7

1.1. Kesimpulan .............................................................................. 7

1.2. Daftar Pustaka........................................................................... 7

2
KATA PENGANTAR

Puji syukur a kami panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena telah melimpahkan
rahmat-Nya berupa kesempatan dan pengetahuan sehingga makalah ini bisa selesai pada
waktunya.

Terima kasih juga kami ucapkan kepada teman-teman yang telah berkontribusi dengan
memberikan ide-idenya sehingga makalah ini bisa disusun dengan baik dan rapi.

Kami berharap semoga makalah ini bisa menambah pengetahuan para pembaca. Namun terlepas
dari itu, kami memahami bahwa makalah ini masih jauh dari kata sempurna, sehingga kami
sangat mengharapkan kritik serta saran yang bersifat membangun demi terciptanya makalah
selanjutnya yang lebih baik lagi.

3
BAB I

PENDAHULUAN

1. Latar Belakang

Dalam rangka pembangunan di segala bidang terutama di bidang ekonomi, diperlukan dukungan
prasarana dan sarana agar tujuan pembangunan yaitu masyarakat yang sejahtera lahir batin dapat
terwujud. Salah satu dukungan prasarana dan sarana tersebut adalah ketersediaan air sebagai
kebutuhan mahluk hidup dan manusia yang tidak dapat digantikan dengan barang lainnya.

Air mempunyai peranan penting dalam kehidupan dan lingkungan. Kebutuhan air semakin
meningkat dengan bertambahnya populasi penduduk dan meningkatnya kesejahteraan penduduk.
Sedangkan potensi air bersih semakin berkurang karena berkurangnya daerah tangkapan air
maupun penurunan kualitas air karena pencemaran.

Perhatian yang lebih serius akan pengelolaan sumberdaya air khususnya ketersediaan air bersih
menjadikan kegiatan Survey Investigasi Sumber Daya Air dipandang sangat mendukung
pengelolaan sumberdaya air yang efisien dan berkelanjutan.

Berdasarkan UU No. 22 Tahun 1999 tentang Pemerintah Daerah, PP. No. 25 Tahun 2000 tentang
Kewenangan Pemerintah, Provinsi dan Kabupaten/Kota serta peraturan lainnya, maka dengan
pelaksanaan otonomi daerah memungkinkan setiap kabupaten/kota dapat menentukan kebijakan
prioritas pemanfaatan sumberdaya air sesuai dengan potensi dan kebutuhan masyarakat di
wilayah bersangkutan.

2. Rumusan Masalah

Dalam rangka mempersiapkan kegiatan tersebut diatas maka diperlukan sinkronisasi antara
teknologi yang dipakai dengan kemampuan dana operasional maupun sumberdaya pengelola dan
kebutuhan pemakai. Hal ini sangat bermanfaat di waktu mendatang, sesuai dengan unsur
keterbukaan/transparansi yang telah berkembang dengan mengikutsertakan masyarakat dalam
kegiatan pembangunan di daerah sehingga masyarakan sebagai pelaku (subyek) pembangunan
dan bukan sebagai sasaran (obyek) pembangunan. Dalam pelaksanaan studi ini perlu dilakukan
pendekatan pada masyarakat di lokasi kegiatan untuk mengetahui respon dari masyarakat
mengenai kebutuhan dan pengembangan sumber air. Pendekatan dilakukan melalui aspek
pendidikan (edukasi) agar masyarakat ikut memiliki dan bertanggung jawab pada program
pengembangan sumber air tersebut.

3. Maksud dan Tujuan

Maksud dan Tujuan dari kegiatan adalah untuk mendapatkan informasi-informasi mengenai
potensi dan pemanfaatan air dan melakukan identifikasi permasalaha penyediaan air serta
merumuskan tindak lanjut berupa program pengembangan sumber air tersebut.

4
Manfaat kegiatan ini adalah mengetahui berbagai persoalan dalam penyediaan air di sekitar
lokasi sumber air dan memperoleh berbagai alternatif pemanfaatan potensi sumber air serta
memperoleh beberapa rumusan program pengembangan.

4. Lokasi Pekerjaan

Lokasi yg berpotensi memiliki cadangan air adalah daerah yg banyak tumbuhan yg


menyimpan banyak cadangan air

5. Lingkup Pekerjaan

Ruang lingkup Kegiatan Survey Investigasi Sumber Daya Air

5
BAB II

ISI

A. Pengambilan Data Primer dan Sekunder,

1. Data Primer :

 survey lapangan mengenai lokasi dan potensi sumber air


 survey lapangan mengenai rencana daerah layanan dan pemanfaatan sumber air

2. Data sekunder:
a. peta topografi
b. studi terdahulu
c. data hidrologi
d. data hidrogeologi
e. data demografi

B. Kajian dan Analisis

1. Kajian terhadap studi Terdahulu,


2. Analisis Ketersediaan Air,
3. Analisis Kebutuhan Air,
4. Analisis Rencana Pemanfaatan Sumber Air,
5. Penyusunan Program Pemanfaatan Sumber Air.

C. DESKRIPSI WILAYAH

1. Wilayah Administrasi
2. Kondisi Topografi
3. Kondisi Hidroklimatologi
4. Kondisi Geologi
5. Kondisi Hidrogeologi
6. Jenis Tanah
7. Kondisi Hidrogeologi
8. Penggunaan Lahan
9. Kependudukan

D. Deskripsi Lokasi Mata Air


E. KAJIAN DAN ANALISIS DATA
I. Analisis Ketersediaan Air

6
 Potensi dan Keberadaan Sumber Air
 Pengukuran Debit

II. Kebutuhan Air

 Standar Kebutuhan Air Domestik


 Satuan Kebutuhan Air untuk Padi
 Jumlah air yang diperlukan Satuan Kebutuhan Air Untuk Perikanan/Kolam

III. Imbangan Air


IV. Analisis Kualitas Air

 Kualitas Fisik
 Kualitas Kimia
 Pengambilan Sampel dan Pengujian Laboratorium

F. KONSEP PENGEMBANGAN WILAYAH


1. Pengelolaan Sumberdaya
2. Konsep Pengembangan Pariwisata

BABIII
PENUTUP

1. Kesimpulan

Seiring dengan berkembangnya zaman dari waktu ke waktu, yang kemudian disebut sebagai era
Globalisasi, pengaktualisasian pengamalan-pengamalan dalam peroses pengembangan SDA semakin
canggih dan semakin mudah Ini demi kebaikan dan kemajuan bersama.
karena air merupakan kebutuhan paling besar manusia.

2.Keritik dan Saran


Indonesia meruakan Negara yg tidak luput dari bencana kekringan . hal ini bukan disebabkan oleh
kurangnya ketersediaan air melainkan karena pengelolaannya yg tidak maksimal.
Maka dari itu pengembangan SDA sangat dibutuhkan dikalangan masyarakat.

Anda mungkin juga menyukai