Anda di halaman 1dari 1

A.

MEDIA/ALAT
Alat yang dibutuhkan dalam penyelenggaraan yaitu :
1. Sound sistem ; Mic/ TOA, speaker.
2. LCD, Laptop, Layar.
3. Seminar Kit (Note Block dan Ballpoint)

B. NARASUMBER PELATIHAN
Narasumber workshop berasal dari RSUP. DR. Wahidin Sudirohusodo yang
mendapatkan tugas dari Direktur Mutu dan Akreditasi Pelayanan Kesehatan Kementrian
Kesehatan Republik Indonesia, yaitu:
1. DR. Dr. Husaini Umar, Sp.Pd, KEMD, Finasim (Ketua KMKP RSUP. DR. Wahidin
Sudirohusodo)
2. Rahmadaini, S.Kep.,Ns, S.pKV (Kepala Instalasi Rawat Inap Lontara 2 RSUP. DR.
Wahidin Sudirohusodo)

C. PEMBIAYAAN
Segala hal yang berhubungan dengan pembiayaan transportasi, akomodasi,honor
narasumber dan kebutuhan alat tulis dan konsumsi pelatihan ini didanai melalui anggaran
Dana Alokasi Khusus Khusus Non Fisik (DAK Non Fisik) oleh Kemenkes RI, adapun
daftar rincian Terlampir.

Anda mungkin juga menyukai