Anda di halaman 1dari 3

Home About Contact Partner Site Map Privacy Policy   

HOME TECH NEWS TECH HISTORY ARTIKEL UNIK IT MATERI TKJ KULIAH IT EVENT PEMROGRAMAN  DOWNLOAD 

Home  Kuliah IT  Penjelasan Lengkap Mengenai Hirarki Memori

Penjelasan Lengkap Mengenai Hirarki Memori


 Lautan IT
 Facebook  Instagram

 Google Plus  Twitter

 Pinterest  VKontakte

Loading...

CATEGORIES

POPULAR POSTS

Download SmartPLS 3.2.6 32bit


 March 29, 2018

Sejarah Perkembangan Komputer


Generasi 1-5 - Beserta Ciri-Cirinya
 May 10, 2018

FlashDisk dan FlashDrive Sama Atau


Beda ?
 March 19, 2018

FACEBOOK

Halo Sobat Lautan, semoga sehat selalu ya.  Lautan-IT


305 likes
Kali ini, kita akan membahas tentang hirarki memori. Sedikit nostalgia, dengan pelajaran ORTOM
ARSIKOM, kata salah satu dosen favorit :v, di lingkungan perkuliahan Lautan. 
Kali ini, kita akan membahas tentang hirarki memori. 
Like Page Learn More

Sebenarnya apa sih hirarki memori itu ?.  Hirarki memori adalah sebuah pedoman yang digunakan oleh
para ahli komputer untuk mengetahui tingkatan sebuah memori.  Be the first of your friends to like this

Dengan mengetahui tingkatan sebuah memori, dapat ditentukan pula kapasitas, waktu akses, dan harga
memori untuk tiap bitnya. 
Dalam perkembangannya, hirarki memori terbagi atas dua bagian, yakni hirarki memoi tradisional dan
hirarki memori yang kontemporer. Berikut adalah penggambarannya


Seperti yang anda lihat dari gambar diatas, dapat diklarifisasikan dari urutan yang tercepat sebagai
berikut :

1.Register mikroprosesor. 
Ukurannya yang paling kecil tapi memiliki waktu akses yang paling cepat, umumnya hanya 1 siklus CPU
saja.

Loading...

2.Cache mikroprosesor, 
Yang disusun berdasarkan kedekatannya dengan prosesor (level-1, level-2, level-3, dan seterusnya). 
Memori cache mikroprosesor dikelaskan ke dalam tingkatan-tingkatannya sendiri:

3.Memori utama: 
Memiliki akses yang jauh lebih lambat dibandingkan dengan memori cache, dengan waktu akses hingga
beberapa ratus siklus CPU, tapi ukurannya mencapai satuan gigabyte. Waktu akses pun kadang-kadang
tidak seragam, khususnya dalam kasus mesin-mesin Non-uniform memory access (NUMA).

4.Cache cakram magnetis, 


Merupakan memori yang digunakan dalam memori utama untuk membantu kerja cakram magnetis.

5.Cakram Magnetis, 
merupakan piranti penyimpanan sekunder yang paling banyak dijumpai pada sistem komputer  modern. 
Pada saat disk digunakan, motor drive berputar dengan kecepatan yang sangat tinggi. Ada sebuah read-
write head yang ditempatkan di atas permukaan piringan tersebut. 
Permukaan disk terbagi atas beberapa track yang masih terbagi lagi menjadi beberapa sektor. 
Cakram fixed-head memiliki satu head untuk tiap-tiap track, sedangkan cakram moving-head (atau sering
dikenal dengan nama cakram keras ) hanya memiliki satu head  yang harus dipindah-pindahkan untuk
mengakses dari satu track ke track yang lainnya.

6.Tape Magnetis, 
Adalah suatu medium untuk perekaman magnetis, dibuat dari suatu mantel magnetizable tipisyang
panjang. 
Kebanyakan audio, video dan penyimpanan data komputer jenis ini dikembangkan Negara Jerman,
berdasar pada konsep kawat magnetis adalah Alat yang merekam dan memainkan kembali audio dan
pita perekam penggunaan video adalah alat perekam dan video recorder. 
Suatu alat yang menyimpan data komputer pada pita perekam adalah suatu tape drive ( unit tape ).

7.Cakram Optik, 
Adalah suatu medium penyimpanan data komputer dapat berupa vilm atau music dan data yang dapat
dibaca dengan optic reader pada room dan setiap cakram optic memiliki room yang berbeda utuk setiap
jeniscakram optic tertentu, jenis-jenis cakram optik


Tags Kuliah IT

REACTIONS funny (1) interesting (0) cool (0)

 Facebook  Twitter  Google+    

YOU MAY LIKE THESE POSTS

KULIAH IT KULIAH IT KULIAH IT

Belajar Macromedia Flash 8 : Belajar Macromedia Flash 8 : Belajar Macromedia Flash 8 : Text
Tombol Interaktif Pemanfaatan Audio Dalam Flash Animation
 August 22, 2019  August 14, 2019  August 09, 2019

POST A COMMENT

0 Comments

Enter your comment...

Comment as: Google Ac

Publish Preview

RANDOM POSTS RECENT POSTS

Cara Hack Line Orang Lain Cara Membuka Aplikasi Yang Tidak
 August 09, 2019 Bisa Di Buka
SEARCH THIS BLOG
 September 10, 2019

Search this blog Search Belajar Macromedia Flash 8 : Text Sejarah Teknologi Senjata Api Pertama
Animation Kali Di Dunia
 August 09, 2019  September 09, 2019

Cara Mudah Untuk Aktivasi Windows 7 Belajar Dasar Dasar Pemrograman PHP
 August 09, 2019 : PHP Manual Part 2
 September 08, 2019

Crafted with  by TemplatesYard | Distributed by Blogger Templates

Anda mungkin juga menyukai