Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN LANDAK

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS SEMATA
Jalan Raya Pontianak – Ngabang Km. 15 Kode Pos 78357 Ngabang.

PPK Kode Puskesmas : 6103030202

TELAAHAN STAF

Kepada : Kepala BKPSDM kabupaten landak , Kalimantan Barat

Dari : Puskesmas Semata

Tanggal : ...........................................................

Nomor : ...........................................................

Lampiran : .....................................................Satu......

Hal : ....................................................................

__________________________________________________________________

I. Persoalan. :

Tidak bisa diajak kerjasama dengan tim kerja dan pimpinan,Tidak mematuhi peraturan
pimpinan

II. Praanggapan :

 pranggapan bahwa yang bersangkutan tidak mau untuk berkerjasama dengan tim
ditempat kerja.

III. Fakta-Fakta yang mempengaruhi :

 Yang bersangkutan sejak Tahun 2009 sampai dengan juni 2018 menjabat Ka. TU tidak
menyerahkan data admistrasi atau Dokumentasi puskesmas.
 Yang bersangkutan selain menjabat Ka TU juga Penanggung jawab program Kesjaor,
TB Paru Bendahara Barang, K3 dan Penganggung jawab desa Pinyaho Dangku.
 Sebagai Bendahara Barang yang bersangkutan tidak menyerahkan data aset
puskesmas dengan pimpinan yang baru menjabat.
 Format laporan lintas Program selalu tidak sesuai dengan form yang disiap.
IV. Analisis :Dengan banyaknya beban kerja yang diambil pegawai yang bersangkutan
tidak mampu menyelesaikan dan mencapai target yang ada.

Pegawai yang bersangkutan tidak mampu kerja sama dengan pegawai yang didalam
puskesmas.

V. Kesimpulan :

Berhubunga puskes Mas semata ditahun 2019 maka kerjasama tim puskesmas sangat
diperlukan dan diprioritaskan oleh sebab itu atas dasar keterangan yang sudah
disammpaikan kami mengusulkan pemindahan tempat kerja pegawai yang bersangkutan

VI. Saran : Mohon segera dengan sangat untuk ditindaklanjuti secepatnya.

NAMA PEJABAT

NAMA
Pangkat
Nip
Yang bertandatanggan dibawah ini sadar, mengetahui kererangan yang sudah dijelaskan dan
menyetujui untuk tandatangan

No. Nama Jabatan Tandatangan

1. Pipiyanti

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.

9.

10.

11.

12.

13.

14.

15.

16.

17.
18.

19.

20.

21.

22.

23.

24
.

25.

26.

27.

28.

29.

30.

Anda mungkin juga menyukai