Anda di halaman 1dari 15

BAB I

MENJADI WIRAUSAHA

DAFTAR ISI
DAFTAR ISI.....................................................................................................................................1

KATA PENGANTAR.......................................................................................................................2

BAB I PENDAHULUAN.................................................................................................................3

1.1 Latar Belakang.................................................................................................................3

1.2 Rumusan Masalah............................................................................................................4

1.3 Tujuan Pembahasan.........................................................................................................4

1.4 Target yang diharapkan...................................................................................................4

BAB 2 PEMBAHASAN...................................................................................................................6

2.1 Pengertian Kewirausahaan..............................................................................................6

2.2 Karakter Seorang Wirausaha..........................................................................................7

2.3 Tipe – Tipe Wirausaha.....................................................................................................8

2.4 Manfaat menjadi Seorang Wirausaha............................................................................9

2.5 Prinsip Seorang Wirausaha...........................................................................................10

2.6 Menumbuhkan Keinginan untuk Berwirausaha..........................................................13

2.7 Inspirator Wirausaha Muda Sukses Berbisnis.............................................................14

BAB 3 PENUTUP...........................................................................................................................16

3.1 Kesimpulan.....................................................................................................................16

3.2 Saran................................................................................................................................16

DAFTAR PUSTAKA......................................................................................................................17

MENJADI WIRAUSAHA Page 1


BAB I

PENDAHULUAN
1.1 LatarBelakang
Seperti yang kita ketahui, bahwa Pengangguran di Indonesia yang semakin
meningkat per harinya, kesempatan dan lowongan kerja yang minim, serta
pendidikan yang rendah, memotivasi setiap orang
untukmendirikansuatuusahakecildanmenengah. Berwirausaha. Ya,
inlahjalankeluarnya. berwirausahakinitelahmenjadi “gayahidup” di
kalanganmasyarakat Indonesia. hanyabermodalkanminat,
bakatsertakemampuandalammengelolanyamerekabisamendapatkan profit yang
cukupmenjanjikan. Salah
satutindakanpemerintahdalammengurangitingkatpengangguran di Indonesia
adalahmenciptakanlapangankerja yang bersifatpadatkarya. Namunbeberapa orang
yang berpendidikantinggi, tidaktertarikuntukmenekuniprofesiberwirausaha.
minatmereka yang inginbekerja di kantoranlebihtinggi.
Karenamenurutmereka,Semakintinggipendidikanmerekamaka, semakinbesar pula
keinginanmerekauntukmendudukikursikantoran dengan jabatan yang tinggi. Mereka
yang tidak berani untukmengambilrisikobesarseperti berwirausaha.ini
berartimerekahanyainginbekerjadengan orang lain
hanyamengandalkanupahataugaji. Namun,
merekabelummenyadaribahwasemakinberkembangnyazaman, makapersaingankerja
pun semakinbesar. Mereka yang berpendidikantinggi pun
belumtentumampumendudukijabatan yang tinggi. Buktinyaadalahbanyaklulusan-
lulusansarjanasaatini, belummampumenjaditumpuanekonomi Negara. Malahan,
merekahanyamenjadipengangguran-pengangguranterdidik. Sebaliknya, lihatlah para
orang-orang yang berwirausaha. Mereka yang
berwirausahamampumenjadipendorongmeningkatnyapertumbuhanekonomi Negara.
Hal inilah yang sedangdigencarkanolehpemerintah.
Pemerintahterusmengembangkanpertumbuhanpersebaran para
wirausahawan.diseluruhdaerah-daerah. Merekamelakukankerjasama, pelatihan-

MENJADI WIRAUSAHA Page 2


pelatihan, sertabantuansecaramorildanmateriil. Sehingga, dengansemakinbanyaknya
para wirausahawan di Indonesia, makapertumbuhanekonomitetapberjalan. Dan
menekan masalah pengangguran di Indonesia.
Sekarang, masalahnya adalah banyaknya para peminat orang-orang yang ingin
berwirausaha namun tidak mempunyai modal financial. Padahal sesungguhnya,
banyak sekali fakta-fakta kehidupan yang dapat kita lihat bahwa para wirausahawan
yang suksestidakberawaldarikondisi modal financial yang besar.
Bahwasesungguhnya modal
keuangantidakmemilikipengaruhbesardalamberirausaha. Yang dibutuhkan adalah
Niat dan keberanian dalam mengambil risiko adalah modal utama dalam
berwirausaha.Mulai dari sekarang mulai membuka sebuah usaha. Walau pun masih
kecil-kecilan, hal ini dapat membantu sahabt-sahabat kita yang masih menganggur.
Beranikan diri teman-teman untuk mau membuka bisnis apa saja sesuai
kemampuan, bakat dan minat teman-teman. Dan ingatbaik-
baikl,keberaniantanpadisertaidengankemampuanberwirausahaseringkalimenjerumus
kankedalamsituasikegagalan yang berkepanjangan.

1.2 RumusanMasalah
Rumusanmasalahdaripembuatanmakalahiniadalah :
a. ApaPengertiandariKewirausahaan?
b. BagaimanaKarakterdariSeorangWirausaha?
c. BagaimanaTipe – TipeSeorangWirausaha?
d. ApaManfaatmenjadiSeorangWirausaha?
e. ApasajaPrinsipSeorangWirausaha?
f. BagaimanacaraMenumbuhkanKeinginanuntukBerwirausaha?
g. SiapakahsosokWirausahaMuda yang suksesBerbisnis?

1.3 TujuanPembahasan
Tujuanpembahasandaripembuatanmakalahiniantara lain:
a. MemahamiartiKewirausahaan;
b. MemahamiKarakterseorangWirausaha;
c. MemahamiTipe – TipeSeorangWirausaha;
d. MemahamiManfaatmenjadiSeorangWirausaha;
e. MemahamiPrinsipSeorangWirausaha;
f. MampuMenumbuhkankeinginanuntukBerwirausaha;
g. MengetahuisosokWirausahaMuda yang dapatdijadikanInspirasi.

1.4 Target yang diharapkan


Target yang diharapkandaripembuatanmakalahiniadalah:
a. MahasiswamenguasaiartiKewirausahaan;
b. MahasiswamenguasaiKarakterseorangWirausaha;

MENJADI WIRAUSAHA Page 3


c. MahasiswamenguasaiTipe – TipeSeorangWirausaha;
d. MahasiswamemahamiManfaatmenjadiSeorangWirausaha;
e. MahasiswamenguasaiPrinsipSeorangWirausaha;
f. MahasiswaMampuMencontohsosokWirausahaMuda yang dapatdijadikan
Inspirasi;
g. MahasiswamampuMenumbuhkankeinginanuntukBerwirausaha.

BAB 2

PEMBAHASAN
2.1 PengertianKewirausahaan
Wirausahawan (bahasa Inggris: entrepreneur) adalah orang yang melakukan
aktivitas wirausaha yang dicirikan dengan pandai atau berbakat mengenali produk
baru, menentukan cara produksi baru, menyusun manajemen operasi untuk
pengadaan produk baru, memasarkannya, serta mengatur permodalan operasinya.

Adapun definisi perusahaan menurit para Ahli yaitu :

1. Drs. Joko Untoro

Pengertian kewirausahaan menurut Drs. Joko Untoro adalah suatu keberanian


untuk melakukan berbagai upaya untuk memenuhi kebutuhan hidup yang dilakukan
oleh seseorang, berdasarkan kemampuan dengan memanfaatkan segala potensi yang
dimiliki untuk menghasilkan sesuatu yang bermanfaat bagi dirinya dan orang lain.

2. Eddy Soeryanto Soegoto

Pengertian kewirausahaan menurut Eddy Soeryanto Soegoto adalah usaha


kreatif yang dilakukan berdasarkan inovasi untuk menghasilkan sesuatu yang baru,
memiliki nilai tambah, memberikan manfaat, menciptakan lapangan kerja dan
hasilnya berguna bagi orang lain.

3. Ahmad Sanusi

Arti kewirausahaan menurut Ahmad Sanusia adalah suatu nilai yang


diwujudkan dalam perilaku yang dijadikan sumber daya, tenaga penggerak, tujuan,
siasat, kiat, proses, dan hasil bisnis.

MENJADI WIRAUSAHA Page 4


4. Soeharto Prawiro

Arti kewirausahaan menurut menurut Soeharto Prawiro adalah suatu nilai yang
dibutuhkan untuk memulai usaha dan mengembangkan usaha.

5. Peter Drucker

Pengertian kewirausahaan menurut Peter Drucker adala kemampuan untuk


menciptakan sesuatu yang baru dan berbeda dari yang lain.

6. Zimmerer

Definisi kewirausahaan menurut Zimmerer adalah sebuah proses penerapan


kreativitas dan inovasi dalam memecahkan persoalan dan menemukan peluang
untuk memperbaiki kehidupan bisnis.

7. Siswanto Sudomo

Menurut Siswantao Sudomo, pengertian kewirausahaan adalah segala sesuatu


yang penting mengenai seorang wirausaha, yakni orang yang memiliki sifat pekerja
keras dan mau berkorban, memusatkan segala daya dan berani mengambil risiko
untuk mewujudkan gagasannya.

2.2 KarakterSeorangWirausaha
Karakteristik Wirausaha Untuk Menuju Sukses :
1. Memiliki sifat jujur

Kejujuran adalah hal utama dalam memulai usaha atau menjadi seorang
wirausahawan yang sukses. Karena kejujuran ini sama halnya dengan amanah yang
diberikan pada anda sebagai pemimpin dari karyawan atau konsumen anda. Jujur
dalam segala hal yang terjadi dalam pekerjaan yang anda lakukan dan tidak berbuat
licik.

2. Selalu disiplin

Ingatlah bahwa anda tidak memiliki atasan yang akan menegur jika anda telat
datang ke tempat kerja atau saat anda lalai dalam bertugas. Maka kedisiplinan
menjadi yang utama dalam pekerjaan anda di bidang wirausaha ini. disiplin

MENJADI WIRAUSAHA Page 5


merupakan sifat dasar dalam menggerakan motivasi dan semangat dalam
menjalankan usaha dan pekerjaannya.

3. Kreatif dan inovatif

Kreatifitas adalah kemampuan seseorang dalam menciptakan sesuatu yang


berbeda, jika anda memiliki kreatifitas yang tinggi maka usaha yang anda jalankan
pun akan menarik minat masyarakat sehingga menimbulkan keuntungan bagi usaha
anda. Sedangkan inovatif adalah sebuah terobosan baru dan seorang wirausaha
harus memiliki terobosan-terobosan baru dan meninggalkan cara-cara lama dalam
suatu pekerjaan.

4. Memiliki komitmen tinggi

Mulailah dengan berkomitmen pada diri anda sendiri dengan memegang teguh
prinsip yang jelas dan pasti saat anda akan memulai menjalankan usaha.

5. Mandiri serta realistis

Tidak menggantungkan keputusan pada orang lain tapi memutuskan segala


sesuatu yang terjadi oleh diri sendiri. Sikap mandiri dan realistis ini harus dimiliki
oleh seorang wirausaha agar dapat menjalani setiap usaha yang sedang digelutinya.

6. Memiliki keterampilan personal

Setiap wirausaha harus mau dan mampu mencari dan menangkap setiap
peluang yang akan menguntungkan usahanya. Ia harus memanfaatkan setiap
peluang yang ada, mau berkomunikasi dengan siapapun, dan menangani setiap
usaha dengan terencana serta mampu bekerja sama dengan berbagai pihak yang
akan menguntungkan perusahaan.

2.3 Tipe – TipeWirausaha


1. Business Entrepreneur

Tipe paling mendasar dalam wirausaha adalah wirausaha bisnis, yaitu


wirausaha yang bergerak dalam bidang produksi barang dan jasa serta
pemasarannya. Banyak orang yang bertanya apa bedanya pengusaha biasa dengan

MENJADI WIRAUSAHA Page 6


wirausahawan bisnis? padahal mereka melakukan hal yang sama, yaitu
menghasilkan barang dan jasa serta memasarkannya

2. Creative Entrepreneur

Creative entrepreneur adalah orang yang bergerak di bidang usaha menciptakan


atau memanfaatkan pengetahuan dan informasi. Contohnya adalah orang yang
bergerak di bidang pembuatan film, iklan, video game, penerbitan buku, musik, dan
sebagainya. Dalam semua bidang tersebut, yang menjadi modal utamanya adalah
kreativitas dalam mencipta suuatu produk. Setiap produk yang dihasilkan oleh
creative entrepreneur merupakan produk yang unik dan karena itu memiliki
perjalanan hidupnya masing-masing. Definisi lain tentang creative entrepreneur
yaitu dari seorang konsultan kebijakan, John Howkins. John Howkins
mendefinisikan creative entrepreneur sebagai orang yang menggunakan kreativitas
untuk memunculkan kekayaan di dalam diri mereka sendiri ketimbang
menggunakan modal eksternal.

3. Technopreneur

Technopreneur adalah seorang wirausahawan yang menghasilkan kekayaan


dengan cara memanfaatkan teknologi informasi yang pesat berkembang.
Membicarakan technopreneurship ini sangat menarik karena banyak begitu banyak
inovasi teknologi informasi, seperti Google maupun Apple yang tumbuh menjadi
sangat besar. Seorang technopreneur adalah seorang yang berusaha memberikan
layanan yang memberikan nilai tambah, rasa gembira, atau ketagihan kepada
mereka yang menikmati produknya.

4. Social Entrepreneur

Social entrepreneur adalah seorang wirausahawan yang bergerak di bidang


usaha perbaikan kondisi-sosial, lingkungan, pendidikan, dan ekonomi
masyarakatnya. Social entrepreneur adalah seorang yang menjalankan usahanya
menciptakan perbaikan social melalui pasar.

2.4 ManfaatmenjadiSeorangWirausaha
1. Mengoptimalkan diri sendiri

MENJADI WIRAUSAHA Page 7


Dalam berwirausaha kita harus memiliki mental yang kuat yang dapat memacu
potensi yang ada di dalam diri. Begitu juga saat kita merencanakan keuntungan bagi
perusahaan yang kita miliki maka mau tidak mau kita akan berusaha menjadi lebih
baik lagi.

2. Menunjukkan pada diri sendiri bahwa kita mampu memimpin perusahaan kita
sendiri

Saat berwirausaha kita akan menghadapi berbagai tantangan yang sangat luas,
termasuk pada kemampuan kita untuk memimpin perusahaan dan orang yang
bekerja pada kita. Dengan berwirausaha maka kita akan belajar mengaplikasikan
kepemimpinan kita dalam memanajemen perusahaan.

3. Adanya peluang dalam mencapai keuntungan dari setiap hasil kerja keras kita

Dengan menjadi seorang wirausahawan maka otomatis kita akan menjadi bos
bagi diri kita sendiri juga. Jika kita mendapatkan keuntungan yang maksimal dari
hasil kerja keras maka itu akan menjadi motivasi bagi diri sendiri untuk mencapai
keuntungan yang lebih lagi.

4. Menambah lapangan kerja bagi orang yang membutuhkan

Menambah lapangan kerja ini sebenarnya menjadi fungsi utama dalam dunia
wirausaha karena saat kita mendirikan suatu usaha atau suatu perusahaan maka kita
membutuhkan orang-orang yang membantu pekerjaan kita. Maka secara tidak
langsung kita sudah menciptakan lapangan kerja baru bagi orang-orang yang
membutuhkan pekerjaan.

5. Membantu masyarakat sekitar dengan usaha yang konkret dan jelas kegiatan
usahanya

Wirausaha akan membantu masyarakat sekitar kita dalam memenuhi segala


kebutuhannya yang tadinya sulit terpenuhi. Misalnya saja anda membuka warung
sembako di lingkungan sekitar anda tinggal sehingga daerah yang akses
kebutuhannya terbilang sulit akan sangat terbantu dengan warung yang anda dirikan
tersebut.

MENJADI WIRAUSAHA Page 8


6. Adanya kesempatan untuk melakukan sebuah perubahan

Kini banyak wirausahawan yang memulai bisnis yang diawali dengan


keprihatinan terhadap perekonomian masyarakat sekitar sehingga pada akhirnya
muncul keinginan untuk menciptakan hidup yang lebih baik lagi bukan hanya untuk
diri sendiri tapi dengan tujuan membantu orang lain.

7. Peluang dalam mendapatkan keuntungan tanpa batas

Lain dengan orang yang bekerja pada perusahaan orang lain seorang wirausaha
akan mendapat keuntungan atau laba yang jumlahnya bisa melebihi batas. Karena
dalam menjadi seorang pengusaha keuntungan yang anda dapatkan tergantung dari
pekerjaan atau usaha yang anda keluarkan

2.5 PrinsipSeorangWirausaha

Prinsip-Prinsip kewirausahaan yang paling penting adalah Berani atau keluar


dari Rasa takut akan gagal.makna berani disini adalah tindakan dimana kita harus
bisa mengambil sikap atas peluang-peluang yang muncul dalam hidup ini terutama
peluang untuk mendirikan usaha.Seorang wirausahawan tidak mengenal tingkat
pendidikan tapi mengenal pada tingkat seseorang berani mengambil
Resiko.Walaupun pendidikan itu penting tapi perannya disini justru adalah pada
tingkatan keberanian akan usaha yang akan kita buat.Pendidikan disini berguna pada
tingkat keahlian dari bidang usaha yang akan kita dirikan tapi hal tersebut bukan lah
jadi prinsip dasar dalam membangung usaha tapi keberanian kita lah yang dapat
menjadi prinsip dasar dalam membangun usaha.
Disamping itu untuk menjadi wirausahawan kita juga dituntut untuk berfikir
optimis atas peluang dan segala usaha yang kita lakukan,karena dengan begitu
semangat dan kemauan yang keras juga ketekunan kita akan menciptakan usaha kita
yang maju dan terus berkembang.Juga disamping itu kita harus berfikir alternatif
dimana dengan berfikir alternatif kita menciptakan suatu Ide dan strategy dari dan
atas usaha yang akan kita lakukan untuk usaha kita.
Prinsip-prinsip entrepreneurship menurut Dhidiek D. Machyudin, yaitu:
1. Harus optimis
2. Ambisius
3. Dapat membaca peluang pasar
4. Sabar

MENJADI WIRAUSAHA Page 9


5. Jangan putus asa
6. Jangan takut gagal
7. Kegagalan pertama dan kedua itu biasa, anggaplah kegagalan adalah kesuksesan
yang tertunda
Ada pula prinsip entrepreneurship yang diungkapkan oleh Khafidhul Ulum.
Ada tujuh prinsip yang diberikan, diantaranya:
1. Passion (semangat)
2. Independent (mandiri)
3. Marketing sensitivity (peka terhadap pasar)
4. Creative and innovative (kreatif dan inovatif)
5. Calculated risk taker (mengambil resiko dengan penuh perhitungan)
6. Persistent (pantang menyerah)
7. High ethical standard (berdasar standar etika)
Jadi, apabila kedua pendapat tersebut digabungkan ada 12 prinsip dalam
berwirausaha yaitu:
1. Jangan takut gagal.
Banyak yang berpendapat bahwa untuk berwirausaha dianalogkan dengan
impian seseorang untuk dapat berenang. Walaupun teori mengenai berbagai gaya
berenang sudah bertumpuk,sudah dikuasai dengan baik dan literatur-literatur sudah
lengkap, tidak ada gunanya kalau tidak di ikuti menyebur ke dalam air (praktek
berenanga) demikian halnya untuk berusaha, tidak ada gunanaya berteori kalau tidak
terjun langsung, sehingga mengalami (berpengalaman), dan sekalilagi jangan takut
gagal sebab kegagalan adalah kesuksesan yang tertunda.
2. Penuh semangat
Hal yang menjadi penghargaan terbesar bagi pembisnis atau perwirausahaan
bukanlah tujuannya melainkan lebih kepada proses dan perjalanannya.
3. Kreativ dan Inovativ.
Kreativitas dan Inovasi adalah modal bagi seorang pengusaha. Seorang
wirausaha tidak boleh berhenti dalam berkreativitan dan berinovasi dalam segala
hal.
4. Bertindak dengan penuh perhitungan dalam mengambil resiko.
Resiko selalu ada dimanapun kita berada. Seringkali kita menghindra dari
resiko yang satu, tetapi menemui bentuk resiko lainnya. Namun yang harus
diperhitungkan adalah perhitugkan deangan baik-baik sebelum memutuskan
sesuatu, terutama yang tingkat resikonya tinggi.

MENJADI WIRAUSAHA Page 10


5. Sabar, ulet dan tekun.
Prinsip lain yang tidak kalah penting dalam berusa adalah kesabaran dan
keytekunan. Saban dan tekun meskipun harus menghadapi berbagai bentuk
permasalahan, percobaan, dan kendala bahkan diremehkan oleh orang lain.
6. Harus optimis.
Optimis adalah modal usaha yang cukup penting bagi usahawan, sebab kata
optimis nerupakan sebuah prinsip yang dapat memotivasi kesadaran kita sehingga
apapun usaha yang kita lakukan harus penuh optimis bahwa usaha yang kita
laksanakan akan sukses.
7. Abisius.
Demikian juga prinsip ambisius seorang wirausahawan harus berambisi,
apapun jenis usaha yang akan dilakukannya.
8. Pantang menyerah atau jangan putus asa.
Prinsip pantang menyerah adalah bagian yang harus dilakukan kapanpun
waktunya.
9. Peka terhadap pasar atau dapat baca peluang pasar.
Prinsip peka terhadap pasar atau dapat baca peluang pasa radalah prinsip
mutlak yang harus dilakukan oleh wirausahawan, baik pasar ditingkat lokal,
regional, maupun internasional. Peluang pasar sekecil apapun harus di identifikasi
dengan baik, sehingga dapat mengambil peluang pasar tersebut dengan baik.
10. Berbisnisdenganetika
Prinsip bahwa setiap pebisnis harus senantiasa memegang secara baik tentang
standar etika yang berlaku secara universal.
11. Mandiri
Prinsip kemandirian harus menjadi panduan dalam berwirausaha. Mandiri
dalam banyak hal adalah kunci penting agar kita dapat menghindarkan
ketergantungan dari pikak-pikak atau para pemangku kepentingan atas usaha kita.
12. Jujur.
Menurut Pytagoras, kejujuran adalah mata uang yang akan laku dimana-mana.
Jadi, jujur kepada pemasok dan pelanggan atau kepada seluh pemangku kepentingan
perusahaan adalah prinsip dasar yang harus dinomorsatukan dalam berusaha.
13. Peduli lingkungan.

MENJADI WIRAUSAHA Page 11


Seorang pengusaha harus memiliki kepedulian terhadap lingkungan sehingga
haruas turut serta menjaga kelestarian lingkungan tempat usahanya dan yang
terakhir dalam prinsip kewirausahaan adalah membangun Relasi dan network
dengan sesama wirausahawan karena dengan begitu proses pembelajaran dan
pengetahuan akan kewirausahawan kita akan berkembang. Semakin banyaknya
network atau relasi juga akan menciptakan peluang-peluang kita dalam
mengembangkan dan mencapai usaha yang baik.usaha yang baik dan maju disini
bukan berarti rasa puas dan rasa nyaman yang telah kita dapatkan,karena dengan
rasa puas dan nyaman tersebut justru nantinya akan menurunkan semangat dan
optimalisasi dalam kita meningkatkan usaha kita.
2.6 MenumbuhkanKeinginanuntukBerwirausaha
1. Modal utama berwirausaha bukan pada uang, melainkan keyakinan untuk menang.
seringkali pikiran kita terbelenggu batasan materi misalnya uang, tempat, usaha dan
produk untuk memulai suatu usaha , terlalu fokus dengan batasan tersebut membuat
kita tidak akan bergerak maju.
2. Bersahabat dengan ketidakpastian, Siap dengan hal-hal yang tidak pasti, tidak
terencana dan mungkin saja tidak terukur. ketidakpastian tidak untuk dihindari,
hadapi ketidakpastian tersebut dengan riset, data dan intuisi wirausaha.
3. Buka pikiran anda, pelajari hal-hal baru. lingkungan tidak saja membentuk anda
menjadi wirausaha sukses, namun juga mampu menjegal langka anda untuk maju.
pelajari dan amati tingkah laku lingkungan baru anda, milikilah kemampuan fast
learner untuk tetap berjalan.
4. Be ready, siapkan diri anda dengan baik. persiapan merupakan faktor penting dalam
keberhasilan. siapkan dan pupuk keahlian anda sebelum terjun dalam bisnis yang
akan anda geluti. perkaya dengan riset-riset kecil mengenai pasar yang akan anda
garap!
5. Tampilkan wajah yang enak dilihat, bangun network. wirausaha bukanlah orang
yang sukses dengan usahanya sendiri, melainkan butuh teman, pemasok atau relasi
bisnis lain, perbaiki tampilan anda dengan senyum, ramah, enak dilihat dan antusias
untuk membangun netword tersebut.
6. Kurangi resiko dengan cara dukungan data, informasi-informasi juga kemampuan-
kemampuan teknis. gali dan cermati data dan informasi yang berhubungan dengan
bidangnya. Kalauanda menginginkan perubahan kecil dalam hidup, ubahlah

MENJADI WIRAUSAHA Page 12


perilaku anda. tetapi bila anda menginginkan perubahan-perubahan yang besar yang
mendasar, rubahlah pola pikir anda (Stephen Covey)
7. Sebagai usahawan, sudah pasti anda akan menghadapi medan persaingan yang
ketat, itu sebabnya anda harus benar-benar kreatif dan tidak mudah mati akal. tanpa
kreativitas, anda terpaku pada constraint. dengan kreativitas, anda mampu keluar,
meilhat dan menangkap peluang. tanpa kekuatan membongkar belenggu-belenggu
itu anda tak akan bisa survive, tidak bisa beradaptasi mengarungi dunia yang selalu
berubah

2.7 InspiratorWirausahaMudaSuksesBerbisnis
Medina Susani Daivinna Zein atau yang akrab disapa Medina Zein merupakan
seorang pengusaha muda asal Bandung kelahiran 23 Mei 1992. Muda, cantik dan
sukses menggambarkan sosoknya yang diusia muda sudah mampu meraup omzet
miliaran rupiah dari bisnis kecantikannya. Medina memulai bisnisnya sejak masih
duduk di bangku kuliah dengan berjualan produk kosmetik secara online. Setelah
lulus kuliah dari jurusan kebidanan Akademi Kebidanan Stikes Budi Luhur
Bandung, Medina mengambil kursus di bidang kecantikan. Setelah selesai
mengikuti kursus singkatnya, Medina meritis bisnisnya dengan menggunakan modal
sendiri tanpa dukungan dari orangtua ataupun pinjaman lainnya.
Bisnisnya mulai berjalan ketika medina bertemu seorang dokter di kursus
kecantikan yang diikutinya. Dari situ Medina dilatih bagaimana membuat produk
kecantikan sampai membuka sebuah klinik. Medina pun mulai melaksanakan
kerjasama dengan dokter dan apoteker untuk membuat produk perawatan wajah.

Strategi Bisnis Medina Zein dalam Membangun Bisnis Kecantikan

1. Fokus Adalah Kunci Utama


2. Perhatikan Kualitas
3. Terus Berinovasi
4. Terus Belajar dan Belajar
5. Evaluasi dan Diskusi dengan Tim
6. Kuatkan Brand Image

BAB 3
PENUTUP

MENJADI WIRAUSAHA Page 13


3.1 Kesimpulan
Kewirausahaanadalahsuatu proses
menciptakanataumembuathalbarudenganmenggunakanwaktudankegiatandisertai
modal danresikosertamenerimabalasjasadankepuasansertakebebasanpribadi. Orang
yang menjalankankewirusahaandisebutwirausaha.
Seorangwirausahaharusmemilikikarakteristikdanprinsipkewirausahaan.
Kewirausahaanada 4 tipeyaitu Business Entrepreneur, Creative Entrepreneur,
Techno Entrepreneur, dan Social Entrepreneur.
Banyakcarauntukmenjadiseorangwirausaha. Kewirausahaanjugamempunyaimanfaat
yang banyakuntukdirisendirimaupun orang lain.

3.2 Saran
Untukpenyempurnaanpembuatanmakalahkedepannya, kami
mengharapkanadanya saran darisemuapihakbaikdosenmaupunseluruhmahasiswa
yang membacamakalahkewirausahaaniniterhadapkekurangan yang
terdapatpadamakalahini.

DAFTAR PUSTAKA

Longenecker, Justin G &dkk. 2001. KewirausahaanManajemen Usaha Kecil Buku I.


Jakarta: SalembaEmpat
Saiman, Leonardus. 2009. KewirausahaanTeori, Praktek, danKasus-kasus. Jakarta:
SalembaEmpat

MENJADI WIRAUSAHA Page 14


Khasali R, Hakim A, CiptaRahayu A &dkk. 2010. ModulKewirausahaan. Jakarta: Mizan
Media Utama
KasaliRhenald. 2010. WirausahaMudaMandiri. Jakarta: GramediaPustakaUtama

MENJADI WIRAUSAHA Page 15

Anda mungkin juga menyukai