Anda di halaman 1dari 5

Susunan Acara Penyuluhan Diare

“Peduli Diare dan Kesehatan Lingkungan”

Pokok Bahasan : Memahami penyakit diare pada anak

Sub Pokok Bahasan : 1. Pengertian diare

2. Penyebab diare

3. Tanda dan Gejala diare

4. Cara penularan

5. Cara mengatasai diare di rumah

6. Cara mencegah terjadinya diare

7. Mengenali tanda bahaya diare dan kapan merujuk ke


pelayanan kesehatan

Sasaran : Ibu yang memiliki balita

Hari/Tanggal : …, … Februari 2014

Pukul : … - … WIB

Tempat : Kantor Kuwu Desa Cangkingan Kecamatan Kedokanbunder

1. TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM

Setelah diberikan penyuluhan diharapkan orang tua pasien atau keluarga


memahami tentang penyakit diare pada anak.

2. TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS

Setelah diberikan penyuluhan diharapkan orang tua atau keluarga dapat :

1. Menjelaskan pengertian diare

2. Menjelaskan penyebab diare


1
3. Menjelaskan tanda dan gejala diare

4. Menjelaskan cara penularan

5. Menjelaskan cara mengatasi diare di rumah

6. Menjelaskan cara mencegah terjadinya diare

7. Mengenali tanda bahaya diare dan kapan merujuk ke pelayanan kesehatan

3. KEGIATAN PENYULUHAN

NO HARI/TANGGAL LANGKAH METODE MEDIA


PENYULUHAN

1 …, … Februari 2014 Pembukaan Kata sambutan : Power Point

- Membuka kegiatan dengan salam dan doa

- Memperkenalkan diri

- Menjelaskan tujuan dari penyuluhan

- Menyebutkan materi yang akan diberikan

- Menyampaikan durasi penyuluhan

2 …, … Februari 2014 Pelaksanaan - Penyampaian materi Power Point


dan Leaflet
- Tanya jawab

- Evaluasi, menanyakan kembali kepada peserta


tentang materi yang telah disampaikan

3 …, … Februari 2014 Penutup - Menjelaskan kesimpulan materi penyuluhan Power Point

- Pembagian Doorprize

- Ucapan terima kasih

- Salam penutup

4. EVALUASI
2
Prosedur : Pre dan Post Test

Jenis test : Pertanyaan tertulis (Kuesioner)

3
NO WAKTU/DURASI LANGKAH METODE PJ MEDIA
PENYULUHAN

5’ Pembukaan Pembukaan oleh MC MC : ……. Power Point

Mic, Sound System

5’ Membuka kegiatan dengan salam dan doa Pembaca “


doa

15’ Penyampaian kata sambutan “

 Ketua Puskesmas

 Kepala Desa

10’ Memperkenalkan diri “

Menjelaskan tujuan dari penyuluhan

Menyebutkan materi yang akan diberikan

Menyampaikan durasi penyuluhan

10’ Pre-Test Kertas Pretest, Pulpen

30’ Pelaksanaan Penyampaian materi & Ice Breaking Pemateri : Power Point dan Leaflet

15’ Tanya jawab

Evaluasi, menanyakan kembali kepada peserta tentang


materi yang telah disampaikan

10’ Post Test Kertas Post test. Pulpen

5’ Penutup Menjelaskan kesimpulan materi penyuluhan Power Point

10’ Pembagian Doorprize Hadiah

4
5’ Ucapan terima kasih dan pemberian kenang-kenangan Kenang-kenangan

Salam penutup dan foto bersama

Anda mungkin juga menyukai