Anda di halaman 1dari 13

2.Kondisi alam wilayah negara negra asia dan benua lainnya .

Nama Negara di Benua Asia Beserta Nama Ibukotanya

Daftar Nama Negara di Asia Timur Beserta Nama Ibukotanya

 Republik Rakyat Cina, memiliki ibukota di Kota Beijing.


 Jepang, memiliki ibukota di Kota Tokyo.
 Korea Utara, memiliki ibukota di Kota Pyongyang.
 Korea Selatan, memiliki ibukota di Kota Seoul.
 Taiwan, memiliki ibukota di Kota Taipei.
 Mongolia, memiliki ibukota di Kota Ulan Bator.
 Hong Kong, memiliki ibukota di Kota Hong Kong.

Daftar Nama Negara di Asia Selatan Beserta Nama Ibukotanya

 Bangladesh, memiliki ibukota di Kota Dhaka.


 Afghanistan, memiliki ibukota di Kota Kabul.
 Bhutan, memiliki ibukota di Kota Thimpu.
 India, memiliki ibukota di Kota New Delhi.
 Maladewa, memiliki ibukota di Kota Male.
 Nepal, memiliki ibukota di Kota Kathmandu.
 Pakistan, memiliki ibukota di Kota Islamabad.
 Sri Lanka, memiliki ibukota di Kota Kolombo.

Daftar Nama Negara di Asia Tenggara Beserta Nama Ibukotanya

 Kamboja, memiliki ibukota di Kota Phnom Penh.


 Laos, memiliki ibukota di Kota Vientiane.
 Myanmar, memiliki ibukota di Kota NayPyidaw.
 Thailand, memiliki ibukota di Kota Bangkok.
 Vietnam, memiliki ibukota di Kota Hanoi.
 Brunei, memiliki ibukota di Kota Bandar Seri Begawan.
 Filipina, memiliki ibukota di Kota Manila.
 Indonesia, memiliki ibukota di Kota Jakarta.
 Malaysia, memiliki ibukota di Kota Kuala Lumpur.
 Singapura, memiliki ibukota di Kota Singapura.
 Timor Leste, memiliki ibukota di Kota Dili.

Daftar Nama Negara di Asia Barat (Daya) Beserta Nama Ibukotanya

 Armenia, memiliki ibukota di Kota Yereven.


 Azerbaijan, memiliki ibukota di Kota Baku.
 Bahrain, memiliki ibukota di Kota Manama.
 Siprus, memiliki ibukota di Kota Nicosia.
 Georgia, memiliki ibukota di Kota Tiblisi.
 Irak, memiliki ibukota di Kota Baghdad.
 Yordania, memiliki ibukota di Kota Amman.
 Kuwait, memiliki ibukota di Kota Quwait.
 Lebanon, memiliki ibukota di Kota Beirut.
 Oman, memiliki ibukota di Kota Muscat.
 Palestina, memiliki ibukota di Kota Gaza.
 Qatar, memiliki ibukota di Kota Doha.
 Arab Saudi, memiliki ibukota di Kota Riyadh.
 Suriah, memiliki ibukota di Kota Damaskus.
 Turki, memiliki ibukota di Kota Ankara.
 Uni Emirat Arab, memiliki ibukota di Kota Abu Dhabi.
 Yaman, memiliki ibukota di Kota Sanaa.

Daftar Nama Negara di Asia Utara/Tengah Dan Nama Ibukotanya

 Kazakhstan, memiliki ibukota di Kota Astana.


 Kirgizstan, memiliki ibukota di Kota Bishkek.
 Tajikistan, memiliki ibukota di Kota Dushanbe.
 Turkmenistan, memiliki ibukota di Kota Ashgabat.
 Uzbekistan, memiliki ibukota di Kota Tashkent

1.Iklim Tropis

Iklim tropis biasa ditemukan di daerah sekitar garis ekuator Bumi, di antara garis
23,5 derajat Lintang Utara sampai 23,5 derajat Lintang Selatan. Negara-negara
beriklim tropis itu antara lain Indonesia, Malaysia, dan negara di Asia Tenggara,
India, Hongkong, Arab Saudi, Brasil, Peru, negara di Amerika Tengah, Nigeria,
Madagaskar, Kenya, Kongo, dan lain-lain.

2. Iklim Subtropis

Iklim subtropis berada di antara garis 23,5 derajat sampai 40 derajat Lintang Utara dan
Lintang Selatan. Negara-negara beriklim subtropis antara lain Iran, Irak, Nepal,
Tiongkok, Jepang, Korea Utara dan Selatan, Afrika Selatan, Mesir, Australia bagian
selatan, Cile, Turki, dan lain-lain.

3. Iklim Sedang

Iklim sedang berada di antara garis 40 derajat sampai 60 derajat Lintang Utara dan
Lintang Selatan. Negara-negara yang beriklim sedang antara lain Mongolia, Inggris,
Irlandia, Perancis, Jerman, Denmark, Italia, Rumania, Ukraina, dan lain-lain. klim
sedang dibagi menjadi 4 iklim. Iklim laut pantai barat dengan kondisi lembab dan
mendung pada musim dingin serta kering dan cerah pada musim panas. Iklim stepa
sejuk dan iklim gurun sejuk dengan kondisi panas dan kering di musim panas dan
berangin di musin dingin. Ada juga iklim benua lembab dengan kondisi basah saat
musim panas.
4. Iklim Dingin

Iklim dingin biasa ditemukan di daerah yang berada di atas garis 60 derajat Lintang
Utara dan Lintang Selatan. Negara-negara yang beriklim dingin, yaitu Denmark,
Swedia, Norwegia, Finlandia, Rusia bagian utara, Eslandia, Kanada, dan Alaska. Suhu
pada musim dingin itu sangat dingin, sedangkan suhu di musim panas itu sejuk dingin
dibagi menjadi 3 iklim .iklim taiga dengan kondisi sangat dingin di musim dingin. Iklim
tundra degan kondisi dingin sehingga hanya rumput dan lumut yang dapat tumbuh. Ada
juga iklim kutub dengan dengan banyak es yang tebal.

Bentuk muka bumi

1. Dataran Tinggi

Dataran tinggi yaitu suatu daerah berbentuk datar di permukaan bumi yang mempunyai
ketinggian lebih dari 500 meter di atas permukaan laut. Dataran tinggi biasanya memiliki suhu
udara yang sejuk dengan tanah yang subur sehingga cocok digunakan untuk pengembangan
daerah pertanian. Tidak semua dataran tinggi di atasnya sempit, melainkan terdapat pula
dataran tinggi yang puncaknya datar dan cukup luas, dataran tinggi semacam ini biasa disebut
plato.

2. Pegunungan

Gunung yaitu suatu daratan yang menjulang lebih tinggi. Sekumpulan gunung berjejer
membentuk pegunungan yang panjangnya biasanya dapat mencapai ribuan kilometer serta
membutuhkan waktu jutaan tahun untuk terbentuknya. Pegunungan terbentuk karena
pergerakan lapisan kerak bumi. Adapun kerak bumi terbentuk dari lempeng yang rapuh ketika
lapisan mantel di bawah kulit bumi bergerak perlahan-lahan.
3. Danau

Danau yaitu kumpulan genangan air yang cukup luas dan dikelilingi oleh daratan. Terdapat
beberapa danau yang ukurannya sangat besar sehingga dinamakan laut pedalaman. Air danau
biasanya berbeda dengan air laut yang asin, air danau segar dan rasanya tidak asin. Namun,
memang terdapat beberapa danau yang airnya menguap ketika terkena panas matahari
sehingga air yang tersisa terasa sangat asin. Berdasarkan proses terjadinya, danau dapat
dibedakan menjadi sebagai berikut:

 1. danau tektonik yaitu danau yang terbentuk akibat penurunan muka bumi karena
pergeseran / patahan
 2. danau vulkanik yaitu danau yang terbentuk akibat aktivitas vulkanisme / gunung
berapi
 3. danau tektovulkanik yaitu danau yang terbentuk akibat percampuran aktivitas
tektonisme dan vulkanisme
 4. danau bendungan alami yaitu danau yang terbentuk akibat lembah sungai
terbendung oleh aliran lava saat erupsi terjadi
 5. danau karst yaitu danau yang terbentuk akibat pelarutan tanah kapur
 6. danau glasial yaitu danau yang terbentuk akibat mencairnya es / keringnya daerah
es yang kemudian terisi air
 7. danau buatan yaitu danau yang terbentuk akibat aktivitas manusia.
4. Lembah

Lembah yaitu suatu cekungan yang ukurannya panjang di permukaan bumi. Lembah terbentuk
oleh air dan es yang mengikis pegunungan atau di suatu daerah lapisan kerak bumi yang
merekah sehingga sebidang daratan terperosok. Lembah gletser yang umumnya berbentuk-U
terbentuk puluhan ribu tahun yang lalu akibat erosi gletser. Selain berbentuk-U, lembah juga
dapat berbentuk-V Beberapa lembah yang terkenal di dunia diantaranya:

1. Grand Canyon (Amerika Serikat)


2. Death Valley (Amerika Serikat)
3. Lembah Indus (Pakistan)

5. Sungai

Sungai yaitu bagian dari permukaan bumi yang membentuk jalan raya alami dan membawa air
dari pegunungan menuju lautan. Sungai biasanya dapat mengubah permukaan daratan serta
mengukir lembah dan jurang sepanjang lapisan batuan yang dilaluinya. Sungai berawal dari
bagian tinggi di pegunungan yang sumbernya dapat berupa sebuah danau, rawa, atau gletser
yang mencair.
KONDISI GEOLOGIS BENUA ASIA
1) Benua Asia meliputi sepertiga daratan dunia dengan letak di antara 250 BT-1700 BB
dan 110LS-750 LU.
2) Negara-negara di Benua Asia memiliki tingkat keragaman yang sangat tinggi. Di
Benua Asia dijumpai beragam agama dengan pemeluk yang merata. Selain itu, juga
terdapat banyak ras yang tersebar di negara-negara Asia.

Flora Fauna Asia – Di Benua Asia hidup berbagai macam flora dan fauna. Jenis dan bentuknya
pun berbeda-beda dari wilayah Asia Barat dan Asia Tenggara misalnya. Seperti di daerah Arab,
hewan unta dapat bertahan hidup dengan baik meskipun di tengah-tengah gurun pasir.

1.Flora Asia
Di daerah Arktik hanya beberapa jenis tanaman yang dapat hidup. Tetapi di bagian selatan
terdapat hutan paling luas di dunia, yang menjadi sumber kayu, terutama bagi Uni Soviet. Di
dataran Asia Tengah yang kering hanya hidup jenis rumput yang banyak digunakan sebagai
makanan ternak.Tanaman yang tergolong bernilai tinggi banyak terdapat di Asia Timur, karena
di wilayah ini hujan sering turun, misalnya kayu (untuk bahan bangunan dan kertas) dan pohon
buah-buahan. Selain di Asia Timur, Asia Tenggara pun memiliki berbagai jenis tanaman yang
memberi hasil untuk di ekspor, di antaranya karet, kelapa, pala, kayu jati, teh, dan
bambu.Tanaman opium yang tumbuh liar banyak ditemukan di Laos, India, dan Turki. Hasilnya
disebarkan secara gelap ke berbagai negara.

2.Fauna Asia
Di Asia banyak sekali jenis hewan yang dipelihara dan digunakan sebagai sarana angkutan,
makanan, bahan pakaian, dan lain-lain. Di Asia Tenggara dan Asia Timur, kerbau dan sapi
digunakan sebagai bahan makanan dan sarana pengangkutan, hingga sekarang pun masih kita
temukan kerbau digunakan untuk membajak sawah pak tani.Di Asia Barat Daya dan Asia
Selatan, unta dan keledai banyak digunakan untuk pengangkutan, disamping kuda dan sapi.
Ratusan jenis hewan piaraan lain digunakan sebagai bahan makanan.Dekat Lingkaran Arktik,
beberapa jenis hewan liar seperti rubah arktik, kelinci arktik, lemming, dan rusa, banyak terdapat
pada musim panas. Semua binatang ini kecuali lemming pindah ke arah selatan pada musim
dingin, sedangkan lemming tetap tinggal bersembunyi di bawah gumpalan salju.Di Asia Utara
sebelah selatan Arktik, terdapat banyak jenis hewan yang berharga karena bulunya, diantaranya
beruang, rusa, cerpelai, links, dan berang-berang. Antilop, begitu pula belalang terdapat di
daerah Mongolia (baratlaut Cina) dan sering mengganggu tanaman di daerah ini. Panda raksasa
hanya hidup di barat daya Cina dan Tibet Timur. Daerah-daerah Asia Timur yang padat
penduduknya tidak banyak dihuni binatang liar.Asia Selatan dan Asia Tenggara paling banyak
memiliki satwa liar, diantaranya berbagai jenis kera dan burung tropik. Di Indonesia terdapat
komodo (Varanus komodoensis), badak Jawa, dan banteng. Namun, dalam hal perlindungan
satwa liar, Asia masih kurang berusaha dibandingkan dengan Afrika.Singa misalnya,
diperkirakan tinggal sekitar 300 ekor saja. Gazelle di Arab makin sedikit karena sering diburu
manusia, sedangkan oriks putih sudah hampir punah.
3. Dinamika penduduk asia dan benua lainnya

Jumlah penduduk asia dan benua lainnya

negara kepadatan penduduk luas penduduk

(km-2) (km2) (2002-07-01 est.)

Macau (PRC) 18,000 25 461,833

Hong Kong (PRC) 6,688 1,092 7,303,334

Singapura 6,430 693 4,452,732

Maldives 1,070 300 320,165

Bahrain 987 665 656,397

Bangladesh 926 144,000 133,376,684

Republik
627 35,980 22,548,009
China (Taiwan, Quemoy, Matsu)

Palestin 545 6,220 3,389,578

Korea Selatan 491 98,480 48,324,000

Lubnan 354 10,400 3,677,780

Jepun 336 377,835 126,974,628

India 318 3,287,590 1,045,845,226

Sri Lanka 298 65,610 19,576,783

Israel 290 20,770 6,029,529

Filipina 282 300,000 84,525,639

Vietnam 246 329,560 81,098,416

Korea Utara 184 120,540 22,224,195

Nepal 184 140,800 25,873,917

Pakistan 184 803,940 147,663,429


Republik Rakyat China (Tanah
134 9,596,960 1,284,303,705
Besar)

Thailand 121 514,000 62,354,402

Indonesia 121 1,919,440 231,328,092

Kuwait 118 17,820 2,111,561

Armenia 112 29,800 3,330,099

Syria 93 185,180 17,155,814

Azerbaijan 90 86,600 7,798,497

Turki 86 780,580 67,308,928

Georgia 71 69,700 4,960,951

Kemboja 71 181,040 12,775,324

Mesir 71 1,001,450 70,712,345

Qatar 69 11,437 793,341

Malaysia 69 329,750 22,662,365

Timor Timur 63 15,007 952,618

Myanmar 62 678,500 42,238,224

Brunei 61 5,770 350,898

Jordan 58 92,300 5,307,470

Uzbekistan 57 447,400 25,563,441

Iraq 55 437,072 24,001,816

Tajikistan 47 143,100 6,719,567

Bhutan 45 47,000 2,094,176

Afghanistan 43 647,500 27,755,775

Iran 40 1,648,000 66,622,704

Yaman 35 527,970 18,701,257


Amiriah Arab Bersatu 30 82,,880 2,445,989

Laos 24 236,800 5,777,180

Kyrgyzstan 24 198,500 4,822,166

Oman 13 212,460 2,713,462

Arab Saudi 12 1,960,582 23,513,330

Turkmenistan 9.6 488,100 4,688,963

Russia 8.5 17,075,200 144,978,573

Kazakhstan 6.2 2,717,300 16,741,519

Mongolia 1.7 1,565,000 2,694,432

Persebaran penduduk asia dan benua lainnya.

Persebaran penduduk menjelaskan mengenai persebaran manusia pada permukaan


bumi. Persebaran ini tidak bersifat rata dan sering mengalami perubahan drastis seiring
dengan waktu.

Komposisi penduduk dan benua lainnya .ialah 1. Umur , jenis kelamin,


pendidikan,status ekonomi

Pertumbuhan penduduk
Pertumbuhan penduduk adalah perubahan dalam bilangan penduduk sepanjang masa, yang boleh
dikira sebagai perubahan bilangan individu dalam sesebuah populasi melalui sukatan secara
sepanjang suatu tempoh. Walaupun boleh digunakan untuk mana-mana spesis, namun
istilah pertumbuhan penduduk sentiasa melibatkan kaum manusia. Istilah ini juga selalu digunakan
untuk memaksudkan istilah demografi khusus berbunyi kadar pertumbuhan penduduk (lihat di
bawah), yang merujuk kepada kadar pertumbuhan PENDUDUK DUNIA .

Rumus di atas boleh dikembangkan menjadi: kadar pertumbuhan = kadar kelahiran kasar - kadar
kematian kasar + kadar imigrasi bersih, or ∆P/P = (B/P) - (D/P) + (I/P) - (E/P), yang mana P ialah
jumlah penduduk, B ialah jumlah kelahiran (births), D ialah jumlah kematian (deaths), I ialah
jumlah pendatang masuk (immigrant), dan E ialah jumlah penghijrah keluar (emigrant).
Kualitas Penduduk : Pendidikan, Kesehatan dan Pendapatan
Perkapita
1. Pendidikan Seperti yang telah di jelaskan tadi, bahwa tingkat pendidikan
penduduk bisa diukur dari tingkat kelulusan yang dilalui. Semakin tinggi
tingkatan sekolah yang dilalui, maka semakin berkualitas penduduk satu
negara. Paling tidak ada beberpa tingkatan kelompok kelulusan yang bisa
dianalisis.
2. Kesehatan Sesudah pendidikan, parameter yang bisa di gunakan dalam
menentukan kualitas penduduk ialah tingkat kesehatan. Berbicara
mengenai kesehatan, ada dua hal yang menjadi dasar. Pertama, semakin
tinggi tingkat kesehatan penduduk maka semakin tinggi kualitasnya.
Begitu juga sebaliknya. Semaikin rendah tingkat kesehatan penduduk
makan akan semakin tendah kualitas penduduk itu. Kedua, dilihat dari
tingkat kematian bayi yang dilahirkan dan usianya dibatasi sampai dibwah
satu tahun dari setiap serbu orang penduduk. Angka ini akan didapat
dengan cara membagi jumlah bayi yang dilahirkan daari setiap seribu
orang penduduk dikalikan seratus persen.
3. Pendapatan perkapita Pendapatan per kapita ialah salah satu indikator
kemakmuran sattu negara. Pendapatan perkapita mencerminkan
penghasilan yang diperoleh setiap penduduk melalui aktivitas produktif.
Angka ini dihitung dari jumlah GNP di bagi jumlah penduduk satu negara.
GNP Ialah pendapatan yang dihasilkan negera dalam setiap tahunya, jadi
, semakin besar jumlah GNP suatu negara, maka pendapatan
perkapitanya pun akan ikut naik, dengan caatan jumlah penduduk tidak
bertambah dengan cepat.

4.PENGARUH PERUBAHAN RUANG DAN INTERAKSI ANTAR RUANG TERHADAP


KEBERLANGSUNGAN KEHIDUPAN DI ASIA DAN BENUA LAINNYA
>Pengaruh di bidang ekonomi

Munculnya bnyak perusahaan multinasional dan transnasional,adanya peluang penumpukan


kekayaan dan monopoli usaha dan kekuasaan politik munculnya banyak lembga –lembaga
ekonomi dunia.

>Pengaruh di bidang sosial budaya

* Banyak budaya asing yang masuk ke indonesia baik positif maupun negatif
* Masyarakat indonesia banyak meniru gaya hidup orang barat (kebarat-baratan )

* Masyarakat dapat berkomunikasi dengan semua orang tanpa batas ruang dan waktu

>Pengaruh di bidang politik

*Memberikan dorongan yang besar bagi konsolidasi demokrasi di banyak negara

*Meningkatnya hubungan diplomatik antar negara

*Kerja sama antar negara jadi lebih cepat dan mudah

* Menegakkan nilai-nilai demokrasi

* Memperluas dan meningkatkan hubungan dan kerja sama internasional

*Partisipasi aktif dalam percaturan politik untuk menuju perdamaian dunia

> Pengaruh di bidang pendidikan

Dampak Positif Globalisasi bagi Pendidikan

 Sistem belajar yang tidak selalu tatap muka


 Kemudahan dalam mengakses informasi pendidikan
 Meningkatkan kualitas pendidikan
 Meningkatnya kualitas pendidikan
 Pertukaran pelajar
 Mendorong siswa untuk menciptakan karya inofatif

Dampak negatif globalisasi bagi pendidikan

 Menurunnya kualitas moral siswa


 Meningkatnya kesenjangan sosial
 Tergerusnya kebudanyaan lokal
 Munculnya tradisi serba cepat dan instan
 Komersialisasi pendidikan
MAKALAH PERUBAHAN KERUANGAN
DAN INTERAKSI NEGARA-NEGARA
ASIA BENUALAINNYA

TAHUN AJARAN 2019/2020


SEKOLAH MTSN BANGKALAN

Anda mungkin juga menyukai