Anda di halaman 1dari 2

Belajarlah dari kesalahan

Kehidupan adalah sumber kesalahan. Karena kesalahan itu selalu berada didalam
diri kita. Kita harus mengetahui mana yang salah, dan mana yang betul. Dan bukan hanya
mengetahui, tapi kita harus menjauhi kesalahan dan membuat yang salah tsb menjadi
betul.
By: Afif Bangun

Berpikirlah lebih dewasa

Janganlah engkau selalu menghilangkan kepercayaan seseorang kepada dirimu.

Datanglah tepat waktu, janganlah memberi seribu satu alasan yang tak pasti. Walaupun
alasan Anda diterima, tapi tidak semua alasan anda akan diterima.
Cerpen

By :Afif_bangun
Jangan berharap lebih jika pekerjaan anda belum maksimal.

By.Afif_bangun

Kata kata didalam jiwa

Aku menyadari bahwa masih banyak kekurangan di dalam diriku.

Aku ini hanya lah mahasiswa biasa, Yang tak punya apa-apa.

Sedangkan kamu memiliki segalanya.

Kamu adalah anak yang setelannya gaya orang kaya.

Yang biasa makan direstaurant, jalan jalan ke mall dll

Sedangkan aku hanyalah anak orang biasa.

Yang makan di rumah makan versi mahasiswa. Yang sering belanja di


pasar dengan seadanya

Walaupun seperti itu, kamu tidak boleh sombong. Karena, itu adalah
harta orang tua mu.

Jadi aku hanya mengingatkan jangan terlalu boros dalam membeli


apapun.

Kecuali itu emang dari hasil jeri payahmu sendiri.


Buat dia : cps

Anda mungkin juga menyukai