Anda di halaman 1dari 4

CONTOH SURAT LAMARAN PEKERJAAN BERDASARKAN IKLAN

Sidoarjo, 13 Agustus 2019

Perihal : Lamaran pekerjaan

Lampiran : Satu berkas

Enam lembar

Yth. Bapak Bambang Suhendra


Manajer Personalia Hotel Sofyan
Jalan Dr. Soepomo No.20
Surabaya Timur

Yth. Manajer PT Adi Karya


Jalan Pahlawan No.20
Sidoarjo

Dengan hormat,

Setelah membaca iklan yang dimuat pada harian Kompas, tanggal 10 Agustus 2019 yang isinya menyatakan
bahwa perusahaan Bapak memerlukan tenaga kerja di bidang teknisi, saya yang bertanda tangan di bawah ini :

nama : Ferdana Riski

tempat,tanggal lahir : Sidoarjo, 26 Maret 2001

agama : Islam

jenis kelamin : Laki-laki

alamat : Perum Graha Pesona Blok E1/25 RT 01 RW 05 Modong Tulangan Sidoarjo

pendidikan : Tamatan SMK Antartika 1 Sidoarjo tahun 2020

Program Keahlian Teknik Otomotif

mohon kiranya diterima bekerja sebagai tenaga teknisi di perusahaan yang Bapak pimpin. Sebagai bahan
pertimbangan Bapak, saya lampirkan kelengkapan data diri sebagai berikut :

(1) satu lembar fotokopi ijazah terakhir yang telah dilegalisasi;


(2) dua lembar pasfoto ukuran 4x6;
(3) fotokopi Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK);
(4) daftar riwayat hidup;
(5) fotokopi sertifikat praktik kerja industri;
(6) fotokopi kartu kuning dari Depnaker.

Atas pertimbangan Bapak, saya ucapakan terima kasih.

Hormat saya,

Ttd.

Ferdana Riski
CONTOH SURAT LAMARAN PEKERJAAN BERDASARKAN INISIATIF SENDIRI

Sidoarjo, 13 Agustus 2019

Perihal : Lamaran pekerjaan


Lampiran : Satu berkas
Enam lembar
Yth. HRD Manajer PT Mahameru
Jalan Sulawesi No.20
Surabaya Timur

Dengan hormat,

Saya yang bertanda tangan di bawah ini :

nama : Ferdana Riski


tempat,tanggal lahir : Sidoarjo, 26 Maret 2001
agama : Islam
jenis kelamin : Laki-laki
alamat : Perum Graha Pesona Blok E1/25 RT 01 RW 05 Modong Tulangan Sidoarjo
pendidikan : Tamatan SMK Antartika 1 Sidoarjo tahun 2016
Program Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak (RPL)
bermaksud mengajukan lamaran pekerjaan sebagai teknisi di perusahaan yang Bapak/Ibu pimpin.
Sebagai bahan pertimbangan Bapak/Ibu, berikut ini saya lampirkan :

(1) satu lembar fotokopi ijazah terakhir yang telah dilegalisasi;


(2) dua lembar pasfoto ukuran 4x6
(3) fotokopi Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK);
(4) daftar riwayat hidup;
(5) fotokopi sertifikat praktik kerja industri;
(6) fotokopi kartu kuning dari Depnaker.

Demikian surat lamaran ini saya buat dengan sebenarnya, besar harapan saya agar diterima di
perusahaan yang Bapak/Ibu pimpin.
Atas pertimbangan Bapak/Ibu, saya ucapakan terima kasih.

Hormat saya,

ttd

Ferdana Riski
CONTOH DAFTAR RIWAYAT HIDUP secara lengkap :

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Saya yang bertanda tangan di bawah ini :

nama : Ferdana Riski

tempat,tanggal lahir : Sidoarjo, 26 Maret 2001

agama : Islam

jenis kelamin : Laki-laki

alamat : Perum Graha Pesona Blok E1/25 RT 01 RW 05 Modong Tulangan Sidoarjo

Latar belakang pendidikan

Formal

2003-2009 : SD Negeri Lepah Putro 1 di Sidoarjo


2009-2012 : SMP PGRI 1 Buduran di Sidoarjo
2012-2015 : SMK Antartika 1Sidoarjo di Sidoarjo

Non Formal (bila ada)

2014 : Kursus mahir komputer, Dian Institut, Sidoarjo

Kemampuan (Bila ada)

- Berbahasa inggris pasif

-Merakit dan instalasi komputer

Pengalaman Kerja (bila ada)


2014 : Prakerin di PT Telkom Sidoarjo traine 3 bulan

Demikian daftar riwayat hidup ini saya buat dengan sebenar- benarnya dan dapat dipergunakan
seperlunya.

Sidoarjo, 13 Agustus 2019


Hormat saya

Ferdana Riski
CONTOH DAFTAR RIWAYAT HIDUP

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Saya yang bertanda tangan di bawah ini :

nama : Ferdana Riski

tempat,tanggal lahir : Sidoarjo, 26 Maret 2001

agama : Islam

jenis kelamin : Laki-laki

alamat : Perum Graha Pesona Blok E1/25 RT 01 RW 05 Modong Tulangan Sidoarjo

Latar belakang pendidikan

Formal

2003-2009 : SD Negeri Lepah Putro 1 di Sidoarjo


2009-2012 : SMP PGRI 1 Buduran di Sidoarjo
2012-2015 : SMK Antartika 1Sidoarjo di Sidoarjo

Pengalaman Keja (bila ada)


2014 : Prakerin di PT Telkom Sidoarjo traine 3 bulan

Demikian daftar riwayat hidup ini saya buat dengan sebenar- benarnya dan dapat dipergunakan
seperlunya.

Sidoarjo, 13 Agustus 2019


Hormat saya

Ferdana Riski

Anda mungkin juga menyukai