Anda di halaman 1dari 6

PENGARUH JUMLAH PERSEDIAAN DAN ASET TETAP TERHADAP

TOTAL ASET PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR

DI INDEX SAHAM SYARIAH INDONESIA (ISSI)

STUDI KASUS PADA PT. KIMIA

FARMA TBK PERIODE

2014-2017

SKRIPSI

Diajukan sebagai Salah Satu Syarat untuk Memenuhi Gelar Sarana Ekonomi (S.E)
pada Jurusan Manajemen Keuangan Syariah Fakulas Syariah dan Hukum
Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung

Oleh:
NELY UCI SUCIATI
NIM. 1153070113

BANDUNG
2019 M / 1440 H
LEMBAR PERSETUJUAN

PENGARUH JUMLAH PERSEDIAAN DAN ASET TETAP TERHADAP


TOTAL ASET PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI INDEX
SAHAM SYARIAH INDONESIA (ISSI) STUDI KASUS PADA PT. KIMIA
FARMA TBK PERIODE 2014-2017

Oleh:
NELY UCI SUCIATI
NIM. 1153070113

Menyetujui,

Pembimbing I, Pembimbing II,

Dra. Hj. Zulbaidah, M.Ag. Usep Deden Suherman, M.Si


NIP. 196407021991022001 NIP. 198403052015031001

Ketua Jurusan,

Dr. Deni Kamaludin Yusup, M.Ag


NIP. 197411062005011006

ii
KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Bismillaahirrahmaanirrahiim

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT karena atas segala

limpah rahmat, karunia, hidayah serta atas izin-Nya penulis dapat menyelesaikan

skripsi ini. Shalawat dan salam senantiasa tercurahkan kepada Nabi kita semua

Nabi Muhammad SAW yang mengantarkan manusia dari zaman kegelapan ke

zaman yang terang benderang ini. Penyusunan skripsi ini dimaksudkan untuk

memenuhi syarat guna mencapai gelar Sarjana Ekonomi di Universitas Islam

Negeri Sunan Gunung Djati Bandung. Penulis menyadari bahwa selama proses

penyususan skripsi ini tidak dapat terselesaikan tanpa dukungan dari berbagai

pihak baik moril maupun materil. Oleh karena itu, penulis menyampaikan ucapan

terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan skripsi

ini terutama kepada:

1. Kedua orang tua, Ayahanda tercinta Cucu Supriadi dan Ibunda tersayang

Waridah yang telah memberikan dukungan baik moril maupun materil, serta

doa yang tiada henti-hentinya kepada penulis;

2. Nenek dan Kakek yang tak kalah berjasanya, serta bibi dan paman yang

selalu memberikan dukungan juga kasih sayang;

3. Ibu Dr. Hj. Zulbaidah, M.Ag. dan bapak Usep Deden Suherman, M.Si. selaku

dosen pembimbing skripsi satu dan dua yang telah membimbing penulis dari

awal sampai akhir penyelesaian skripsi ini;

vi
4. Seluruh dosen Program Studi Manajemen Keuangan Syari’ah yang telah

memberikan banyak ilmu pengetahuan dan bimbingan untuk menyelesaikan

studi beserta para staf;

5. Bapak Dr. Deni Kamaludin Yusuf, M.Ag. selaku Ketua Jurusan Manajemen

Keuangan Syari’ah dan Bapak H. Dadang Husein Sobana, M.Ag. selaku

Sekretaris Jurusan Manajemen Keuangan Syari’ah;

6. Bapak Dr. Ah. Fathonih, M.Ag. selaku Dekan Fakultas Syari’ah dan Hukum

Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung;

7. Bapak Prof. Dr. H. Mahmud, M.Si selaku Rektor Universitas Uin Sunan

Gunung Djati Bandung;

8. Sahabat-sahabat saya Nina Syahira, Nenti Nurjanah, Ai Mutmainah, Nadira

Rizky, Novi Patihatun, Perina Melati, Nenih Triana yang selalu ada

disampingku untuk menghibur dan memberikan dukungan tanpa henti;

9. Keluarga Besar Manajemen Keuangan Syari’ah C 2015 yang selalu saling

memberikan support, motivasi dan semangat terutama Nidaa’an Khofiya dan

Maulida Sholeha yang membantu dan membimbing penulis dalam

menyelesaikan skripsi;

10. Teman-teman KKN Gajah Mekar, serta kakak dan adik kelas yang telah

memberikan dukungan dan perhatiannya;

11. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah

berjasa dalam membantu penyusunan laporan ini, semoga Allah senantiasa

memberikan balasan kebaikan kepada mereka.

Penulis hanya dapat berdoa semoga Allah SWT membalas segala kebaikan

dan memberi kemurahan bagi berbagai pihak yang telah membantu

ix
terselesaikannya skripsi ini. Disadari oleh penulis penyusunan maupun penyajian

skripsi ini kurang sempurna. Oleh sebab itu, penulis mohon maaf atas semua

kekurangan dalam skripsi ini dan menerima dengan senang hati segala bentuk

kritik maupun saran yang membangun untuk hal yang lebih baik. Akhir kata,

semoga skripsi ini bermanfaat dan dapat digunakan selayaknya.

Wassalammu’alaikum Wr. Wb.

Bandung, Maret 2019

Penulis

x
LEMBAR PENGESAHAN

Skripsi yang berjudul PENGARUH JUMLAH PERSEDIAAN DAN ASET


TETAP TERHADAP TOTAL ASET PADA PERUSAHAAN YANG
TERDAFTAR DI INDEX SAHAM SYARIAH INDONESIA (ISSI) STUDI
KASUS PADA PT. KIMIA FARMA TBK PERIODE 2014-2017 ini sudah
dipertanggungjawabkan dalam sidang Munaqasyah pada tanggal
dan telah diterima sebagai salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana Ekonomi
(S.E) pada Jurusan Manajemen Keuangan Syari’ah Fakultas Syaria’ah dan
Hukum UIN Sunan Gunung Djati Bandung. Disahkan oleh majelis sidang yang
terdiri dari:

Bandung, ………….…………..

Ketua Majelis,

…………………………………….

NIP.

Pembimbing I, Pembimbing II,

Dra. Hj. Zulbaidah, M.Ag. Usep Deden Suherman, M.Si


NIP. 196407021991022001 NIP. 198403052015031001

iii

Anda mungkin juga menyukai