Anda di halaman 1dari 5

No Dokumen Disahkan

PROSEDUR 01 SDIT
Khoirul, S.Pd.I.
Tanggal Terbit
Revisi : 0
SUKSES KEGIATAN KANTIN 20 Juli 2019 Hal : 1/5

1. TUJUAN

Diadakannya kantin di SDIT Darul Quran adalah agar meningkatkan ketertiban


dalam berbelanja dan makan dikantin. Juga menjaga terciptanya lingkungan
kantin yang kondusif dan sehat.

2. RUANG LINGKUP

Lingkup prosedur pengelolaan kegiatan kantin meliputi pencarian tenaga kerja


yang amanah untuk menjaga lapak penjualan makanan di kantin, menyediakan
tempat bagi produsen yang menjajakan makanan di kantin dengan
mengedepankan makanan yang sehat bagi konsumennya yang kebanyakan
adalah siswa siswi SDIT Darul Quran.

3. DEFINISI

3.1 Kantin adalah sebuah ruangan dalam sebuah Gedung umum yang dapat
digunakan pengunjungnya untuk makan, baik makanan yang dibawa
sendiri maupun yang dibeli disana. Kantin sendiri harus mengikuti prosedur
tentang cara mengolah dan menjaga kebersihan kantin. Makanan yang
disediakan kantin haruslah bersih dan halal. Jenis – jenis makanan yang
disediakan pun minimal harus memenuhi 4 sehat 5 sempurna. Biasanya
para pembeli harus mengantri dalam sebuah jalur yang disediakan untuk
membeli makanan.

3.2 Pembinaan adalah suatu usaha, tindakan dan kegiatan yang dilakukan
secara berdaya guna dan berhasil guna untuk memperoleh kantin yang
baik, bersih dan sehat.
3.3 Perencanaan kegiatan pembinaan penjaringan tenaga kerja penjaga
lapak yang amanah, penjaringan menu makanan yang sehat dari para
No Dokumen Disahkan
PROSEDUR 01 SDIT
Khoirul, S.Pd.I.
Tanggal Terbit
Revisi : 0
SUKSES KEGIATAN KANTIN 20 Juli 2019 Hal : 2/5

produsen makanan, dan siswa siswi yang jujur dalam kegiatan jual beli di
kantin.
3.4 Pelaksanaan kegiatan di kantin adalah kegiatan yang sebagian besar
adalah siswa siswi untuk memenuhi kebutuhan mereka dari segi makanan.
3.5 Pelaksanaan evaluasi adalah kegiatan yang dilakukan ketika
pelaksanaan evaluasi kegiatan di kantin terlaksana sesuai dengan
perencanaan yang diharapkan.

4. URAIAN PROSEDUR

4.1 Perencanaan Sukses Kegiatan kantin


4.1.1 Kepala sekolah menetapkan dan mengesahkan penanggung jawab
program kantin
4.1.2 Waka kesiswaan mensosialisasikan jadwal resmi yang telah disetujui
oleh kepala sekolah mengenai penjaringan tenaga kerja penjaga lapak
kantin dan penjaringan menu makanan yang sehat dari produsen
makanan.
4.1.3 Waka kesiswaan menjalin kerja sama dengan penjaga lapak dan
produsen makanan.
4.1.4 Waka kesiswaan membuat rancangan pembagian bagi hasil dari
transaksi jual beli di kantin yang disetujui oleh kepala sekolah.
4.1.5 Waka kesiswaan membuat daftar peserta penjaga lapak dan produsen
makanan untuk kegiatan di kantin.

4.2 Pelaksanaan Sukses kantin


4.2.1 Waka kesiswaan membuat standar prosedur pelaksanaan kegiatan di
kantin untuk tenaga kerja penjaga lapak dan produsen yang
No Dokumen Disahkan
PROSEDUR 01 SDIT
Khoirul, S.Pd.I.
Tanggal Terbit
Revisi : 0
SUKSES KEGIATAN KANTIN 20 Juli 2019 Hal : 3/5

menawarkan menu makanannya yang kemudian disetujui oleh kepala


sekolah.
4.2.2 Waka kesiswaan memberikan target penggajian bagi penjaga lapak.
4.2.3 Produsen yang menyediakan menu makanan mensosialisasikan menu
makanan yang akan dijualnya beserta harganya.
4.2.4 Siswa mengikuti kegiatan di kantin dengan tertib.

4.3 Evaluasi Sukses Olimpiade


4.3.1 Produsen makanan dapat bertanggung jawab terhadap makanan yang
dijualnya
4.3.2 Makanan yang disajikan adalah makanan yang sehat yaitu tidak boleh
menggunakan bahan makanan yang berbahaya bagi tubuh.
4.3.3 Waka kesiswaan merekap beberapa jenis makanan yang tidak sehat
dan menegur produsen yang menyajikan makanan tersebut.

5. LAMPIRAN
5.1 SK penanggung jawab kegiatan sukses kegiatan kantin
5.2 SK tentang penetapan penjaga lapak kantin dan produsen makanan yang
menyajikan makanan
5.3 Daftar hadir sosialisasi kegiatan
5.4 Daftar hadir sosialisasi penjaringan tenaga kerja penjaga lapak dan produsen
penyaji makanan
5.5 Jadwal penjaringan tenaga kerja penjaga lapak dan produsen penyaji
makanan
No Dokumen Disahkan
PROSEDUR 01 SDIT
Khoirul, S.Pd.I.
Tanggal Terbit
Revisi : 0
SUKSES KEGIATAN KANTIN 20 Juli 2019 Hal : 4/5

6. KRITERIA KEBERHASILAN
Kegiatan sukses kantin terkelola dengan baik dan kebutuhan siswa terhadap
pemenuhan kebutuhan akan makanan terpenuhi dengan baik.

7. LANGKAH – LANGKAH PELAKSANAAN

No Langkah -langkah Pelaksana Catatan


syarat waktu Output
1. Memasuki kantin Warga Jam istirahat Membudayakan
secara bergantian, sekolah antri
berbaris rapi dan (pembeli)
tidak bergerombol

2. Disaat membeli Warga Jam istirahat Membudayakan


diharapkan antri sekolah antri
(pembeli)
3. Memasuki kantin Warga Jam istirahat Mempertegas
karena tujuan sekolah fungsi kantin
membeli (pembeli)
4. Dilarang melakukan Warga Jam istirahat Efisiensi waktu
penawaran yang sekolah
bertele tele (pembeli)
5. Dilarang meminta Warga Jam istirahat Menghindari
pelayanan yang sekolah kecemburuan
istimewa (pembeli) sosial
6. Dilarang melakukan Warga Jam istirahat Menghindari
pelayanan pribadi sekolah tindakan
tanpa sepengetahuan (pembeli) pencurian
No Dokumen Disahkan
PROSEDUR 01 SDIT
Khoirul, S.Pd.I.
Tanggal Terbit
Revisi : 0
SUKSES KEGIATAN KANTIN 20 Juli 2019 Hal : 5/5

petugas kantin
8. Membuang bungkus Warga Jam istirahat Tercipta
makanan dan sekolah kebersihan
minuman di tempat (pembeli) kantin
sampah yang telah
disediakan
9. Makan dan minum Warga Jam istirahat Terlihat rapi
dengan posisi duduk sekolah dan mengikuti
(pembeli) sunah nabi
10. Sebelum keluar kantin Warga Jam istirahat Tercipta
harap memeriksa sekolah kebersihan
kebersihan lingkungan (pembeli) kantin
sekitar

Anda mungkin juga menyukai