Anda di halaman 1dari 1

Kelebihan Hyperloop

o Hyperloop adalah transportasi yang paling cepat ini bisa Melaju dengan Kecepatan Suara
Hyperloop ini mempunyai kecepatan yang sama dengan kecepatan suara. Dengan kata
lain berarti Hyperloop ini jauh lebih cepat dari transportasi konvensional lain pada umumnya.

o Sistem Hyperloop ini 100% memakai renewable energy


Sumber daya yang dipakai dalam sistem transportasi ini adalah panel surya, yang
ditempatkan di sepanjang lintasan jalur Hyperloop. Energi yang dihasilkan dari panel surya
tersebut bahkan lebih banyak, dibandingkan dengan energi yang diperlukan untuk menjalankan
sistem Hyperloop.

o Sistem transportasi ini dibuat tahan cuaca dan tahan gempa


Hyperloop terdiri dari kapsul yang membuatnya aman terhadap perubahan cuaca. Selain
terlindungi dari perubahan cuaca, hyperloop juga diperkirakan akan tahan terhadap gempa,
karena menggunakan tiang penyangga pada lintasannya.

o Biaya pembangunan Hyperloop lebih murah dibandingkan dengan proyek kereta api yang
sudah ada sebelumnya
Hal tersebut disebabkan karena sistem lintasan Hyperloop dapat menggunakan
infrastruktur yang sudah ada, karena menggunakan sistem tiang. Sistem tiang ini lah
yang membuat biaya semakin murah, karena tidak memerlukan adanya pembebasan tanah.

Casec,Nasic.29 Maret 2017. Hyperloop, Teknologi Transportasi Masa Depan Berkecepatan

Supersonik.Diakses tanggal 15 Mei 2018 dari http://www.abonu.com/hyperloop-teknologi-

transportasi-masa-depan-berkecepatan-supersonik/

Anda mungkin juga menyukai