Anda di halaman 1dari 3

Contoh SAP

SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP)

Pokok Pembahasan : Tuberculosis


Sub Pokok Pembahasan : Tuberculosis Paru (TB)
Sasaran : Klien yang berkunjung ke Poli Paru Puskesmas
Hari/Tanggal : Rabu, 16 Oktober 2019
Jam/Waktu : 09.00-09.30 (30 menit)
Tempat : Ruangan C.14
Penyuluh : Cuen Chin Triningsi, Popy Aldiana, Cuen Chin Triningsi
A. Analisa situasi
Menurut Kemenkes, Jumlah kasus TB di Indonesia sebanyak 420.994 kasus pada tahun
2017. Berdasarkan jenis kelamin, jumlah kasus baru TB tahun 2017 pada laki-laki 1,4 kali
lebih besar dibandingkan perempuan. Hal ini terjadi kemungkinan karena laki-laki lebih
terpapar pada faktor risiko TB misalnya merokok dan kurangnya ketidakpatuhan minum
obat.

B. Diagnosa Keperawatan
Kurangnya pengetahuan dan kepatuhan minum obat pada klien yang berkunjung ke Poli
Paru Puskesmas tentang Penyakit TB Paru

C. Tujuan
1) Tujuan Instruksional Umum (TIU)
Setelah mengikuti kegiatan penyuluhan, diharapkan klien mengerti mengenai penyakit
Tuberkulosis Paru (TB)

2) Tujuan Instuksional Khusus (TUK)


Setelah mengikuti penyuluhan selama 30 menit diharapkan klien mampu menjelaskan
dan menyebutkan :
(1) Penyakit TB Paru
(2) Penyebab TB Paru
(3) Gejala dan Penyakit TB Paru
(4) Cara Penularan Penyakit TB Paru
(5) Komplikasi dari Penyakit TB Paru
(6) Tindakan Pencegahan dari Penyakit TB Paru
(7) Pengobatan dari Penyakit TB Paru

D. Isi materi
(1) Pengertian TB Paru
(2) Penyebab TB Paru
(3) Tanda dan Gejala TB Paru
(4) Cara Penularan TB Paru
(5) Komplikasi TB Paru
(6) Cara Pencegahan TB Paru
(7) Pengobatan TB Paru

E. Metode
(1) Ceramah
(2) Tanya jawab

F. Media
(1) Laptop
(2) Infocus
(3) Leaflet
(4) Poster

G. Kegiatan Pembelajaran

Waktu Kegiatan Penyuluhan Penyuluh Sasaran


3 menit Pembukaan:  Memberi salam  Menjawab salam
 Salam  Memperkenalkan diri  Mendengarkan
 Perkenalan  Menjelaskan tujuan  Memperhatikan
 Menjelaskan tujuan penyuluhan
17 menit Inti:  Membagikan Poster  Klien diharapkan
Menjelaskan materi yang berisikan dapat memahami
gambar perbandingan perbandingan
Paru-Paru yang sehat Paru-Paru sehat
dengan Paru-Paru dengan Paru-Paru
yang sudah terkena yang sudah terkena
TB TB
 Menjelaskan isi  Klien Menyimak
materi : dan Mendengar
- Pengertian TB Paru
- Penyebab TB Paru
- Tanda dan Gejala TB
Paru
- Cara Penularan TB
Paru
- Komplikasi TB Paru
- Cara Pencegahan TB
Paru
- Pengobatan TB Paru
2,5 menit Evaluasi:  Memberikan  Memberikan
Tanya jawab kesempatan pada pertanyaan
klien untuk bertanya
 Memberikan
kesempatan pada
klien untuk  Menyampaikan
menyebutkan dan kesimpulan hasil
menjelaskan kembali penyuluhan
kesimpulan dari
materi yang telah
disampaikan
2,5 Menit Penutup:
 Kesimpulan  Membacakan  Mendengarkan
kesimpulam materi
 Membagikan leaflet
 Terima kasih tentang TB Paru  Menerima leaflet
 Mengucapkan terima dengan antusias
kasih atas peran serta
klien Puskesmas  Mendengar
 Mengucapkan salam  Mengucapkan salam
penutup
 Menjawab salam

H. Evaluasi
1) Evaluasi structural
(1) Sasaran hadir di tempat penyuluhan sesuai waktu yang dijadualkan
(2) Penyelenggaraan dilaksanakan di Puskesmas
(3) Pengorganisasian penyelenggaraan dilaksanakan sebelumnya

2) Evaluasi proses
(1) Sasaran antusias terhadap materi penyuluhan
(2) Tidak ada sasaran yang meninggalkan tempat penyuluhan sampai acara berakhir
(3) Sasaran mengajukan pertanyaan dan dapat menyimpulkan hasil penyuluhan

3) Evaluasi hasil
No Evaluasi Lisan Respon Audiens Nilai
1. Pengertian TB Paru
2. Factor factor penyebab TB Paru
3. 4 dari 6 Tanda dan Gejala Penyakit
TB Paru
4. Cara Penularan TB
5. 3 dari 4 Komplikasi TB Paru
6. 4 dari 7 Tindakan Pencegahan TB
Paru
7. Pengobatan TB Paru

Anda mungkin juga menyukai