Anda di halaman 1dari 16

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

KURIKULUM 2013
DI SLB AUTIS LABORATORIUM UM

Nama Mahasiswa : Novitta Ayu Amborowati


NIM : 173115702109
Muatan Pelajaran : Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan
Materi : Kombinasi Permainan Bola Zig-zag
Kelas/ Semester : VIII/ 1 (Ganjil)
Alokasi Waktu: 2 JP x @ 30 menit

PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI GURU PRAJABATAN


PROGRAM STUDI PENDIDIKAN LUAR BIASA
UNIVERSITAS NEGERI MALANG
2018
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Tahun Ajaran 2018 – 2019

Sekolah : SLB Autis Laboratorium UM


Satuan Pendidikan : SMPLB

Kelas/Semester : VIII/ 1
Muatan Pelajaran : Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan
Materi : Kombinasi Permainan Bola Zig-zag
Alokasi Waktu : 2 JP x @ 35 menit (1 pertemuan)

A. KOMPETENSI INTI
KI. 1 : Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
KI. 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan
tetangganya.
KI. 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar,
melihat, membaca]dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah di sekolah, dan tempat bermain.
KI. 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan
logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI


PJOK
3.1 Mengetahui gerak kombinasi pola gerak dasar lokomotor, non lokomotor dan
manipulatif dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional
yang dimodifikasi
4.1 Mempraktikkan gerak kombinasi pola gerak dasar lokomotor, non lokomotor
dan manipulatif dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau
tradisional yang dimodifikasi
Indikator Pencapaian Kompetensi
3.1.1 Menyebutkan gerak kombinasi pada permaianan bola zigzag
4.1.1 Mempraktikkan gerak kombinasi pada permaianan bola zigzag

C. TUJUAN PEMBELAJARAN (memuat komponen a, b, c, d)


PJOK
1. Dengan mengikuti kegiatan olahraga, peserta didik dapat menyebutkan gerak
kombinasi pada permaianan bola zigzag dengan benar.
2. Melalui kegiatan permainan bola zigzag, peserta didik dapat mempraktikkan
langkah-langkah gerak kombinasi pada permaianan dengan tertib.

D. MATERI PEMBELAJARAN
PJOK :
Melompat merupakan salah satu gerak lokomotor.
Gerak lokomotor adalah gerakan berpindah dari
satu tempat ke
tempat lain.
Seperti berjalan, berlari, dan melompat.
Kombinasi Permianan Bola Zigzag
Langkah-langkah Permainan :
1) Melakukan pemanasan sebelum memulai kegiatan permainan bola zig-zag

2) Membentuk 2 barisan

3) Melewati Pos 1 mengambil bola sesuai warna yang di instruksikan guru

4) Pos 2 berlari zig-zag melewati cone rintang dengan membawa bola

5) Pos 3 dengan melompat di atas alas lompat berbentuk kotak

6) Pos 4 melempar bola di keranjang yang telah disediakan

E. PENDEKATAN, MODEL DAN METODE PEMBELAJARAN


Pendekatan : Saintifik (Mengamati, Mencoba, Mengkomunikasikan)
Metode : Ceramah, Pengamatan, Permaianan, Tanya jawab
Model : Kontekstual Learning

F. MEDIA, ALAT DAN SUMBER PEMBELAJARAN


1. Media dan Alat Pembelajaran
a. Cone
b. Bola
c. Alas lompat
d. Keranjang/Kardus
2. Sumber Belajar
Buku Guru dan Buku siswa Tema 1 “Temanku Sahabatku di Rumah” kelas VIII
Autis Kurikulum 2013 Pendidikan Khusus dan Layanan Khusus Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan.

G. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Hari : …………………………………
Tanggal : …………………………………
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Pembelajaran
Waktu
Kegiatan 1. Siswa menjawab salam dari guru. 10
2. Siswa bersama guru menynyi lagu sebelum berdo’a Menit
Pendahuluan
3. Siswa berdo’a bersama-sama.
4. Siswa dikondisikan secara klasikal agar terjalin
komunikasi dengan baik dalam pembelajaran.
5. Siswa mengetahui hari dan tanggal saat hari proses
pembelajaran.
6. Siswa menjawab panggilan guru saat mengecek
kesiapan diri.
7. Siswa merapikan pakaian, posisi disesuaikan dengan
kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.
8. Apersepsi: Siswa menjawab pertanyaan guru tentang
bola dan warnamya.
9. Siswa mengetahui tujuan pembeajaran hari ini.
Kegiatan 1. Peserta didik bersama guru melakukan pemanasan 50 Menit
Inti sebelum memulai kegiatan permainan bola zig-zag
2. Setelah melakukan pemanasan, peserta didik
dikondisikan oleh guru untuk membentuk 2 baris
3. Peserta didik mengamati dan mendengarkan penjelasan
guru tentang cara dan aturan kombinasi permainan bola
zig-zag
4. Satu persatu peserta didik dari masing-masing baris
secara bergantian memulai permainan bola zig-zag
dengan mengambil bola dari keranjang terlebih dahulu
5. Peserta didik di Pos 1 mengambil bola sesuai warna
yang di instruksikan guru.
6. Selanjutnya, peserta didik di Pos 2 berlari zig-zag
melewati cone rintang dengan membawa bola
7. Setelah melewati cone rintang, peserta didik melewati
Pos 3 dengan melompat di atas alas lompat berbentuk
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Pembelajaran
Waktu
kotak
8. Kemudian, di Pos 4 peserta didik melempar bola di
keranjang yang telah disediakan.
9. Setelah kegiatan permainan, peserta didik bertanya jawab
dengan guru tentang kegiatan permainan hari ini.

Kegiatan 1. Siswa bersama guru mengulas kembali tentang materi 5 Menit


Penutup yang telah dipelajari.
2. Bersama-sama siswa membuat kesimpulan/ rangkuman
tentang materi yang telah dipelajari hari ini.
3. Siswa menyatakan suasana hati apakah senang atau
kurang senang selama proses pembelajaran dan
menanyakan.
4. Siswa diberikan penguatan dengan apresiasi.
5. Siswa istirahat dan bermain.

H. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


 Prosedur
1. Evaluasi Proses
Pengamatan yang dilakukan guru mulai dari kegiatan awal sampai dengan
kegiatan akhir pembelajaran
2. Evaluasi Hasil Belajar
Menggunakan instrumen tes tulis dan rubrik pengetahuan

 Bentuk Tes:
1. Penilaian Sikap
2. Penilaian Pengetahuan
3. Penilaian Ketrampilan

 Jenis Tes : (Kisi-kisi)


1. Penilaian Sikap
Observasi dan pencatatan sikap siswa selama kegiatan pembelajaran.
2. Penilaian Pengetahuan (tes lisan)
Menyebutkan gerak kombinasi pada permaianan bola zigzag

3. Penilaian Ketrampilan
Mempraktikkan gerak kombinasi pada permaianan bola zigzag.
PENGAYAAN: (Pengayaan ini hanya dikhususkan untuk siswa yang telah
berhasil menguasai materi)
a. Peserta didik yang sudah bisa menyebutkan gerak kombinasi pada permainan bola
zigzag, dilanjutkan tugas untuk menyebutkan langkah-langkah permainan bola
zigzag.
b. Peserta didik yang dapat mempraktikkan gerak kombinasi pada permaianan bola
zigzag, dapat ditugaskan untuk mempraktikkan gerak kombinasi pada permainan
bola halang rintang.
REMEDIAL: (Remedial ini hanya dikhususkan untuk siswa yang belum bisa
menguasai materi)
a. Jika peserta didik masih kesulitan untuk menyebutkan gerak kombinasi pada
permainan bola zigzag, maka guru membimbing untuk .berlatih menyebutkan
gerak kombinasi pada permainan bola zigzag
b. Jika peserta didik masih kesulitan untuk mempraktikkan gerak kombinasi pada
permainan bola zigzag, dapat di bimbing mempraktikkan gerak kombinasi pada
permainan bola zigzag sekali lagi dengan bimbingan individu.

I. Lampiran
1. Lembar materi
2. Lembar Kerja Siswa
3. Lembar Penilaian

Mengetahui, Malang, 20 September 2018


Guru Pamong Mahasiswa PPL PPG

Bayu Siti Harini, S.Pd Novitta Ayu Amborowati, S.Pd


NIP.
LA M P I R A N
1. MATERI

2. LEMBAR KERJA SISWA

3. PENILAIAN

MATERI
Melompat merupakan salah satu gerak lokomotor.
Gerak lokomotor adalah gerakan berpindah dari satu
tempat ke
tempat lain.
Seperti berjalan, berlari, dan melompat.

Kombinasi Permianan Bola Zigzag


Langkah-langkah Permainan :
1) Melakukan pemanasan sebelum memulai kegiatan
permainan bola zig-zag

2) Membentuk 2 barisan

3) Melewati Pos 1 mengambil bola sesuai warna yang di


instruksikan guru

4) Pos 2 berlari zig-zag melewati cone rintang dengan


membawa bola

5) Pos 3 dengan melompat di atas alas lompat berbentuk


kotak

6) Pos 4 melempar bola di keranjang yang telah disediakan


GEDUNG UTAMA SLB AUTIS LAB. UM

LAPANGAN
UPACARA
POS 1 POS 2

AMBIL BOLA LARI ZIG ZAG

FAKULTAS PENDIDIKAN PSIKOLOGI (FPPsi)


PLAY GROUND

UNIVERSIAS NEGERI MALANG


PAGAR

LOMPAT
LOMPAT RINTANG

POS
POS 33
RINTANG
POS 4

LEMPAR BOLA

PAGAR
Lampiran 3
LEMBAR PENILAIAN
Kelas/Semester : VIII/ 1 (Ganjil)
Mata Pelajaran : PJOK
Pelaksanaan : ………………………….

A. Bentuk Tes:
1. Penilaian Sikap (non tes)
2. Penilaian Pengetahuan (tes)
3. Penilaian Ketrampilan (tes)

B. Jenis Tes : (Kisi-kisi)


1. Penilaian Sikap
Observasi dan pencatatan sikap siswa selama kegiatan pembelajaran.
2. Penilaian Pengetahuan (tes pengamatan dan tes tulis)
a. Menyebutkan gerak kombinasi pada permaianan bola zigzag.
3. Penilaian Ketrampilan
a. Mempraktikkan gerak kombinasi pada permaianan bola zigzag.
C. Penilaian Pembelajaran
1. Penilaian Sikap
Pelaksanaan pengamatan diisi saat kegiatan pembelajaran dan di luar pembelajaran.
Dalam ranah penilaian sikap, akan dikembangkan nilai karakter yaitu percaya diri,
mandiri, dan tertib.

BT MT MB SM
No. Nama Aspek
1 2 3 4
Percaya diri dalam melakukan gerak kegiatan
1. Anis permainan bola zig-zag
Kemandirian dalam mempraktikkan kegiatan
permaianan bola zigzag
Tertib dalam mengikuti kegiatan permaianan
Percaya diri dalam melakukan gerak kegiatan
2. Isa permainan bola zig-zag
Kemandirian dalam mempraktikkan kegiatan
permaianan bola zigzag
Tertib dalam mengikuti kegiatan permaianan
Percaya diri dalam melakukan gerak kegiatan
3. Algi permainan bola zig-zag
Kemandirian dalam mempraktikkan kegiatan
permaianan bola zigzag
Tertib dalam mengikuti kegiatan permaianan
BT MT MB SM
No. Nama Aspek
1 2 3 4
4. Shafa Percaya diri dalam melakukan gerak kegiatan
permainan bola zig-zag
Kemandirian dalam mempraktikkan kegiatan
permaianan bola zigzag
Tertib dalam mengikuti kegiatan permaianan
Percaya diri dalam melakukan gerak kegiatan
5. Figo permainan bola zig-zag
Kemandirian dalam mempraktikkan kegiatan
permaianan bola zigzag
Tertib dalam mengikuti kegiatan permaianan
6. Dea Percaya diri dalam melakukan gerak kegiatan
permainan bola zig-zag
Kemandirian dalam mempraktikkan kegiatan
permaianan bola zigzag
Tertib dalam mengikuti kegiatan permaianan
Centang (√) pada kolom yang sesuai.
Pedoman Penskoran: Skor Maksimal : 12
BT : Belum Terlihat
MT : Mulai Terlihat Nilai Hasil Pengamatan =
MB : Mulai Berkembang
SM : Sudah Membudaya

Keterangan :
Aspek Percaya Diri
4= Peserta didik dapat melakukan praktik gerak kombinasi permaianan bola zig-
zag dengan percaya diri tanpa bantuan guru
3=
Peserta didik dapat melakukan praktik gerak kombinasi permaianan bola zig-
2= zag dengan percaya diri namun sedikit dengan bantuan guru
Peserta didik dapat melakukan praktik gerak kombinasi permaianan bola zig-
1=
zag dengan percaya diri yangrendah dengan bantuan guru
Peserta didik tidak dapat melakukan praktik gerak kombinasi permaianan bola
zig-zag
Aspek Kemandirian
4= Peserta didik dapat melakukan praktik gerak kombinasi permaianan bola zig-
zag dengan mandiri tanpa bangtuan dari guru sedikitpun
3=
Peserta didik dapat melakukan praktik gerak kombinasi permaianan bola zig-
2= zag dengan mandiri
1= Peserta didik tidak dapat melakukan praktik gerak kombinasi permaianan bola
zig-zag.
Aspek Tertib
4= Peserta didik dapat mengikuti kegiatan permainan sampai selesai dengan
perilaku baik
3=
Siswa dapat mengikuti kegiatan pembelajaran sampai selesai dengan perilaku
2= cukup baik
Siswa dapat mengikuti kegiatan pembelajaran sampai selesai dengan beberapa
1=
perilaku yang perlu dikontrol guru
Siswa tidak dapat mengikuti kegiatan pembelajaran sampai selesai

REKAP PENILAIAN SIKAP


Perubahan Tingkah Laku
Nilai/
Nama Percaya Diri Kemandirian Tertib Skor
No Klasi-
Siswa BT MT MB SM BT MT MB SM BT MT MB SM Akhir
fikasi
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1 Anis

2 Isa

3 Algi

4 Shafa

5 Figo

6 Dea

CATATAN KHUSUS PENILAIAN ASPEK SIKAP


No. NAMA CATATAN KHUSUS
1 ANIS

2 ISA

3 ALGI

4 SHAFA

5 FIGO
6 DEA

2. Penilaian Pengetahuan
a. Menyebutkan gerak kombinasi pada permaianan bola zigzag.
Rubrik penilaian
Kriteria
Aspek Sangat Baik Baik Cukup Perlu Bimbingan
(4) (3) (2) (1)
Menyebutkan Dapat Dapat Dapat Tidak dapat
langkah-langkah menyebutkan menyebutkan menyebutkan menyebutkan
permainan bola zig 4 langkah- 2-3 langkah- 1 langkah-
zag (Mengambil langkah langkah langkah
bola, berlari zig- permainan permainan permainan
zag, melompat, bola zig zag bola zig zag bola zig zag
memasukkan bola
dalam keranjang)

Skor Maksimal = 4

Nilai Hasil Pengamatan =

PENILAIAN PENGETAHUAN
Skor Nilai/Klasi-
Perubahan
Akhir fikasi
Nama
No Percaya Diri
Siswa
BT MT MB SM
1 2 3 4
1 Anis

2 Isa

3 Algi

4 Shafa

5 Figo

6 Dea
3. Penilaian Keterampilan
a. Mempraktikkan gerak kombinasi pada permaianan bola zigzag.
Rubrik Penilaian
PERLU
BAIK SEKALI BAIK CUKUP
KRITERIA BIMBINGAN
(4) (3) (2)
(1)

Kemampuan Mampu Mampu Mampu Tidak mampu


melaksankana mengambil bola mengambil bola mengambil bola melaksanakan
kegiatan sesuai warna sesuai warna sesuai warna kegiatan
mengambil bola yang diminta yang diminta yang diminta mengambil bola
sesuai warna oleh guru oleh guru oleh guru
dari keranjang dengan benar dengan benar dengan benar
secara mandiri dengan sidikit dengan bantuan
bantuan guru guru secara
penuh

Kemampuan Mampu Mampu Mampu Tidak mampu


melaksanakan melaksanakan melaksanakan melaksanakan melaksanakan
kegiatan berlari kegiatan berlari kegiatan berlari kegiatan berlari kegiatan berlari
zig zag zig zag dengan zig zag dengan dengan benar zig zag
benar secara benar dengan dengan bantuan
mandiri sedikit bantuan guru secara
guru penuh

Kemampuan Mampu Mampu Mampu Tidak mampu


melaksanakan melaksanakan melaksanakan melaksanakan melaksanakan
kegiatan kegiatan lompat kegiatan lompat kegiatan lompat kegiatan lompat
melompat rintang dengan rintang dengan rintang dengan rintang
halang rintang benar secara benar dengan benar dengan
mandiri sedikit bantuan bantuan guru
guru secara penuh

Kemampuan Mampu Mampu Mampu Tidak dapat


melaksanakan melaksanakan melaksanakan melaksanakan melaksanakan
kegiatan lempat kegiatan lempar kegaitan lempar kegaiatan kegiatan lempar
bola ke dalam bola dengan bola dengan lempar bola bola
keranjang atau benar secara benar dengan dengan benar
kardus mandiri sedikit bantuan dengan bantuan
guru gurg secara
penuh

REKAP NILAI KETERAMPILAN


Lembar penilaian keterampilan

Indikator Indikator Indikator Indikator


No Nama
1 2 3 4 Nilai Akhir
. Siswa
4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1
1. ANIS
2. ISA
3. ALGI
4 SHAFA
5 FIGO
6 DEA
Nilai Akhir : jumlah skor yang diperoleh x 100
skor maksimal (16)

Konversi Nilai
Predikat Klasifikasi
(skala 0-100)
81-100 A A SB (Sangat Baik)
66-80 B B B (Baik)
51-65 C C C (Cukup)
0-50 D D K (Kurang)

Anda mungkin juga menyukai