Anda di halaman 1dari 7

NO PEMERIKSAAN Ibu dari Ny.T Ny. T An.

S
FISIK
1 TTV TD : 120/80 TD : 130/90 mmHg -
mmHg
N : 90 x/menit
N : 80 x/menit
RR : 22 x/menit
RR : 20 x/menit
S : 36,6° C
S : 36,6° C
2 Kepala Simetris, Tidak ada -
benjolan, bersih,
rambut lurus
3 Mata Simetris, tidak ada -
benjolan, tidak
kabur, konjungtiva
tidak anemis
4 Telinga - Simetris, bersih, -
tidak ada serumen,
pendengaran baik
5 Hidung - Simetris, tidak ada -
polip, bersih
6 Mulut - Terdapat stomatitis -
di tepian mulut,
mulut bersih,
mukosa bibir lembab
7 Leher - Tidak teraba adanya -
pembesaran vena
jugularis, tidak ada
fraktur pada trakea
8 Dada - Simetris, tidak ada -
nyeri tekan,
perkembangan
payudara tidak ada
massa
*Paru-paru - - -
*Jantung - - -
Abdomen - - -

Ekstremitas - Tidak ada edema, -


tidak ada lesi
DATA PENUNJANG MASALAH ETIOLOGI
Ds : Hambatan Perekonomian keluarga yang
pemeliharaan kurang
• Ny. T mengatakan
rumah
kebutuhan sehari hari nya
dari anak nya yang
bekerja sebagai kuli batu
kurang mencukupi
kebutuhan keluarga
• Ny T setiap harinya
membersihkan
rumahnyua secara rutin
akan tetapi dengan
kondisi lingkungan yang
tidak memungkinkan
karena bersampingan
dengan kandang.
Do :
• Penghasilan keluarga
kurang lebih 75.000 per
bulan
• Kondisi rumah yang
sedikit kotor dan
berantakan,juga adanya
bau dari kotoran hewan
disekitar rumah

Data penunjang Masalah Etiologi

DS : Defisit Ketidakmampuan keluarga


pengetahuan dalam mengenal masalah
• Ny.T mengatakan terdapat
tentang proses kesehatan
benjolan di dahi seperti
penyakit
digigit nyamuk
• Ny.T dan keluarga
mengatakan tidak
mengetahui apa itu
penyakit
kusta,penularan,perawatan
dan prognosis penyakit
DO :
• NY. T menganggap
penyakitnya tidak
menular dan persepsinya
hanya disebabkan gigitan
nyamuk

DIAGNOSA KEPERAWATAN:
1. Hambatan pemeliharaan rumah berhubungan dengan Perekonomian keluarga yang
kurang
2. Defisit pengetahuan tentang proses penyakit berhubungan dengan Ketidakmampuan
keluarga dalam mengenal masalah kesehatan

PRIORITAS DIAGNOSA KEPERAWATAN


1) Hambatan pemeliharaan rumah berhubungan dengan Perekonomian keluarga yang
kurang

Kriteria Bobot Skor


Sifat masalah : potensial 1 1/3 x 1 = 1/3
bila keadaan ini tidak segera diatasi maka
akan menyebabkan keluarga berpotensi
terjadi masalah kesehatan yang lain
Kemungkinan masalah untuk 2 1/2 x 2 = 1
dipecahkan
Dalam melakukan pemecahan masalah ini
: sebagian dibutuhkan faktor pendukung lain
,diantaranya yaitu penghasilan
keluarga,pekerjaan dan faktor lain yang
berperan dalam masalah.
Potensial masalah untuk dicegah 1 2/3 x 1 = 2/3
:
dilihat dari etiologi masalah, masalah dapat
Cukup diatasi bila perekonomian keluarga
membaik, dan juga menggali potensi
keluarga dalam pemenuhan kebutuhan,yang
berperan hanyalah anak dari Ny.T yang
tidak memiliki keahlian,jadi kemungkinan
masalah untuk diatasi cukup bila anak ny. T
memiliki keahlian lain atau ny. T sendiri
bisa membantu perekonomian dengan
kemampuan yang dimilikinya sekarang.

Menonjolnya masalah : tidak 1 1/2 x 1 = 1/2


segera diatasi
Untuk mengatasi masalah ini,keluarga
membutuhkan jangka waktu yang lama,jadi
untuk sekarang yang bisa dilakukan
keluarga hanyalah menjaga kebersihan dan
melakukan penataan pada kondisi rumah
yang sedikit kotor dan berserakan

2) Defisit pengetahuan tentang proses penyakit berhubungan dengan Ketidakmampuan


keluarga dalam mengenal masalah kesehatan
Kriteria Bobot Skor

Sifat masalah : aktual 1 3/3 x 1 = 1


bila keadaan ini tidak segera diatasi maka
akan menyebabkan komplikasi penyakit lain
atau penyakit akan semakin memburuk
Kemungkinan masalah untuk 2 1/2 x 2 = 1
dipecahkan
Kemungkinan untuk memecahkan masalah
: sebagian sebagian dengan memberikan edukasi
terhadap pasien dan keluarga
Potensial masalah untuk dicegah 1 3/3 x 1 =1
: tinggi
setelah dilakukan edukasi dan pemaparan
tentang penyakit kusta,baik
penularan,pengobatan,dan proses penyakit
diharapkan masalah dapat teratasi
Menonjolnya masalah : 1 2/2 x 1 = 1
segera diatasi Apabila masalah ini tidak segera diatasi,maka
dapat memperburuk penyakit dan juga bisa
menimbulkan komplikasi penyakit lain

Total skor:
1. Defisit pengetahuan tentang proses penyakit berhubungan dengan Ketidakmampuan
keluarga dalam mengenal masalah kesehatan = 4
2. Hambatan pemeliharaan rumah berhubungan dengan Perekonomian keluarga yang
kurang = 2 ½

Intervensi:
• Defisit pengetahuan tentang proses penyakit berhubungan dengan Ketidakmampuan
keluarga dalam mengenal masalah kesehatan
1. Berikan informasi yang cukup kepada pasien dan keluarga tentang penyakit
yang di derita
2. Libatkan keluarga dalam proses perawatan pasien
3. Anjurkan pasien agar selalu menjaga kebersihan diri dan lingkungan
4. Anjurkan pasien untuk berobat ke pelayanan kesehatan terdekat
• Hambatan pemeliharaan rumah berhubungan dengan Perekonomian keluarga yang
kurang
1. Tentukan kebutuhan pemeliharaan rumah pasien
2. Libatkan pasien dan keluarga dalam memutuskan kebutuhanpemeliharaan
rumah
3. Sediakan informasi tentang bagaimana membuat rumah nyaman dan bersih
4. Anjurkan untuk menghilangkan bau yang tidak sedap

Implementasi
minggu,05 mei 2019
• Defisit pengetahuan tentang proses penyakit berhubungan dengan Ketidakmampuan
keluarga dalam mengenal masalah kesehatan
1. Memberikan penjelasan tentang penyakit kusta,baik penyebab,penularan,dan
prognosisnya
2. Mengkaji tngkat pengetahuan keluarga tentang penyakit kusta
3. Membantu pasien untuk melakukan pembersihan rumah dan merapihkan
barang-barang yang berserakan
4. Menganjurkan pasien untuk rutin berobat kepelayanan kesehatan.

• Hambatan pemeliharaan rumah berhubungan dengan Perekonomian keluarga yang


kurang
1. menentukan kebutuhan pemeliharaan rumah pasien
2. Menyarankan dan membantu pasien dalam memelihara kebersihan rumah
3. Memberikan penjelasan untuk minimal membersihkan rumah 2 kali dalam
sehari
4. Membersihkan lingkungan sektar rumah,agar bau dari kotoran binatang di
sekitar sedikit berkurang.

Evaluasi
minggu,5 mei 2019
Defisit pengetahuan tentang proses penyakit berhubungan dengan
Ketidakmampuan keluarga dalam mengenal masalah kesehatan:
S : Ny.T mengatakan merasakan nyeri pada dahinya.
Ny.T dan keluarga mengatakan sudah memahami apa itu penyakit
kusta,penularan,perawatan dan prognosis penyakit
O : pasien mampu menjelaskan apa itu penyakit kusta beserta penularan dan
prognosisnya
A : masalah sudah teratasi
P : intervensi dihentikan

Hambatan pemeliharaan rumah berhubungan dengan Perekonomian keluarga yang


kurang
S:
• Ny. T mengatakan kebutuhan sehari hari nya dari anak nya yang bekerja sebagai kuli
batu kurang mencukupi kebutuhan keluarga,tapi Ny.T mencukupkan dengan
memasak sayuran yang tumbuh di sekitar rumah
• Ny T mengatakan rumah sudah dibersihkan,tapi beberapa hari lalu rumah sempat
dimasuki ular
O : rumah sudah tampak sedikit bersih dan perabot rumah sudah tertata
Lingkungan sekitar rumah masih tampak kotor
A : masalah belum teratasi
P : intervensi dilanjutkan
1. Libatkan pasien dan keluarga dalam memutuskan kebutuhanpemeliharaan rumah
2. Sediakan informasi tentang bagaimana membuat rumah nyaman dan bersih
3. Anjurkan untuk menghilangkan bau yang tidak sedap
Terimakasih
Wassalamu’alaikum Wr.Wb

Anda mungkin juga menyukai