Anda di halaman 1dari 4

Program Tahunan Kelas VIII SMP/MTs – IPS

PROGRAM TAHUNAN

SMP / MTs

ILMU PENGETAHUAN SOSIAL (IPS)

Nama Sekolah : ______________________

Kelas / Semester : VIII (Delapan) / 1 & 2

Nama Guru : Syahrul Rahmadi

NIP / NIK : F1261181020

1
Program Tahunan Kelas VIII SMP/MTs – IPS

PROGRAM TAHUNAN
Mata pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial
Kelas / Semester : VIII/1&2
Kompetensi Inti (KI) :
KI-1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
KI-2 : Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong
royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
KI-3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
KI-4 : Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung,
menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang
sama dalam sudut pandang/teori.
Semester Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Alokasi
Waktu
1 3.1. Menganalisis interaksi  Kondisi geografis : letak dan karakteristik
keruangan dan negara-negara ASEAN.
pengaruhnya terhadap  Interaksi antar negara ASEAN
kehidupan Sosial,
Poitik, Budaya, (pengertian, bentuk, pengaruh, upaya).
Ekonomi dan  Pengaruh perubahan dan interaksi
Pendidikan di Negara keruangan terhadap kehidupan di negara-
ASEAN. negara ASEAN

4.1. Menyajikan hasil


analisis interaksi
keruangan dan
pengaruhnya terhadap
kehidupan Sosial,
Poitik, Budaya,
Ekonomi dan
Pendidikan di Negara
ASEAN.

2
Program Tahunan Kelas VIII SMP/MTs – IPS

3.2. Memahami konsep  Mobiitas sosial (pengertian, bentuk,


interaksi (mobiitas, faktor,saluran dan dampak)
pluralitas dan konflik
serta integrasi) dan  Pluralitas masyarakat Indonesia :
pengaruhnya terhadap Perbedaan Agama, Budaya, Suku
kehidupan Sosial, Bangsa, Pekerjaan serat Peran dan
Ekonomi, Budaya dan Fungsinya.
Pendidikan dalam
Kebangsaan.  Konflik dan Integrasi (pengertian,
faktor akibat dan penanganan)

4.2. Menyajikan hasil


telaahkonsep interaksi
(mobiitas, pluralitas dan
konflik serta integrasi)
dan pengaruhnya
terhadap kehidupan
Sosial, Ekonomi,
Budaya dan Pendidikan
dalam Kebangsaan.
JUMLAH ALOKASI WAKTU

2 3.3. Menganalisis  Pelaku ekonomi (pengertian dan


keunggulan dan peran)
keterbatasan antarruang  Perdagangan antar pulau /antar daerah
terhadap kegiatan dan (pengertian, tujuan, faktor pendorong
keberlangsungan dan manfaat)
kehidupan ekonomi,  Perdagangan Internasional (pengertian,
sosial dan budaya di aktivitas (ekspor dan impor), manfaat,
Indonesia dan ASEAN. dan faktor pendorong)
 Penguatan ekonomi maritim dan
aglikultur serta pengembangannya di
4.3. Menyajikan hasil Indonesia
analisis keunggulan dan
 Redistribusi pendapatan (pengertian,
keterbatasan antarruang
program dan alternatif) dalam
terhadap kegiatan dan
pemerataan pembangunan dan realisasi
keberlangsungan
program pemerintah.
kehidupan ekonomi,
sosial dan budaya di
Indonesia dan ASEAN.
3.4. Memahami perubahan  Latar belakang, proses dan reaksi
masyarakat Indonesia terhadap kedatangan bangsa barat ke
pada aspek politik, Indonesia.
sosial, budaya,  Pengaruh monopoli dan adu domba
geografis, dan penjajah.
pendidikan dan  Pengaruh kebijakan kerja paksa,
tumbuhnya semangat sistem sewa tanah dan tanam paksa
kebangsaan pada masa terhadap kondisi masyarakat
penjajahan serta Indonesia.
pengaruhnya terhadap  Semangat kebangsaan (latar belakang
kehidupan ekonomi, dan organisasi pergerakan)

3
Program Tahunan Kelas VIII SMP/MTs – IPS

sosial budaya, geografis  Perjuangan pergeakan masa


dan pendidikan. pendudukan Jepang
 Perubahan masyarakat Indonesia pada
masa penjajahan dalam aspek
4.4. Menyajikan hasil geografis, ekonomi, pendidikan,
pemahaman perubahan poitik, sosial dan budaya.
masyarakat Indonesia
pada aspek politik,
sosial, budaya,
geografis, dan
pendidikan dan
tumbuhnya semangat
kebangsaan pada masa
penjajahan serta
pengaruhnya terhadap
kehidupan ekonomi,
sosial budaya, geografis
dan pendidikan.

JUMLAH ALOKASI WAKTU

Anda mungkin juga menyukai