Anda di halaman 1dari 6

JASA PENYEDIAAN TENAGA KERJA

Badan pusat statistik (BPS) merilis tingkat pengangguran indonesia pada februari 2018
sebesar 5,13% setara dengan 6,87 juta orang.
Itu menandakan jumlah pengangguran diindonesia masih cukup besar.
apa sih penyebab terjadinya pengangguran ?
1. Kurangnya pendidikan dan keterampilan
2. Keterampilan permohonan tidak memenuhi kriteria
3. Tempat tinggal jauh dari banyak lowongan pekerjaan
4. Pasar gelobal
5. Ke tidak seimbangan antara pekerjaan dan jumlah tenaga kerja.
Dari data tersebut kami melihat peluang usaha.

CARA MEMUALAI USAHA


• Persiapan Modal
Setelah mengetahui perhitungan kebutuhan modal dan biaya yang akan kita gunakan,kita
mesti mempersiapkan anggarannya sesuai perhitungan tersebut.setidaknya harus
mempersiapkan modal untuk memenuhi kebutuhan awal.
• Mengumpulkan Orang Yang Pengangguran
Cara mengumpulkan orang-orang yang pengangguran dengan cara kita terjun langsung untuk
mencarinya.Seperti kita ke desa-desa yang sebagian pemudanya belum mempunyai pekerjaan
• Memberikan Pelatihan
Kita Harus memberikan Pelatihan yang Khusus kepada mereka. Seperti mendatangkan tenaga
ahli agar mereka memiliki keterampilan di bidangnya
• Mencari Konsumen
Setelah kami memberikan pelatihan maka langkah selanjutnya yaitu melakukan
promosi offline seperti menyebarkan brosur, memasang iklan di berbagai surat kabar cetak
dan elektronik,memasang spanduk, banner, reklame, pamflet dan lain sebagainya. Dan tak
lupa pula kami memasang iklan secara online melalui media sosial instagram, facebook, line,
twitter, google plus, blog dll.

Prosedur pembuatan PT
1. Mempersiapkan Data Pendirian PT
2. Membuat Akta Pendirian di Notaris
3. Pengesahan SK Menteri Pendirian PT
4. Mengurus Domisili Kelurahan
5. Mengurus NPWP di Kantor Pajak
6. Mengurus Izin Usaha
7. Mengurus TDP (Tanda Daftar Perusahaan)
Perjanjian Penyedia Jasa Pekerja/Buruh
Persyaratan yang diperlukan :
1. Surat Permohonan yang dibuat oleh Direktur Perusahaan atau Pejabat Perusahaan
mendapat penugasan dari Direktur
2. Surat Keterangan domisili Perusahaan
3. Copy Bukti Kepemilikan Bangunan Kantor atau Penyewaan Bangunan Kantor
4. Wajib Lapor Ketenagakerjaan di Perusahaan (UU No. 7 Th.1981)
5. Copy Ijin Operasional PPJP yang masih berlaku
6. Soft copy Perjanjian Penyediaan Jasa Pekerja/Buruh
7. Akta Notaris Pendirian Perusahaan
8. SK Pengesahan sebagai perusahaan berbadan hukum Perseroan Terbatas (PT) dari
Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia
9. Copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP)
10. Copy Tanda Daftar Perusahaan (TDP)
11. Bukti kepersertaan pembayaran BPJS Ketenagakerjaan dan BPJS Kesehatan

RESIKO YANG AKAN TERJADI


BIAYA UPAH
BIAYA UPAH TUKANG BATU

BIAYA UPAH TUKANG KAYU

BIAYA UPAH TUKANG CAT


BIAYA UPAH TUKANG GALI TANAH

BIAYA UPAH TUKANG BESI

KELEBUHAN DAN KEKURANGAN


Sistem Upah Harian
Kelebihan:
- Anda tidak perlu menyiapkan jumlah dana yang besar sekaligus dalam satu waktu,
melainkan bisa dicicil harian.
- Tukang bangunan harus bekerja terus tanpa adanya kesempatan menganggur. Namun, agar
pekerjaan para tukang lebih efektif dan efisien, Sobat Rajawali perlu menyiapkan seluruh
material yang dibutuhkan dan menjelaskan detail pembangunan seperti apa yang diinginkan.
- Selain itu, Anda bisa segera menghentikan pekerjaan jika dalam beberapa hari hasil
pekerjaan dirasa kurang memuaskan, lalu dapat menggantinya dengan tukang atau kontraktor
yang lain, sesuai harapan Sahabat Tiga Roda.
Kekurangan:
- Sistem upah harian ini menuntut adanya pengawasan yang ketat agar pekerjaan setiap
harinya dapat berlangsung efisien dan sesuai target waktu.
- Sistem upah harian ini tepat digunakan untuk renovasi rumah atau pembangunan dalam
skala kecil. Karena jika diterapkan untuk pembangunan besar akan lebih memakan biaya
dibandingkan sistem upah borongan.
Sistem Upah Borongan
Kelebihan:
- Tukang atau pemborong mengetahui dengan pasti jumlah upah yang mereka terima.
- Dilihat dari sisi harga, biaya yang dikeluarkan jika memakaisistem upah borongan relatif
lebih murah.
- Pembangunan relatif lebih cepat karena semakin lama pembangunan maka semakin sedikit
margin untung yang bisa didapatkan tukang atau pemborong.
Kekurangan:
- Anda harus menyiapkan total biaya pembangunan dalam jumlah yang relatif besar dalam
satu waktu.
- Ada kecenderungan tukang yang dibayar borongan ingin buru-buru selesai tanpa
memperhatikan kualitas pekerjaaannya. Sehingga bisa saja hasil pembangunan tidak rapih
atau maksimal.Hal ini membutuhkan pengawasan dan kerjasama yang efektif dengan
mandor/tukang bangunan.
- Jika Sobat Rajawali tidak suka dengan kualitas atau hasil pekerjaan tukang, Anda tidak bisa
langsung menggantinya dengan tukang atau pemborong lain.
Kewirausahaan

DIKERJAKAN OLEH :

RIZKAH AULIA

F 210 16 058

Anda mungkin juga menyukai