Anda di halaman 1dari 12

LIMIT TAK HINGGA

FUNGSI ALJABAR
KOMPETENSI DASAR :

3.2 Menjelaskan dan menentukan limit di ketakhinggaan fungsi


aljabar dan fungsi trigonometri

4.2 Menyelesaikan masalah berkaitan dengan eksistensi limit di


ketak-hinggaan fungsi aljabar dan fungsi trigonometri

INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

3.2.1. Menjelaskan definisi dan konsep limit di


ketakhinggaan fungsi aljabar

4.2.1. Menggunakan limit di ketakhinggaan fungsi


aljabar dalam pemecahan masalah

TUJUAN PEMBELAJARAAN

Melalui kegiatan pembelajaran dengan pendekatan


scientific learning dan dengan model
pembelajaran discovery learning peserta didik dapat
menjelaskan definisi dan konsep limit di ketakhinggaan
fungsi aljabar, serta dapat menggunakan limit di
ketakhinggaan fungsi aljabar dalam pemecahan masalah
dengan baik dan tepat.
PENDAHULUAN

A. Deskripsi

Dalam modul ini peserta didik akan mempelajari tentang limit tak hingga
fungsi aljabar.

B. Prasyarat

Untuk mempelajari modul ini, peserta didik diharapkan telah menguasai


dasar-dasar aljabar.

C. Petunjuk Penggunaan Modul

Untuk mempelajari modul ini, hal-hal yang perlu peserta didik lakukan
adalah sebagai berikut:

1. Untuk mempelajari modul ini haruslah berurutan, karena materi yang


mendahului merupakan prasyarat untuk mempelajari materi
berikutnya.

2. Pahamilah contoh-contoh soal yang ada, dan kerjakanlah semua soal


latihan yang ada. Jika dalam mengerjakan soal Anda menemui
kesulitan, kembalilah mempelajari materi yang terkait.

3. Kerjakanlah soal evaluasi dengan cermat. Jika Anda menemui


kesulitan dalam mengerjakan soal evaluasi, kembalilah mempelajari
materi yang terkait.

4. Jika Anda mempunyai kesulitan yang tidak dapat Anda pecahkan,


catatlah, kemudian tanyakan kepada guru pada saat kegiatan tatap
muka atau bacalah referensi lain yang berhubungan dengan materi
modul ini. Dengan membaca referensi lain, Anda juga akan
mendapatkan pengetahuan tambahan.
E. Tujuan Akhir

Setelah mempelajari modul ini diharapkan peserta didik dapat:

1. Menentukan konsep limit di tak hingga fungsi aljabar.


2. Memecahkan masalah dengan menggunakan limit tak hingga fungsi
aljabar.
MATERI

A. Limit Tak Hingga dan Limit Menuju Tak Hingga

1
Terlebih dahulu diperhatikan masalah hitung limit berikut: lim .
x0 x2
1
Untuk nilai-nilai x yang cukup dekat dengan 0, maka nilai-nilai f ( x) 
x2
diberikan pada table berikut ini.

Tabel 1.1

1 1
x X
x2 x2

1 1 −1 1

0,5 4 −0,5 4

0,01 10.000 −0,01 10.000

0,0001 100.000.000 −0,0001 100.000.000

0,000005 40.000.000.000 −0,000005 40.000.000.000

Dari Tabel di atas dapat dilihat bahwa apabila nilai x semakin dekat dengan
1 1
0, maka nilai f ( x)  menjadi semakin besar. Bahkan nilai f ( x)  akan
x2 x2
menjadi besar tak terbatas apabila x mendekati 0, baik dari sisi kiri maupun
1
dari sisi kanan. Grafik fungsi f ( x)  dapat dilihat pada Gambar di bawah
x2
ini.
1
f ( x) 
x2

Gambar 1.1

Dalam hal ini, dikatakan bahwa limit f(x) x menuju nol sama dengan tak
hingga, ditulis:

lim f ( x)  
x 0

Secara sama mudah diperlihatkan:

1
lim  
x 0 x2

Selanjutnya, diperoleh definisi berikut:

(i). lim f ( x)   jika untuk setiap x cukup dekat dengan c, tetapi x  c ,


x c
maka f(x) menjadi besar tak terbatas arah positif.

(ii). lim f ( x)   jika untuk setiap x cukup dekat dengan c, tetapi x  c ,


x c
maka f(x) menjadi besar tak terbatas arah negatif.

Secara matematis, Definisi di atas dapat ditulis sebagai


:

lim f ( x)   (atau −∞) jika untuk setiap bilangan real M  0 terdapat


x c
bilangan real  0 sehingga untuk setiap x  Df dengan sifat
0  x  c   berlaku f ( x)  M (atau f ( x)   M )
Contoh :

1
(a). lim 
x 1 x  1

1 1  1 
(b). lim  lim     .
x 0 x 3  x 2 x 0 x 2  x  1 

Di atas telah diterangkan pengertian limit untuk x  c , dengan c suatu


bilangan berhingga. Akan tetapi, dalam berbagai aplikasi sering ditanyakan
bagaimana nilai f (x ) apabila nilai x cukup besar.

1
Sebagai contoh, bagaimana nilai f ( x )  apabila nilai x cukup besar? Tabel
x
di bawah memperlihatkan nilai f untuk berbagai nilai x. Ternyata semakin
besar nilai x (arah positif), nilai f (x ) semakin kecil mendekati nol. Dalam hal
ini dikatakan:

1
lim 0
x  x

Tabel 1.2

(a) (b)

1 1
x f ( x)  x f ( x) 
x x

10 0,1 −1 −1

1.000.000 0,000001 −1.000.000 −0,000001

5.000.000 0,0000002 −5.000.000 −0,0000002

100.000.000 0,00000001 −100.000.000 −0,00000001

Secara sama, apabila x besar tak terbatas arah negative ternyata berakibat
f (x ) mendekati nol, yaitu:
1
lim 0
x   x

Kemudian dapat diturunkan pengertian limit menuju tak hingga. Hal


itu dituliskan dalam definisi berikut.

(i). lim f ( x)  L jika f (x) terdefinisikan untuk setiap nilai x cukup besar
x 

(arah positif) dan jika x menjadi besar tak terbatas (arah positif) maka f (x )
mendekati L.

(ii). lim f ( x) jika f (x) terdefinisikan untuk setiap nilai x cukup besar
x  

(arah negatif) dan jika x menjadi besar tak terbatas (arah negatif) maka
f (x ) mendekati L.

Secara matematis, Definisi di atas dapat ditulis sebagai:

(i). lim f ( x)  L jika untuk setiap bilangan real   0 terdapat bilangan


x 
M  0 sehingga untuk setiap x  M berlaku f ( x)  L   .

(ii). lim f ( x)  L jika untuk setiap bilangan real   0 terdapat bilangan


x  
M  0 sehingga untuk setiap x  M berlaku f ( x)  L   .

Ditunjukkan bahwa:

1 1
lim 0 dan lim 0
x  x x  x

Contoh :

1
Tentukan lim .
x  x3  9

Penyelesaian:
1 1
Untuk x  0 , x3  9  x . Sehingga 0   .
3
x 9 x

1
Selanjutnya, karena lim  0 maka dengan Teorema Apit diperoleh:
x  x

1
lim 0
x  x3  9

Contoh :

x2  2x  3
Hitung lim .
x  2 x 2  4 x  7

Penyelesaian:

Karena:

  x x(x  2)  3  
lim x2  2 x  3  lim
x

lim 2 x2  4 x  7  
x

maka sifat limit perbagian tidak dapat digunakan. Namun demikian apabila

pembilang dan penyebut sama-sama dibagi dengan x 2 maka:

x2  2 x  3 x2  2x  3 x2
x  2 x 2  4 x  7  x 2
lim  lim
x  2 x 2  4 x  7

2 3  2 3 
1
 2 lim 1   2 
x x x   x x  1 0  0 1
 lim   
x  4 7
2  2  4 7  2  0  0 2
lim  2   2 
x x x   x x 
Contoh :

x3  7 x  6
Tentukan lim .
x   x5  2 x3  7 x  10

Penyelesaian:

Dengan membagi pembilang dan penyebut dengan x 5 , diperoleh:

x3  7 x  6
x3  7 x  6 x5
lim  lim
x  x5  2 x3  7 x  10 x  x5  2 x3  7 x  10

x5

 1 7 6 
lim    

x    x 2
x 4
x5   0  0  0  0
 2 7 10  1  0  0  0
lim 1    
x    x 2 x 4 x5 

Contoh :

x 6  2 x3  7 x  6
Hitung lim .
x  x5  2 x3  7 x  10

Penyelesaian:

Dengan membagi pembilang dan penyebut dengan x 5 , diperoleh:

x 6  2 x3  7 x  6
x 6  2 x3  7 x  6 x5
lim  lim
x  x5  2 x3  7 x  10 x  x5  2 x3  7 x  10

x5

 2 7 6 
lim  x    

x    x 2
x 4
x5      0  0  0  
 2 7 10  1 0  0  0
lim 1    
x    2 4 5
x x x 
Latihan Soal

3x 3  5 x 2  7
1. lim
x  8  2 x  5x 3

7 x 2  5 x  11
2. lim
x  3 x 5  4 x 2  11x  21

3x  2 x
3. lim
x  1 x

4. lim
x 
x 2
 1  x 2  2x 
x7
5. lim
x 
x2  7x  5
PENUTUP

Setelah menyelesaikan modul ini, peserta didik berhak untuk mengikuti tes
untuk menguji kompetensi yang telah dipelajari. Apabila peserta didik
dinyatakan memenuhi syarat ketuntasan dari hasil evaluasi dalam modul ini,
maka anda berhak untuk melanjutkan ke topik/modul berikutnya.

Anda mungkin juga menyukai