Anda di halaman 1dari 5

RESUME KEPERAWATAN JIWA

PADA Nn. M DENGAN HALUSINASI PENGLIHATAN

DI RUANG ARJUNA RSUD BANYUMAS

Disusun Oleh :

Agustian Trihatmoko

P1337420216058

Tingkat 2B

KEMENTRIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SEMARANG

PRODI KEPERAWATAN PURWOKERTO

TAHUN 2018
RESUME KEPERAWATAN JIWA

PADA Nn. M DENGAN HALUSINASI PENGLIHATAN

DI RUANG ARJUNA RSUD BANYUMAS

Nama Mahasiswa : Agustian Trihatmoko

NIM : P1337420216058

Tanggal Pengkajian : 15 Juli 2018

Tempat : Ruang Arjuna RSUD Banyumas

A. PENGKAJIAN
1. IdentitasPasien
Nama : Nn. M
Umur : 17 Tahun
Jenis Kelamin : Perempuan
Agama : Islam
Alamat : Pamotan, Rt 03 Rw 03, Kalipucang
Pendidikan : SMK
Status : Belum Menikah
Pekerjaan :-
No. RM : 853303
Tanggal masuk : 3 Juli 2018

2. Alasan Masuk
Pasien datang ke RSUD Banyumas dengan adiknya pada tanggal 3 juli 2018 WIB
dengan alasan perubahan tingkah laku, amuk, halusinasi, merasa takut dan tidak
bisa tidur
3. Faktor Predisposisi
Pasien sebelumnya tidak pernah mengalami gangguan jiwa. Pasien pernah
dipalak, dimintai uang oleh teman temannya

4. Faktor Presipitasi
Pasien gelisah, halusinasi dan tidak bisa tidur

B. ANALISA DATA
DS :Pasien mengatakan melihat kakeknya yang sudah meninggal ada disekitarnya
DO :Pasien tampak menyebut nyebut kakeknya, menunjukan tangan ke arah dimana
kakeknya berada

C. DIAGNOSA KEPERAWATAN
Halusinasi : Penglihatan

D. INTERVENSI KEPERAWATAN
1. Bina hubungan saling percaya
2. Bantu pasien mengenal halusinasi
3. Jelaskan cara mengontrol halusinasi
4. Ajarkan pasien cara mengontrol halusinasi dengan cara menghardik halusinasi
5. Beri pujian pada pasien

E. IMPLEMENTASI SP 1
1. Bina hubungan saling percaya
2. Bantu pasien mengenal halusinasi
3. Jelaskan cara mengontrol halusinasi
4. Ajarkan pasien cara mengontrol halusinasi dengan cara menghardik halusinasi
5. Beri pujian pada pasien
F. TERAPI
Nama Obat Dosis Aturan Pakai Waktu
Seroquel XR 200 mg 1x1 Sore
18.00 WIB
THP 2mg 3x1 06.00 WIB
12.00 WIB
18.00 WIB
Alprazolam 0,5mg 2x1 06.00 WIB
18.00 WIB
Depakote 250mg 1x1 Pagi
06.00 WIB

G. EVALUASI
S :Keluarga pasien mengatakan, pasien masih berbicara ngelantur, pasien
mengatakan masih melihat kakeknya
O :Pasien terlihat lebih tenang, jarang terlihat ketakutan, kooperatif
A :SP 1 terlaksana masalah belum teratasi
P :Lanjutkan intervensi
1. Evaluasi SP 1 dan beri pujian jika dapat melakukan dengan baik
2. Pertahankan SP 1 dan Lanjutkan SP 2

CI Mahasiswa

( Fazriyatun N A.Md.Kep ) ( Agustian Trihatmoko )

Anda mungkin juga menyukai