Anda di halaman 1dari 9

Tugas JOB SHEET Sistem Kopling Motor

TAHUN PELAJARAN 2019- 2020

Nama Anggota Kelompok :

1. Faizal M.A (7)


2. Ferdian Angga S (8)
3. Indriyanto S.N (9)
4. Irwan Nurdiansyah (10)
5. Kurniawan Bayu P (11)
6. Muhammad Andri S (12)
1. Tujuan
 Agar siswa dapat melakukan perakitan komponen
pada sepeda motor
 Agar siswa dapat mengetahui komponen sistem
kopling
 Agar siswa dapat melakukan penyetelan pada
sistem kopling

2. Alat

 Kunci T8,10,12,14
 Obeng Min dan Plus
 Palet
 Majun
 Kunci Mahkota
 Tang Klip
 Gear Holder M 1,5
 Kunci kombinasi
 Kaliper
 Trecker
 Shok 19
3. Bahan
 Dayang

4. Keselamatan Kerja
 Mengetap OLI terlebih dahulu
 Posisi mesin pada standart 2/standart tengah
 Posisikan pada kondisi dingin
 Memakai wearpack

5. Langkah Kerja
 Langkah Pembongkaran
 Tap Oli
 Lepas postep/pijikan kaki depan
 Lepas KICK Stater
 Buka Blok Kanan/bagian kopling
 Lepas baut segitiga kampas ganda dengan
menggunakan T8
 Lepas baut per kopling menggunakan T10
 Lepas per kopling ‘
 Lepas pengunci kampas ganda menggunakan
kunci mahkota
 Lepas pengunci kampas ganda
 Lepas pengunci kampas kopling
 Lepas kedua kopling secara bersamaan
 Langkah Pemasangan
 Pasang kedua kopling secara bersamaan
 Pasang pengunci kampas kopling
 Pasang pengunci kampas ganda
 Kencangkan pengunci kampas ganda
menggunakan kunci mahkota
 Pasang per kopling
 Kencangkan baut per kopling menggunakan
T10
 Pasang segitiga kampas ganda
 Kencangkan baut segitiga kampas ganda
menggunakan T10
 Pasang blok Kanan
 Kencangkan baut blok kanan dengan kunci T8

 Buka blok kanan


 Dan lepas baut segitiga kamapas ganda dengan kunci T8
 Lepas per kopling menggunakan T10 dan per kopling
 Lepas pengunci kampas ganda menggunakan kunci
mahkota
KOMPONEN KAMPAS GANDA
PENGUKURAN KAMPAS DAN KEBENGKOKAN PLAT DAN
KOMPONEN KOMPLING SPESIFIKASI

Spesifikasi : 1,6 mm

Batas limit : 0,6 mm

Spesifikasi :35,8 mm

Batas Limit : 28,3 mm


Spesifikasi :2,5 mm

Batas Limit :1,0 mm

Pengukuran Diameter bossing pada kampas ganda

Bossing
 Spesifikasi :21,60 mm
 Batas Limit :20,00 mm
Spesifikasi :21,62 mm

Batas Limit :22,20 mm

6. Kesimpulan
Bahwa kita dapat mengetahui hasil ukur keasuan
komponen dan mengerti tentang pembongkaran serta
pemanasan sistem kopling Dayang

Anda mungkin juga menyukai