Anda di halaman 1dari 3

LUKA TUSUK PAKU

No. Dokumen :
No. Revisi :-
SOP Tanggal Terbit :
Halaman : 1/1

UPTD
dr. Vincensia Thie
PUSKESMAS
NIP.197405142006052003
KAIMANA

1. Pengertian Tatacara mengobati luka tusuk paku


2. Tujuan 2.1 Memberi rasa aman
2.2 Mencegah komplikasi dan infeksi nosokomial
2.3 Sebagai acuan dalam melakukan pengobatan luka tusuk paku

3. Kebijakan Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Kaimana Nomor :


440/SK/P/IX/011/03/2017 Tentang Kebijakan Pelayanan Klinis UPTD
Puskesmas Kaimana .
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 5 Tahun 2014
Tentang Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter di Fasilitas Pelayanan
Kesehatan Primer.
5. Prosedur 5.1 Alat Dan Bahan
5.1.1 . Pinset anatomi
5.1.2 Pinset chirurge
5.1.3 Gunting
5.1.4 . Bengkok
5.1.5 Kom kecil
5.1.6 Kassa
5.1.7 Arteri Klem Bengkok
5.1.8 Hand scoen
5.1.9 Spuit
5.1.10 NaCl
5.1.11 Plester
5.1.12 Verban
5.1.13 Obat desinfektan dalam tempatnya (bethadine)
5.1.14 Lidokain injeksi sebagai anasthesi
LUKA TUSUK PAKU
No. Dokumen :
UPTD
SOP No. Revisi :-
dr. Vincensia Thie
PUSKESMAS Tanggal Terbit :
Halaman : 1/2 NIP.197405142006052003
KAIMANA

5.2 Prosedur
5.2.1 Memberitahu pasien dan keluarga Tentang tindakan yang
akan dilakukan dan resiko yang akan tejadi apabilah tidak
dilakukan tindakan.
5.2.2 petugas memberi informen consesn kepada pasien dan
meminta pasien mengisi lembar informen consen.
5.2.3 Perawat mecuci tangan
5.2.4 Mengatur posisi (perawat memakai hand scoen)
5.2.5 Perawat membersihkan luka
5.2.6 Mendesinfektan luka dan sekitarnya dengan NaCl
5.2.7 Memberikan diclor ethil atau lidokain
5.2.8 Membuat luka tusuk paku pada luka/ cros incisi
5.2.9 Dikeluarkan darahnya dan dibersihkan dengan bethadine
5.2.10 Tutup luka dengan kasa steril
5.2.11 Mencatat kegiatan dan hasil observasi
5.2.12 Klien dirapikan
5.2.13 Alat dibereskan dan dibersihkan dan Sterilkan
5.2.14 Perawat cuci tangan
Unit Terkait Ruang Tindakan/UGD

7. Rekaman Historis:

No. Halaman Yang Dirubah Perubahan Diberlakukan Tanggal


1 1 No Dokuemen - -
2 1 Kebijakan
LUKA TUSUK PAKU
No. Dokumen :
No. Revisi :-
DAFTAR Tanggal Terbit :
TILIK Halaman : 1/1

UPTD
dr. Vincensia Thie
PUSKESMAS
NIP.197405142006052003
KAIMANA

TIDAK
NO LANGKA KEGIATAN YA TIDAK
BERLAKU
Apakah Petugas Memberitahu pasien dan keluarga
1 Tentang tindakan yang akan dilakukan dan resiko
yang akan tejadi apabilah tidak dilakukan tindakan
Apakah petugas memberi informen consesn kepada
2 pasien dan meminta pasien mengisi lembar
informen consen
3 Apakah Perawat mencuci tangan
Apakah Petugas Mengatur posisi (perawat memakai
4
hand scoen)
5 Apakah Petugas membersihkan luka
Apakah Petugas Mendesinfektan luka dan
6
sekitarnya dengan NaCl.
Apakah Petugas Memberikan diclor ethil atau
7
lidokain
Apakah Petugas Membuat luka tusuk paku pada
8
luka/ cros incise.
Apakah Dikeluarkan darahnya dan dibersihkan
9
dengan bethadine
9 Apakah Petugas Tutup luka dengan kasa steril
Apakah Alat dibereskan dan dibersihkan dan
9
Sterilkan.

Anda mungkin juga menyukai