Anda di halaman 1dari 28

TERMODINAMIKA TK 1

(2 SKS)

Khamdan Cahyari, ST, MSc


khamdan.cahyari@uii.ac.id
+62 811 254 6066
Chapter II: HK Termodinamika I
Joule’s Experiment
Istilah-istilah
• Sistem  Bagian dari alam yang sedang kita pikirkan/bahas

• Lingkungan (surrounding)  bagian dari alam di luar sistem

• Sistem Terbuka  bisa terjadi transfer massa dan panas

• Sistem Tertutup  bisa terjadi transfer panas, tidak terjadi transfer


massa

• Sistem Adiabatis  tidak bisa terjadi transfer panas

• Sistem adiabatis tertutup  tidak terjadi transfer panas dan massa


Internal Energy (U)

• Substances (zat) memiliki


internal energy (energi
dalam) akibat energi
kinetiks dari partikel-
partikel penyusun dalam
bentuk gerakan translasi,
rotasi dan vibrasi
Hukum Termodinamika I

“Heat and work are forms of energy transfer. Energy is invariably


conserved but the internal energy of a closed system changes as
heat and work are transferred in or out of it. Equivalently,
perpetual motion machines of the first kind are impossible”

Terjemahan bebas:
”Panas dan kerja adalah bentuk-bentuk energi yang ditransfer.
Energi bersifat kekal tetapi energi dalam dari suatu sistem
tertutup berubah ketika panas dan kerja ditransfer kedalam atau
keluar sistem. Dengan demikian, perpetual motion machines yaitu
mesin yang sekali dinyalakan lalu dapat berjalan secara terus
menerus adalah tidak mungkin (impossible)”
Formulasi HK Termo 1
Sistem Tertutup (Non-Flow System)
Fungsi Keadaan dan Non-Keadaan
(State and Non-state Functions)

 Fungsi Keadaan adalah fungsi yang


nilainya tergantung dari kondisi awal
dan akhir dari proses yang
berlangsung, relatif mudah dihitung,
namun tidak langsung digunakan
dalam dunia nyata

 Fungsi non-keadaan adalah fungsi


yang nilainya tergantung pada
kondisi awal & akhir dan
riwayat/lintasan/alur proses yang
berlangsung, relatif sulit dihitung, dan
banyak digunakan di dunia nyata
 Perpindahan (displacement) = panjang dan
arah garis lurus
 Jarak (distance) = panjang dari garis kurva
merah
State and Non-state Functions
Example 2.2
Enthalpy (H)
Steady State Flow Process
Steady State Flow Process
Special Case

Compressor

1
2
Kesetimbangan (Equilibrium)
 Kondisi statis yang didalamnya
tidak terjadi perubahan
 Termodinamika: tidak ada
tendensi perubahan secara
makroskopis karena tidak ada
driving force, semua gaya-gaya
(forces) berada dalam kondisi
setimbang.
 Perubahan dipengaruhi oleh
driving force dan resistance
Aturan Fasa (Phase Rule)
Contoh soal:
Reversible and Irreversible process
 A reversible process is a process
that can be reversed by means of
infinitesimal changes in some property
of the system without loss or
dissipation of energy, and can be
reversed without causing change in
the surroundings.
 Ada dua kondisi yang harus dipenuhi:
a. Proses berlangsung dalam perubahan
waktu yang kecil (differensial),
b. Semua kondisi awal dan akhir sistem
berada pada kesetimbangan.
 Ciri-ciri:
a. Frictionless
b. perubahannya differensial
c. prosesnya dapat dibalikkan (reverse)
Reversible process
Heat Capacity and Specific Heat
Contoh Soal 1
An ideal gas is one for which PV/T is a constant, regardless of the changes it
undergoes. Such a gas has a volume of 359 (ft)3/(lbmol) at 32(°F) dan 1 (atm).
In the following problem, air may be considered an ideal gas with the constant
heat capacities

Cv = 5 dan Cp = 7 (Btu)/(lbmol)(F)

The initial conditions of the air are 1 (atm) and 60(°F). It is to be compressed
to 5 (atm) and 60(°F) by two different reversible processes. Calculate the heat
and work requirement and ∆U and ∆H of the air for each path:
a. Cooling at constant pressure followed by heating at constant volume
b. Heating at constant volume followed by cooling at constant pressure
Contoh soal 2
A horizontal piston-and-cylinder arrangement is placed in a constant
temperature bath. The piston slides in the cylinder with negligible friction and
an external force holds it in place againts an initial gas pressure of 200 (psia).
The initial gas volume is 1 (ft)3. The external force on the piston is to be
reduced gradually, allowing the gas to expand until its volume doubles. Under
these conditions it has been determined that the volume of the gas is related to
its pressure in such a way that the product PV is constant. Calculate the work
done by the gas in moving the external forces.
How much work would be done if the external force were suddenly
reduced to half its initial value instead of being gradually reduced?
Contoh soal 3
Contoh Soal 4
Steam pada 200 (psia) dan 600°F (kondisi 1) diumpankan ke sebuah turbine melalui pipa
berdiameter 3 inch dengan kecepatan 10 ft/s. Steam yang keluar dari turbin dialirkan
melalui pipa berdiameter 10 inch pada tekanan 4 (psia) dan 160°F (kondisi 2).

Data:

H1 = 1321,4 (Btu/lbm) V1 = 3,059 (ft3)/(lbm)

H2 = 1129,3 (Btu/lbm) V2 = 92,15 (ft3)/(lbm)

1 Btu = 778,169 lbf-ft dan 1 Btu/s = 1,4 HP

Berapakah daya yang dihasilkan dari turbin tersebut? Asumsi tidak ada panas yang
hilang

Ans. 45,6 HP
Contoh soal 5
Napthalene, C10H8 berupa padatan dengan massa 1,28 (g) mengalami proses
pembakaran sempurna di dalam alat bom oksigen menjadi karbondioksida
(CO2) dan air (H2O) dalam fase cair. Reaktan awalnya pada kondisi 20°C dan
1 atm sedangkan produk reaksi didinginkan sampai suhu 20°C. Sehingga
1234,6 (cal) panas dibuang ke lingkungan.

a. Berapakah nilai Q, W; ∆U, ∆H untuk proses ini? Asumsi bahwa CO2


mengikuti sifat gas ideal dan volume napthalene sama dengan total volume air
yang dibentuk dalam fase cair.

b. Berapakah nilai Q, W, ∆U, ∆H jika 1,28 (g) naphtalene dibakar pada tekanan
konstan 1 atm dan suhu awal dan akhir 20°C?
Contoh soal 6
Ambillah nilai Cv=5 dan Cp = 7 (Btu/lbmol.°F)untuk gas nitrogen (N2).

a. Tiga pound mol N2 pada 70°F dimasukkan ke dalam tabung. Berapa


banyak panas yang harus ditambahkan ke dalam sistem untuk menaikkan
suhunya menjadi 230°F jika kapasitas panas tabung gas tersebut
diabaikan? Jika berat tabung gas 200 (lbm) dan memiliki kapasitas panas
0,12 (Btu/lbm.°F), berapa banyak panas yang diperlukan?

b. Dua pound mole N2 pada 350°F dimasukkan ke dalam alat piston-silinder.


Berapa banyak panas yang diambil dari sistem, pada tekanan konstan,
untuk mendinginkannya menjadi 60°F jika kapasitas panas dari piston dan
silinder dapat diabaikan?

Anda mungkin juga menyukai