Anda di halaman 1dari 2

SPO REKONSILIASI

No Dokumen: No. Revisi: Halaman:


DHIA/SPO/JANGMED-FAR/087
No Dokumen Unit: 00 1/2
02.3.2

Disiapkan oleh: Disetujui Oleh: Ditetapkan Oleh:


Nama: Siti Masfiyah dr. Titin Nurlaila, Direktur
Nurjanah, S.Farm., MPH RSIA DHIA
Apt
Jabatan: Koordinator Manajer Pelayanan
Instalasi Farmasi Medis & Penunjang
Medis
Dr. Indra Maulana
Tanda
Tangan:

Tanggal Terbit: Unit Kerja:


STANDAR
PROSEDUR OPERASIONAL 22 Agustus 2019 Instalasi Farmasi

Pengertian Rekonsiliasi Obat merupakan proses membandingkan


instruksi pengobatan dengan Obat yang telah didapat
pasien. Rekonsiliasi dilakukan untuk mencegah terjadinya
kesalahan obat (medication error) seperti obat tidak
diberikan, duplikasi, kesalahan dosis atau interaksi obat.
Rekonsiliasi Obat pada saat admisi oleh dokter merupakan
dokumen obat resep maupun non resep yang didapat
(diminum, disuntikkan, dioleskan, dll) oleh pasien dalam 1
bulan terakhir dan masih dipakai saat masuk rumah sakit.
Tujuan Sebagai acuan langkah-langkah untuk mengisi formulir
rekonsiliasi obat agar sesui isi dan formulir sesuai dengan
informasi yang dibutuhkan pada saat menentukan terapi
obat berikutnya sesudah pasien masuk rawat inap.
Kebijakan Berdasarkan dengan SK Kebijakan pelayanan Farmasi RSIA
DHIA NO: 002/RSIA DHIA/SK-DIR/III/2017.
Prosedur 1. Tempel label pasien pada kolom kanan atas yang telah
disediakan, beserta tanggal dan waktu penulisan.
2. Dokter DPJP yang mengisi formulir rekonsiliasi obat,
sesudah formulir assessment awal rawat inap.
3. Isi dengan lengkap keterangan alergi obat, jika ada.
Termasuk alergi obat, makanan, dan lingkungan.
4. Lakukan telusur unuk mengetahui data obat sebelum
SPO REKONSILIASI
No Dokumen: No. Revisi: Halaman:
DHIA/SPO/JANGMED-FAR/087
No Dokumen Unit: 00 2/2
02.3.2

dirawat inap dengan melihat pasien 1 bulan terdahulu


atau dengan wawancara keluarga pasien. Riwayat
pengobatan dapat diperoleh dari resume pemindahan
pasien bagi pasien pemindahan.
5. Cek list kolom pasien baru atau pasien lama.
6. Lengkapi nama obat, dosis, frekuensi pemberian dan
cara pemberian.
7. Beri keterangan YA atau TIDAK pada kolom check jika
diperoleh hasil dari pemeriksaan dokter, untuk obat yang
dilanjutkan atau tidak.
8. Apoteker dan Dokter harus memeberi tanda tangan dan
waktu dengan jelas untuk memastikan bahwa proses
rekonsiliasi telah dilakukan.
Sesudah melengkapi formulir rekonsiliasi dalam kurang
dari 24 jam pendaftaran awal, formulir dan obat dikirim
ke Instalasi Farmasi.
Unit terkait 1 Instalasi Farmasi
2 Keperawatan

Anda mungkin juga menyukai