Anda di halaman 1dari 4

12/3/2009

OPS
Mahasiswa mampu :
PARTOGRAF •

Memahami apa yang dimaksud dg partograf
Memahami tujuan umum pemanfaatan partograf
• Mampu melakukan pengisian partograf secara
benar

By IMTIHANATUN NAJAHAH, SST

Imtihanatun Najahah, SST Imtihanatun Najahah, SST

REFERENSI
Difinisi Partograf :
• DepKes.1993. Asuhan Kebidanan Pada Ibu Hamil Dalam
Konteks Keluarga. PusDikNaKes. Hal 126-132
• Laurensia L, MSc. 2000. Modul Dokumentasi Kebidanan. • Partograf adalah alat bantu untuk
RS Santo Carolus. Jakarta. memantau kemajuan kala satu persalinan
• Hal 1,2,5,6. dan informasi untuk membuat keputusan
• Mustika Sofyan dkk.2003. 50 tahun IBI Menyongsong Hari
Depan. PPIBI. Jakarta. Bab IV. Hal 99-100. klinik.
• Fisbach Frances, 1991, Documenting Care: Communication
The Nursing Process and Documenting Standars. FA.
Davis The company
• Varney, Hellen. 2001. Varney Midwifery. FA Davis
Company: Philadelphia
Imtihanatun Najahah, SST Imtihanatun Najahah, SST

Tujuan Umum Penggunaan Partograf : Lanjutan…


• Mencatat hasil observasi dan kemajuan • Data pelengkap yang terkait dg pemantauan
persalinan dg menilai pembukaan serviks kondisi ibu, bayi, grafik kemajuan persalinan,
melalui periksa dalam; bahan dan medikamentosa yg diberikan,
pemeriksaan laboratorium, membuat keputusan
• Mendeteksi apakah proses persalinan berjalan klinik dan asuhan atau tindakan yg diberikan
secara normal; dimana semua itu dicatatkan secara rinci pad
• Mendeteksi secara dini kemungkinan status atauekam medik ibu bersalin dan bayi
terjadinya partus lama; baru lahir.

Imtihanatun Najahah, SST Imtihanatun Najahah, SST

1
12/3/2009

Pemanfaatan Patograf :
Penggunaan patograf secara rutin
• Untuk semua ibu dlm fase aktif kala satu
persalinan; dapat memastikan bahwa ibu dan
• Selama persalinan dan kelahiran bayi di semua bayinya mendapatkan asuhan yg
tempat (rumah, puskesmas,klinik bidan swasta, aman, adekuat dan tepat waktu serta
Rumah sakit, dll) membantu mencegah terjadinya
• Secara rutin oleh semua penolong persalinan yg penyakit yg dapat mengancam
memberikan asuhan persalinan kepada ibu dan
proses kelahiran bayi ( spesialis obstetri, bidan,
keselamatan jiwa mereka.
dokter umum, residen, dan mahasiswa kedokteran)

Imtihanatun Najahah, SST Imtihanatun Najahah, SST

Lembar partograf Lembar depan Partograf :


Lembar partograf terdiri dari 2 bagian yaitu : • Informasi tentang ibu
1. Lembar depan (bagian utk mencatat • Kondisi janin
informasi tentang identitas/kondisi ibu dan • Kemajuan persalinan
janin serta kemajuan persalinan)
• Jam dan waktu
2. Lembar belakang/catatan persalinan
(bagian utk mencatat hal-hal yang terjadi • Kontraksi uterus
selama proses persalinan dan kelahiran • Obat-obatan dan cairan yg diberikan
bayi serta tindakan-tindakan yg • Kondisi ibu
dilakukan sejak kala I hingga kala IV dan • Asuhan, pengamatan dan keputusan
bayi baru lahir) klinik lainnya

Imtihanatun Najahah, SST Imtihanatun Najahah, SST

Gambar Lembar depan Partograf :

Lembar belakang Partograf :


• Catatan persalinan
• Kala I
• Kala II
• Kala III
• Pemantauan PersalinanKala IV
• Bayi Baru Lahir

Imtihanatun Najahah, SST Imtihanatun Najahah, SST

2
12/3/2009

Informasi Ibu Kondisi Janin

Imtihanatun Najahah, SST Imtihanatun Najahah, SST

Kemajuan Persalinan, Jam dan Waktu Kontraksi Rahim

Imtihanatun Najahah, SST Imtihanatun Najahah, SST

Obat-obatan dan cairan yg diberikan Kondisi Ibu

Imtihanatun Najahah, SST Imtihanatun Najahah, SST

3
12/3/2009

Partograf Persalinan Normal


Suhu dan urine

Imtihanatun Najahah, SST Imtihanatun Najahah, SST

Lanjutan…

Imtihanatun Najahah, SST Imtihanatun Najahah, SST

Anda mungkin juga menyukai