Anda di halaman 1dari 26

PELATIHAN IMPLEMENTASI Formatted: Font: Tahoma

KURIKULUM 2013BIMTEK PENYEGARAN INSTRUKTUR


DAN PELATIHAN GS KURIKULUM 2013

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN

MATERI PELATIHAN:
SPEKTRUM KEAHLIAN
PENDIDIKAN MENENGAH KEJURUAN

Formatted: Font: (Default) Tahoma

Formatted: Font: (Default) Tahoma


Formatted: Font: (Default) Tahoma

DIREKTORAT PEMBINAAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN


DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN MENENGAH
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
20162017
Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK

SPEKTRUM KEAHLIAN
PENDIDIKAN MENENGAH KEJURUAN

A. Konsep

1. Latar Belakang

Penjelasan Pasal 15 Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem


Pendidikan Nasional (UU Sisdiknas) menegaskan bahwa “Pendidikan kejuruan
merupakan pendidikan menengah yang mempersiapkan peserta didik terutama
untuk bekerja dalam bidang tertentu”. Selanjutnya pada Pasal 36 ayat (2) dijelaskan
bahwa “kurikulum pada semua jenjang dan jenis pendidikan dikembangkan dengan
prinsip diversifikasi sesuai dengan satuan pendidikan, potensi daerah, dan peserta
didik”.
Bekerja pada bidang tertentu sebagaimana dimaksud UU Sisdiknas di atas tentu
disesuai kandengan jenis-jenis bidang pekerjaan yang tersedia di lapangan kerja,
baik bekerja mandiri atau berwirausaha maupun bekerja pada pihak lain. Karena
itulah, penerapan prinsip diversifikasi dalam pengembangan Kurikulum SMK
diwujudkan dengan keharusan berorientasi terhadap jenis-jenis bidang pekerjaan
atau keahlian yang berkembang dan dibutuhkan di duniakerja.
SelarasdenganhaltersebutdenganadanyaInstruksiPresidenNomor 9 Tahun 2016
tentangRevitalisasi SMK makakurikulum SMK
perludisempurnakandandiselaraskandengankompetensisesuaikebutuhanpengguna
(link and match).

Dalamrangkapenyelarasankurikulum SMK dengantuntutanduniakerja (demand


driven), diperlukanre-engineering program Formatted: Font: Italic

pendidikankejuruanmelaluiSpektrumKeahlianPendidikanMenegahKejuruan (PMK).
Hal lain yang menjadilatarbelakangperlunyare-engineering SMK
adalahadanyatuntutankompetesiabad 21 danmasihrendahnyasoftskillsyang Formatted: Font: Italic

dimilikilulusan SMK.

Daftarr jenis-jenis bidang pekerjaan atau keahlian itu yang dilingkungan pendidikan
menengah kejuruan dikenal dengan sebutan Spektrum Keahlian Pendidikan
Menengah Kejuruan.

Dalam rangka menyesuaikan kurikulum dengan karakteristik satuan pendidikan SMK,


Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 70 Tahun 2013 tentang
@20176, Direktorat Pembinaan SMK 1
Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK
Kerangka Dasar dan Struktur Kurikulum Sekolah Menengah Kejuruan
(SMK)/Madrasah Aliyah Kejuruan (MAK) yang kemudian diubah menjadi Peraturan
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 60 Tahun 2014 tentang Kurikulum 2013
SMK/MAK, pada lampirannya terkait dengan Struktur Kurikulum SMK/MAK antara lain
ditegaskan bahwa dalam penetapan penjurusan sesuai dengan
bidang/program/paket keahlian mempertimbangan Spektrum Keahlian Pendidikan
Menengah Kejuruan yang ditetapkan oleh Direktur Jenderal Pendidikan Menengah
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Berdasarkan Permendikbud hal-haltersebut, maka diterbitkan Keputusan Direktur


Jenderal Pendidikan Menengah Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Nomor:
7013/4678/D/KEP/MK/2013 2016 tentang Spektrum Keahlian Pendidikan Menengah
KejuruanmenggantikanSpektrumKeahlianPendidikanMenengahKejuruan yang
dikeluarkantahun 2013. Pada keputusan tersebut ditegaskan bahwa “Spektrum
sebagaimana dimaksud merupakan acuan dalam pembukaan dan penyelenggaraan
bidang/program/paket kompetensikeahlian pada SMK/MAK”.

2. Pengertian

Spektrum Keahlian Pendidikan Menengah Kejuruan (PMK) adalah jenis-jenis program


pendidikan serta rambu-rambu penyelenggaraannya, sebagai acuan dalam membuka
dan mengembangkan program pendidikan pada SMK/MAK.
Jenis-jenis program pendidikan pada Spektrum Keahlian diorganisasikan dalam
bentuk Bidang Keahlian, Program Keahlian, dan PaketKompetensi Keahlian;.
Dilengkapi dilengkapidengan ruang lingkup kompetensi untuk masing-masing
PaketKompetensi Keahlian.

a. Bidang Keahlian

Merupakan kumpulan Program Keahlian yang memiliki kesamaan karakteristik


dan memerlukan dasar bidang kajian yang sama.

b. Program Keahlian

Merupakan kumpulan PaketKompetensi Keahlian yang memiliki kesamaan


karakteristik dasar-dasar keahlian/pekerjaan/tugas.

c. PaketKompetensi Keahlian

@20176, Direktorat Pembinaan SMK 2


Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK
Merupakan satuan program pendidikan dan pelatihan yang didasarkan atas
tugas-tugas pada jabatan/pekerjaan tertentu, dengan durasi satuan pendidikan
menengah 3 atau 4 tahun.

Pada setiap PaketKompetensi Keahlian yang dibuka, SMK dapat mengkhususkan


kompetensi tertentu sesuai dengan tuntutan kebutuhan dunia kerja terkait
(konsentrasi keahlian) dengan tidak mengabaikan kemampuan dasar keahlian
yang bersangkutan.

B. Tujuan

Spektrum Keahlian Pendidikan Menengah Kejuruan ditetapkan dengan tujuan sebagai


berikut.

1. Memberikan acuan dalam pengembangan dan penyelenggaraan program pendidikan


di SMK/MAK, khususnya dalam pembukaan dan penyelenggaraan
bidang/program/paket kompetensikeahlian;

2. Memberikan acuan dalam pengembangan kurikulum dan pembelajaran;

3. Menentukan tingkat efektivitas dan relevansi pendidikan pada SMK/MAK, dan

4. Memberikan acuan untuk pelaksanaan penilaian dan akreditasi SMK/MAK.

C. Fungsi Spektrum Keahlian PMK

1. Dasar dan acuan pengembangan dan peningkatan mutu, relevansi, dan daya saing
lulusan SMK/MAK, baik nasional, regional mauoun internasional.

2. Dalam konteks penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan pada SMK/MAK


merupakan acuan dalam:

a. Pembukaan dan penyelenggaraan bidang/program/paketkompetensi keahlian;

b. Pengembangan kurikulum, pelaksanaan pembelajaran, dan penilaian pendidikan


dan pelatihan;

c. Penentuan tingkat efektivitas dan relevansi pendidikan dan pelatihan pada


SMK/MAK, dan

d. Pelaksanaan akreditasi SMK/MAK.

D. Deskripsi
@20176, Direktorat Pembinaan SMK 3
Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK
Jenis-jenis program pendidikan pada SMK/MAK disebut spektrum keahlian, karena jurusan-
jurusan yang dikembangkan di SMK/MAK bentuknya adalah disesuaikandengankeahlian-
keahlian atau jabatan-jabatan pekerjaan (job titles) yang ada dan berkembang di dunia
kerja, jadi bukan didasarkan atas disiplin keilmuan. Suatu keahlian atau jabatan pekerjaan
(job title) dapat merupakan hasil pemfusian dari sejumlah disiplin keilmuan.

1. PerancanganSpektrumKeahlian PMK Formatted: Font: Not Bold


Formatted: Indent: Left: -0.25", Numbered + Level: 1
a. Menggambarkan kebulatan tujuanumum Pendidikan Menengah + Numbering Style: 1, 2, 3, … + Start at: 1 + Alignment:
Kejuruanyaitubekerja,melanjutkan,wirausaha yang dikenaldenganistilah “BMW”. Left + Aligned at: 0.25" + Indent at: 0.5"
Formatted: Indent: Left: -0.25", Numbered + Level: 1
b. Merefleksikan beliefs danperspektifdari pemangku kepentingan (duniakerja, Pemerintah, + Numbering Style: a, b, c, … + Start at: 1 + Alignment:
Left + Aligned at: 0.5" + Indent at: 0.75"
masyarakat), konstituen(karir individubaik lokal, nasional, global).

c. Membentuk arus aktivitas dan wawasan masa depan, adaptif terhadap perubahan.

Dasar dan acuan pengembangan dan peningkatan mutu, relevansi, dan daya saing lulusan
SMK/MAK, baik nasional, regional mauouninternasional.

Formatted: List Paragraph1, Indent: Left: 0.75"

2. SpektrumKeahlian yang Berlaku Formatted: List Paragraph1, Space Before: 12 pt,


Numbered + Level: 1 + Numbering Style: 1, 2, 3, … +
Start at: 1 + Alignment: Left + Aligned at: 0.25" +
Karakteristik Paket Keahlian Indent at: 0.5"
Formatted: English (United States)
a. Membentuk lulusan agar menguasai satu jenis jabatan pekerjaan (profesi/
Formatted: List Paragraph1, Indent: Left: 0", Space
keahlian) formal yang berjenjang, pengalaman belajar atau skill yang diperoleh Before: 12 pt

bermakna untuk hidup mandiri dan atau melanjutkan pendidikan, lapangan kerja Formatted: List Paragraph1, Space Before: 12 pt, No
bullets or numbering
lulusan terdeskripsikan secara jelas dan spesifik.

b. Ruang lingkup kompetensi mengacu kepada standar kompetensi yang


dibutuhkan oleh dunia kerja dan diakui, dikemas dengan memperhatikan rambu-
rambu KKNI.

c. Memerlukan waktu tatap muka terstruktur untuk kejuruan/peminatan (C1,


C2, C3) + 2996 jp @ 45 menit untuk program 3 tahun atau + 4724 jp @ 45 menit
untuk program 4 tahun.

@20176, Direktorat Pembinaan SMK 4


Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK
d. Perbedaan muatan kompetensi kejuruan (C2 dan C3) satu paket keahlian
dengan paket keahlian lainnya dalam satu program keahlian minimal 35 %, dilihat
dari bobot beban belajar.

e. Mempertimbangkan tahapan dan perkembangan peserta didik secara fisik


maupun psikologis.

SpektrumKeahlianPMK yang berlakusaatiniberlaku adalah berdasarkan Keputusan Formatted: English (United States)

Direktur Jenderal Pendidikan Menengah Kementerian Dikbud Nomor Formatted: English (United States)

7013/D/KP/2013, Spektrum Keahlian Formatted: Space Before: 6 pt, After: 0 pt, Line
spacing: 1.5 lines
PMKadalahKeputusanDirekturJenderalPendidikanMenengahKementerianPendidikanda
Formatted: Indent: Left: 0.25", Line spacing: 1.5 lines
nKebudayaanNomor: 4678/D/KEP/MK/2016. Spektrumtersebutterdiri atas 9 Formatted: Font: (Default) Tahoma
(sembilan) Bidang Keahlian, 46 48 Program Keahlian, dan 128 142PaketKompetensi Formatted: Font: (Default) Tahoma

Keahlian yang terbagiatas 108 Kompetensi Keahlian untuk Program Pendidikan 3 Formatted: Font: (Default) Tahoma

tahundan34KompetensiKeahlianuntuk Program Pendidikan 4 tahun (Table 1) . Formatted: Font: (Default) Tahoma


Formatted: Font: (Default) Tahoma
sebagaimana dapat ditelaah pada tabel rekapitulasi (daftar selengkapnya lihat lampiran)
Formatted: Font: (Default) Tahoma
berikut. Formatted: Font: (Default) Tahoma
Formatted: Font: (Default) Tahoma
Tabel 1.
Formatted: Font: (Default) Tahoma
RekapitulasiDaftar Program Keahlian Formatted: Font: (Default) Tahoma
PendidikanMenengahKejuruan Formatted: Font: (Default) Tahoma
Formatted: Font: (Default) Tahoma
KOMPETENSI KEAHLIAN
PROGRAM Formatted: Font: (Default) Tahoma
BIDANG KEAHLIAN
KEAHLIAN Formatted: Font: (Default) Tahoma
3 TH 4 TH Total
Formatted: Font: (Default) Tahoma
1. TeknologidanRekayasa 13 42 16 Formatted: Font: (Default) Tahoma
58
Formatted: Font: (Default) Tahoma
2. EnergidanPertambangan 3 5 1 6 Formatted: Font: (Default) Tahoma

3. TeknologiInformasidanKomunikasi 2 5 1 6
Formatted: Font: (Default) Tahoma
Formatted: Font: (Default) Tahoma
4. KesehatandanPekerjaanSosial 5 6 1 7 Formatted: Font: (Default) Tahoma
Formatted: Font: (Default) Tahoma
5. AgribisnisdanAgroteknologi 5 13 7 20 Formatted: Font: (Default) Tahoma

6. Kemaritiman 4 9 1 10
Formatted: Font: (Default) Tahoma
Formatted: Font: (Default) Tahoma
7. BisnisdanManajemen 3 5 0 5 Formatted: Font: (Default) Tahoma
Formatted: Font: (Default) Tahoma
Formatted: Font: (Default) Tahoma
@20176, Direktorat Pembinaan SMK 5
Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK
8. Pariwisata 4 5 3 8 Formatted: Font: (Default) Tahoma
Formatted: Font: (Default) Tahoma
9. SenidanIndustriKreatif 9 18 4 22
Formatted: Font: (Default) Tahoma
Formatted: Font: (Default) Tahoma
Total 48 108 34 142
Formatted: Font: (Default) Tahoma

PROGRAM Formatted: Font: (Default) Tahoma


BIDANG KEAHLIAN PAKET KEAHLIAN
KEAHLIAN Formatted: Font: (Default) Tahoma
Formatted: Font: (Default) Tahoma
1. Teknologi dan Rekayasa 18 62

2. Teknik Informasi dan Komunikasi 3 7

3. Kesehatan 2 6

4. Agribisnis dan Agroteknologi 6 16

5. Perikanan dan Kelautan 3 8

6. Bisnis dan Manajemen 3 5

7. Pariwisata 4 7

8. Seni Rupa dan Kriya 2 10

9. Seni Pertunjukan 5 7

JUMLAH 46 128

Kompetensi Keahlianmemilikikarakteristikberikut:

a. Membentuk lulusan agar menguasai satu jenis jabatan pekerjaan (profesi/


keahlian) formal yang berjenjang, pengalaman belajar atau skillsyang Formatted: Font: Italic

diperoleh bermakna untuk hidup mandiri dan atau melanjutkan pendidikan,


sertalapangan kerja lulusan terdeskripsikan secara jelas dan spesifik.

b. Ruang lingkup kompetensi mengacu kepada standar kompetensi yang Formatted: Tab stops: Not at 0.5"

dibutuhkan oleh dunia kerja dan diakui, dikemas dengan memperhatikan


rambu-rambu SKKNIdan KKNI.

c. Memerlukan waktu tatap muka terstruktur untuk kejuruan/peminatan (C1,


C2, C3) + 2916 jp @ 45 menit untuk program 3 tahun atau + 4428jp @ 45
menit untuk program 4 tahun.

@20176, Direktorat Pembinaan SMK 6


Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK
d. Perbedaan muatan kompetensi kejuruan (C2 dan C3) satu kompetensi
keahlian dengan kompetensi keahlian lainnya dalam satu program keahlian
minimal 35 %, dilihat dari bobot beban belajar.

e. Mempertimbangkan tahapan dan perkembangan peserta didik secara fisik


maupun psikologis.

RincianlengkapkeseluruhKompetensiKeahlianterterapadaLampiran. Formatted: Indent: Left: 0.25", First line: 0.24"

3. Program Pendidikan 4 Tahun Di SMK Formatted: Font: 11 pt

a. Dasar Pengembangan Formatted: List Paragraph1, Indent: Hanging: 0.25",


Line spacing: 1.5 lines, Numbered + Level: 1 +
1) PP Nomor 17 Tahun 2010 (jo. PP Nomor 66 Tahun 2010), tentang Numbering Style: 1, 2, 3, … + Start at: 1 + Alignment:
Left + Aligned at: 0.25" + Indent at: 0.5"
Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan, Pasal 78:
Formatted: Indent: Left: 0.5", Hanging: 0.25", Space
2) SMK dan MAK dapat terdiri atas 3 (tiga) tingkatan kelas, yaitu kelas 10 After: 0 pt, Line spacing: 1.5 lines, Numbered + Level:
1 + Numbering Style: a, b, c, … + Start at: 1 +
(sepuluh), kelas 11 (sebelas), dan kelas 12 (dua belas), atau terdiri Alignment: Left + Aligned at: 0.25" + Indent at: 0.5"
Formatted: Font: (Default) Tahoma, 12 pt
atas 4 (empat) tingkatan kelas yaitu kelas 10 (sepuluh), kelas 11
Formatted: List Paragraph,Body of text,Body of
(sebelas), kelas 12 (dua belas), dan kelas 13 (tiga belas) sesuai textCxSp, Indent: Hanging: 0.25", Line spacing: 1.5
lines, Numbered + Level: 2 + Numbering Style: 1, 2, 3,
dengan tuntutan dunia kerja. … + Start at: 1 + Alignment: Left + Aligned at: 0.75" +
b. TujuanPengembangan Indent at: 1"
Formatted: Indent: Left: 0.5", Hanging: 0.25", Space
1) Mengakomodasi kebutuhan dunia kerja (dunia kerja). After: 0 pt, Line spacing: 1.5 lines, Numbered + Level:
1 + Numbering Style: a, b, c, … + Start at: 1 +
2) Jabatan di atas operator/pelaksana. Alignment: Left + Aligned at: 0.25" + Indent at: 0.5"
3) Kedewasaan usia biologis (maturityage).
4) Memenuhi tuntutan ketuntasan dan keutuhan kompetensi keahlian,
tidak cukup dengan durasi 3 tahun
c. Karakteristik
1) Merupakan satuan program 4 tahun utuh, bukan 3 + 1.
2) Berdasarkan tuntutan penguasan keutuhan dan ketuntasan kompetensi
paket keahliandan dihargaisertifikasinyalebih dari lulusan program 3
tahun.
3) Dapat berupa pemfusian(blended) dari lintas keahlian yang ada.
4) Diselenggarakan bersama Institusi Pasangan (dunia kerja) mulai dari
perencanaan, pelaksanaan, dan penilaian/sertifikasi.
5) Tidak terkait dengan status sekolah (UPT) 4 tahun Formatted: List Paragraph1, Space Before: 0 pt,
Numbered + Level: 1 + Numbering Style: 1, 2, 3, … +
4. StrukturKurikulum
Start at: 1 + Alignment: Left + Aligned at: 0.25" +
Indent at: 0.5"
@20176, Direktorat Pembinaan SMK 7
Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK
StrukturKurikulumblokdanimplementatifuntuksetiapKompetensiKeahlian program Formatted: Indent: Left: 0.5", Space Before: 0 pt

pendidikan 3dan 4 tahunterterapadaTabel 2dan 3,


sedangkanjumlahmingguefektifuntuksetiap semester terterapadaTabel4.
Tabel 2. StrukturKurikulumBlok SMKuntuk Program Pendidikan 3 dan4Tahun. Formatted: Indent: Left: 0.5", Hanging: 0.58", Space
Before: 0 pt
ALOKASI WAKTU( JP)
MATA PELAJARAN Formatted Table
3 Tahun 4 Tahun
A.MuatanNasional
1 Pendidikan Agama dan Budi Pekerti 318 318
2 PendidikanPancasiladanKewarganegaraan 212 212
3 Bahasa Indonesia 354 354
4 Matematika 424 424
5 Sejarah Indonesia 108 108
6 Bahasa Inggrisdan Bahasa AsingLainnya 352 488
B. MuatanKewilayahan
7 SeniBudaya 108 108
8 PendidikanJasmani, Olah Raga danKesehatan 144 144

Jumlah A dan B 2020 2156

C. MuatanPeminatanKejuruan
C1. DasarKejuruan
9 Simulasi danKomunikasi Digital 108 108
10
11
C2. DasarKeahlian
12
13
14
C3. Kompetensi Keahlian
15
16
17
18
19
20 ProdukKreatifdanKewirausahaan
JumlahC1, C2, C3 2856 4284
TOTAL 4876 6440
Formatted: Indent: Left: 0", First line: 0.5", Space
Before: 0 pt
Tabel 3. StrukturKurikulumImplementatifSMKuntuk Program Pendidikan 3 dan 4
Formatted: Indent: Left: 0.5", Hanging: 0.68", Space
Tahun. Before: 0 pt

KELAS
MATA PELAJARAN Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
X XI XII XIII
Formatted Table
@20176, Direktorat Pembinaan SMK 8
Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK
1 2 1 2 1 2 1 2
A. Muatan Umum* Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
1. Pendidikan Agama dan Budi Pekerti 3 3 3 3 3 3 - - Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
Pendidikan Pancasila dan
2. 2 2 2 2 2 2 - - Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
Kewarganegaraan
3. Bahasa Indonesia 4 4 3 3 3 3 - - Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
4. Matematika 4 4 4 4 4 4 - -
Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
5. Sejarah Indonesia 3 3 - - - - - -
Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
6. Bahasa Inggris dan Bahasa Asing Lainnya 3 3 3 3 4 4 4 4
Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
B. Muatan Umum**
Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
1. Seni Budaya 3 3 - - - - - -
Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan
2. 2 2 2 2 - - - - Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
Kesehatan
Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
Jumlah A dan B 24 24 17 17 16 16 4 4
Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
C. Muatan PeminatanKejuruan
Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
C1. Dasar Kejuruan
Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
1. Simulasi dan Komunikasi Digital 3 3 - - - - - -
Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
2. - - - - - -
Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
3. - - - - - - Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
C2. Dasar Keahlian Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
1. - - - - - - Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
2. - - - - - - Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
3. - - - - - - Formatted: Font: Tahoma, 10 pt

4. Formatted: Font: Tahoma, 10 pt

C3. Kompetensi Keahlian Formatted: Font: Tahoma, 10 pt

1. - - Formatted: Font: Tahoma, 10 pt


Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
2. - -
Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
3. - -
Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
4. - -
Formatted: Space Before: 0 pt, After: 0 pt, Line
5. Produk Kreatif dan Kewirausahaan - - 5 5 5 5 8 8 spacing: 1.5 lines
Jumlah C (C1, C2, dan C3) 22 22 29 29 30 30 42 42 Formatted Table
Total 46 46 46 46 46 46 46 46 Formatted: Font: Tahoma, 10 pt
Formatted: Space Before: 0 pt, After: 0 pt, Line
spacing: 1.5 lines
Tabel4. JumlahMingguEfektif Program Pendidikan 3 dan 4 Tahun.
Formatted: Indent: Left: 0.75", Space Before: 0 pt
Kelas/Semester JP MingguEfektif Jumlah Total JP
Formatted: Font: (Default) Tahoma
Terstruktur JP/Kelas Formatted: Space Before: 0 pt, After: 0 pt, Line
spacing: 1.5 lines
Formatted Table
@20176, Direktorat Pembinaan SMK 9
Formatted ...
Formatted ...
Formatted ...
Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK Formatted ...
Formatted ...
1 22 18 396
Formatted ...
X
2 22 18 396 Formatted ...
Formatted ...
1 29 18 522 Formatted
2856 ...
XI
Formatted ...
2 29 18 522
Formatted ...

1 30 18 540 Formatted ...


XII Formatted ...
2 30 16 480 Formatted ...
Formatted ...
1 42 18 756
Formatted ...
XIII 4284 Formatted
2 42 16 ...
672 Formatted ...
Formatted ...
Formatted ...
5. PembukaandanPengembangan Program PendidikanMenengahKejuruan (PMK)
Formatted ...
Formatted ...
Persyaratanpembukaandanpengembangan program pendidikan di SMK
Formatted ...
mengikutipersyaratanberikut, yaitu: Formatted ...
a. Pembukaan program/kompetensikeahlianmengikutiacuanbidangkeahlian/program Formatted ...
keahlian/kompetensikeahlianyang tertuangpada spectrum keahlian PMK. Formatted ...

b. Pembukaankonsentrasikeahliantertentuyang Formatted ...


Formatted ...
sesuaidengantuntutankebutuhanduniakerjadapatdilakukantanpamengabaikankem
Formatted ...
ampuandasarkompetensikeahlian yang bersangkutan.
Formatted ...
c. Pembukaanbidang/program/kompetesikeahlianpada SMK
Formatted Table ...
barumengacupadaketentuan yang mengaturpendirian SMK (PermendikbudNomor Formatted ...
36 Tahun 2014). Formatted ...
Formatted ...
d. Penambahan/perubahanbidang/
Formatted ...
program/kompetensikeahliandapatdilakukansetelahmemenuhipersyaratanpendiria
Formatted ...
n SMK sesuaidenganperaturanperundangan yang berlaku. Formatted ...
Formatted ...
e. Penambahan/perubahankompetesikeahliandalamlingkupsatu program
Formatted ...
keahlianditetapkanolehkepalaDinasPendidikansesuaidengankewenangannya.
Formatted ...

f. Setiapusulpenambahan/perubahanbidang/program/kompetensikeahliandisertai Formatted ...


Formatted ...
proposal danalasantertulis.
Formatted ...
Formatted ...
@20176, Direktorat Pembinaan SMK 10
Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK
Spektrum Keahlian tersebut merupakan acuan bagi sekolah (SMK/MAK) untuk Formatted: Indonesian

membuka dan mengembangkan program pendidikan.Sekolah hanya boleh membuka Formatted: List Paragraph1, Indent: Left: 0", Space
Before: 0 pt
atau menyelenggarakan program pendidikan sesuai dengan spektrum keahlian yang
berlaku.Daftar Program/Paket Keahlian sesuai Keputusan Dirjen Dikmen tersebut
dapat dilihata pada tabel 2 terlampir.

E. Latihan/Tugas
Buatlah rancangan usul pembukaan Paket KompetensiKeahlian di SMK tempat Saudara
bertugas. Jelaskan paket kompetensikeahlian yang diusulkan untuk dibuka, kemudian
kemukakan tiga alasan mengapa Paket KompetensiKeahlian tersebut diusulkan untuk
dibuka.

@20176, Direktorat Pembinaan SMK 11


Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK
Lampiran Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Menengah
Nomor : 7013/D/KP/2013
Tanggal : 4 Desember 2013

@20176, Direktorat Pembinaan SMK 12


Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK
Formatted: Font: (Default) Tahoma
Formatted: Space Before: 3 pt, After: 3 pt, Line
spacing: single, Tab stops: 0.89", Left
Formatted: Font: (Default) Tahoma

@20176, Direktorat Pembinaan SMK 13


Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK
Formatted: Font: (Default) Tahoma
Formatted: Font: (Default) Tahoma

@20176, Direktorat Pembinaan SMK 14


Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK
Formatted: Font: (Default) Tahoma
Formatted: Font: (Default) Tahoma

@20176, Direktorat Pembinaan SMK 15


Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK
Formatted: Font: (Default) Tahoma
Formatted: Font: (Default) Tahoma

@20176, Direktorat Pembinaan SMK 16


Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK
Formatted: Font: (Default) Tahoma
Formatted: Font: (Default) Tahoma

Tabel 2
SPEKTRUM KEAHLIAN PENDIDIKAN MENENGAH KEJURUAN

NO. BIDANG PROGRAM PAKET KEAHLIAN NOMOR


KEAHLIAN KEAHLIAN KODE

1. Teknologi dan Teknik Bangunan Teknik Konstruksi Baja 001


Rekayasa
Teknik Konstruksi Kayu 002

Teknik Konstruksi Batu dan Beton 003

Teknik Gambar Bangunan 004

@20176, Direktorat Pembinaan SMK 17


Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK

NO. BIDANG PROGRAM PAKET KEAHLIAN NOMOR


KEAHLIAN KEAHLIAN KODE

Teknik Furnitur Teknik Furnitur 005

Teknik Plambing dan Teknik Plambing dan Sanitasi 006


Sanitasi

Geomatika Geomatika 007

Teknik Teknik Pembangkit Tenaga Listrik 008


Ketenagalistrikan
Teknik Jaringan Tenaga Listrik 009

Teknik Instalasi Pemanfaatan 010


Tenaga Listrik

Teknik Otomasi Industri 011

Teknik Pendinginan dan Tata Udara 012

Teknik Mesin Teknik Pemesinan 013

Teknik Pengelasan 014

Teknik Fabrikasi Logam 015

Teknik Pengecoran Logam 016

Teknik Pemeliharaan Mekanik 017


Industri

Teknik Gambar Mesin 018

Teknik Pesawat Udara Pemeliharaan dan Perbaikan Motor 019


dan Rangka Pesawat Udara
(Airframe Power Plant)

Pemesinan Pesawat Udara (Aircraft 020


Machining)

Konstruksi Badan Pesawat Udara 021


(Aircraft Sheet Metal Forming)

Konstruksi Rangka Pesawat Udara 022


(Airframe Mechanics)

Kelistrikan Pesawat Udara (Aircraft 023


Electricity)

@20176, Direktorat Pembinaan SMK 18


Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK

NO. BIDANG PROGRAM PAKET KEAHLIAN NOMOR


KEAHLIAN KEAHLIAN KODE

Elektronika Pesawat Udara (Aviation 024


Electronic)

Pemeliharaan dan Perbaikan 025


Instrumen Elektronika Pesawat
Udara (Electrical Avionics)

Teknik Grafika Persiapan Grafika 026

Produksi Grafika 027

Teknik Instrumentasi Teknik Instrumentasi Logam 028


Industri
Kontrol Proses 029

Kontrol Mekanik 030

Teknik Industri Teknik Pelayanan Produksi 031

Teknik Pergudangan 032

Teknologi Tekstil Teknik Pemintalan Serat Buatan 033

Teknik Pembuatan Benang 034

Teknik Pembuatan Kain 035

Teknik Penyempurnaan Tekstil 036

Teknik Perminyakan Teknik Produksi Minyak dan Gas 037

Teknik Pemboran Minyak dan Gas 038

Teknik Pengolahan Minyak, Gas dan 039


Petrokimia

Geologi Pertambangan Geologi Pertambangan 040

Teknik Kimia Kimia Analisis 041

Kimia Industri 042

Teknik Otomotif Teknik Kendaraan Ringan 043

Teknik Sepeda Motor 044

@20176, Direktorat Pembinaan SMK 19


Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK

NO. BIDANG PROGRAM PAKET KEAHLIAN NOMOR


KEAHLIAN KEAHLIAN KODE

Teknik Alat Berat 045

Teknik Perbaikan Bodi Otomotif 046

Teknik Perkapalan Teknik Konstruksi Kapal Baja 047

Teknik Konstruksi Kapal Kayu 048

Teknik Konstruksi Kapal Fiberglass 049

Teknik Instalasi Pemesinan Kapal 050

Teknik Pengelasan Kapal 051

Kelistrikan Kapal 052

Teknik Gambar Rancang Bangun 053


Kapal

Interior Kapal 054

Teknik Elektronika Teknik Audio Video 055

Teknik Elektronika Industri 056

Teknik Elektronika Komunikasi 057

Teknik Mekatronika 058

Teknik Ototronik 059

Teknik Energi Teknik Energi Hidro 060


Terbarukan
Teknik Energi Surya dan Angin 061

Teknik Energi Biomassa 062

2. Teknologi Teknik Komputer dan Rekayasa Perangkat Lunak 063


Informasi dan Informatika
Komunikasi Teknik Komputer dan Jaringan 064

Multimedia 065

Teknik Telekomunikasi Teknik Transmisi Telekomunikasi 066

Teknik Suitsing 067

@20176, Direktorat Pembinaan SMK 20


Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK

NO. BIDANG PROGRAM PAKET KEAHLIAN NOMOR


KEAHLIAN KEAHLIAN KODE

Teknik Jaringan Akses 068

Teknik Broadcasting Teknik Produksi dan Penyiaran 069


Program Radio dan Pertelevisian

3. Kesehatan Kesehatan Keperawatan 070

Keperawatan Gigi 071

Analisis Kesehatan 072

Farmasi 073

Farmasi Industri 074

Perawatan Sosial Perawatan Sosial 075

4. Agrobisnis dan Agribisnis Produksi Agribisnis Tanaman Pangan dan 076


Agroteknologi Tanaman Hortikultura

Agribisnis Tanaman Perkebunan 077

Agribisnis Perbenihan dan Kultur 078


Jaringan Tanaman

Agribisnis Produksi Agribisnis Ternak Ruminansia 079


Ternak
Agribisnis Ternak Unggas 080

Agribisnis Aneka Ternak 081

Kesehatan Hewan Kesehatan Hewan 082

Agribisnis Pengolahan Teknologi Pengolahan Hasil 083


Hasil Pertanian dan Pertanian
Perikanan
Teknologi Pengolahan Hasil 084
Perikanan

Pengawasan Mutu Hasil Pertanian 085


dan Perikanan

Mekanisasi Pertanian Alat Mesin Pertanian 086

Teknik Tanah dan Air 087

@20176, Direktorat Pembinaan SMK 21


Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK

NO. BIDANG PROGRAM PAKET KEAHLIAN NOMOR


KEAHLIAN KEAHLIAN KODE

Kehutanan Teknik Inventarisasi dan Pemetaan 088


Hutan

Teknik Konservasi Sumberdaya 089


Hutan

Teknik Rehabilitasi dan Reklamasi 090


Hutan

Teknik Produksi Hasil Hutan 091

5. Perikanan dan Teknologi Nautika Kapal Penangkap Ikan 092


Kelautan Penangkapan Ikan
Teknika Kapal Penangkap Ikan 093

Teknologi dan Budidaya Perikanan 094


Produksi Perikanan
Budidaya Budidaya Krustacea 095

Budidaya Kekerangan 096

Budidaya Rumput Laut 097

Pelayaran Nautika Kapal Niaga 098

Teknika Kapal Niaga 099

6. Bisnis dan Administrasi Administrasi Perkantoran 100


Manajemen
Keuangan Akuntansi 101

Perbankan 102

Perbankan Syariah 103

Tata Niaga Pemasaran 104

7 Pariwisata Kepariwisataan Usaha Perjalanan Wisata 105

Akomodasi Perhotelan 106

Tata Boga Jasa Boga 107

Patiseri 108

Tata Kecantikan Tata Kecantikan Rambut 109

@20176, Direktorat Pembinaan SMK 22


Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK

NO. BIDANG PROGRAM PAKET KEAHLIAN NOMOR


KEAHLIAN KEAHLIAN KODE

Tata Kecantikan Kulit 110

Tata Busana Tata Busana 111

8 Seni Rupa dan Seni Rupa Seni Lukis 112


Kriya
Seni Patung 113

Desain Komunikasi Visual 114

Desain Interior 115

Animasi 116

Desain dan Produksi Desain dan Produksi Kriya Tekstil 117


Kriya
Desain dan Produksi Kriya Kulit 118

Desain dan Produksi Kriya Keramik 119

Desain dan Produksi Kriya Logam 120

Desain dan Produksi Kriya Kayu 121

9 Seni Pertunjukan Seni Musik Seni Musik Klasik 122

Seni Musik Non Klasik 123

Seni Tari Seni Tari 124

Seni Karawitan Seni Karawitan 125

Seni Pedalangan Seni Pedalangan 126

Seni Teater Pemeranan 127

Tata Artistik 128

Formatted: Font: (Default) Tahoma

Jakarta, 04 Desember 2013.

Direktur Jenderal Pendidikan Menengah,

@20176, Direktorat Pembinaan SMK 23


Materi BimtekPenyegaranInstrukturdanPelatihanGS Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013
SMK
Ttd.

Prof. Dr. Ir. Achmad Djazidie, M. Eng.

NIP. 195902191986101001

@20176, Direktorat Pembinaan SMK 24

Anda mungkin juga menyukai