Anda di halaman 1dari 2

KOMISI PEMILIHAN UMUM MAHASISWA

UNIVERSITAS SUNAN BONANG 2019


Jl. DR. Wahidin Sudirohusodo No. 798
TUBAN

KETETAPAN ATURAN DASAR TERTULIS


KOMISI PEMILIHAN UMUM MAHSISWA (KPUM)
UNIVERSITAS SUNAN BONANG TUBAN

1. Bagi calon presiden mahasiswa maupun wakilnya wajib melengkapi syarat


admininistratif berdasarkan syarta yang telah di tentukan.
2. Bagi calon presiden maupun wakil presiden mahasiswa yang masih bergabung dalam
organisasi lain harus mendapatkan / meminta surat rekomendasi dari ketua masing –
masing dengan ketentuan disertakan 5 tanda tangan saksi dari organisasi.
3. Jika pasangan calon presiden dan wakil presiden lebih dari 3 paslon maka akan di
adakan seleksi kelengkapan data, dan hanya diambil 2 pasangan calon presiden dan
wakil presiden yang syarat dan prosesnya berdasarkan prosedur.
4. Pencalonan dilaksanakan pada 30 September – 13 Oktober 2019.
5. Pencalonan akan di tutup pada tanggal 13 Oktober 2019 jam 18.00 WIB. Dan
penyusulan berkas terakir satu hari setelah penutupan pendaftaran.
6. Jika pengumpulan data kurang lengkap,atao tidak sesuai dengan prosedur maka akan
di kenakan poin 1.
7. Apabila jumlah timses kurang dari yang di tentukan yakni minimal 15 pendukung
maka akan di kenakan poin 1.
8. Untuk fot formulir pendaftaran harus memakai jas almamater atau berpakaian rapi
dengan ukuran 3x6 sebanyak 3 lembar.
9. Untuk pendaftaran Calon presiden harus bersamaan atau sudah memiliki calon wakil
presidennya.
10. Bagi yang belum memiliki KTM, bisa menggunakan barang bukti pembayaran yang
tervalidasi / KHS / KRS.
11. Bagi pasangan calon presiden dan wakil presiden mahasiswa wajib mengikuti acara
debat terbuka yang akan di selenggarakan oleh panitia KPUM. Jika tidak maka akan
di peringatkan atau di diskualifikasi.
12. Calan presiden dan wakil presiden mahasiswa dan tim sukses harus berasal dari
mahasiswa Universitas Sunan Bonang Tuban.
13. Penentuan nomer urut paslon 2 hari sesudah pendaftaran di tutup, sekaligus
penyampaian visi misi dihadapan panitia KPUM terlebih dahulu.

Tuban, 15 – Oktober – 2019

Ketua KPUM Sekertaris KPUM

MUHAMMAD NUR RIFA'I AZIZAH NIRMA ANTASARI


NIM. 17.21.3.007 NIM. 16.31.3.034

Mengetahui

Wakil Rektor III


Universitas Sunan Bonang

JONI MARTOYO, SH, M.Hum


NIDN. 8899320016

Anda mungkin juga menyukai