Anda di halaman 1dari 1

BAB V

PENUTUP

4.1 Kesimpulan

Tumor buli-buli adalah tumor yang didapatkan dalam kandung kemih sebagian besar
tumbuh dalam lumen kandung kemih. Karsinoma buli-buli merupakan penyakit yang lebih
sering pada pasien usia 60-70 tahun dengan resiko tertinggi pada pria dibandingkan wanita
Pengkajian data yang ditemukan: Klien Tn. “A” Diagnosa keperawatan yang muncul pada Tn.
“A” adalah Gangguan Eliminasi urine, nyeri akut, hambatan mobilitas fisik, resiko infeksi.
Perencanaan disesuaikan dengan kebutuhan dan respon dari klien, serta sarana dan prasarana yang
tersedia, sehingga rencana tersebut dengan mudah dapat dilaksanakan dengan baik. Semua intervensi
yang direncanakan pada diagnosa, dapat dilaksanakan dengan baik.
4.2 Saran

Klien selama perawatan di RS, agar mengikuti perawatan dan pengobatan yang
diprogramkan dengan baik dan keluarga memberikan support kepada klien, membatasi dan
mengatur kunjungan dari keluarga dan teman klien.

Anda mungkin juga menyukai