Anda di halaman 1dari 1

PEMBERIAN KAPSUL VIT A BALITA

No.Dokumen : /AK.2/SOP/
/2019
No. Revisi :0
SOP
TanggalTerbit :
Halaman : 1/1

1. Pengertian Pemberian Kapsul Vit A pada Balita adalah merupakan suatu kegiatan
rutin bulan Pebruari dan Agustus untuk memenuhi kebutuhan Vit A yang
tidak cukup hanya diberikan dari bahan makanan saja,.
2. Tujuan Untuk menjaga kesehatan mata dan mencegah kebutaan serta
meningkatkan daya tahan tubuh
3. Kebijakan DEPKES RI. DITJEN Pembinaan Kesehatan Masyarakat. Direktorat
Bina GIZI Masyarakat 1995
4. Referensi Pedoman Pemberian Kapsul VitA Dosis Tinggi
Departemen Kesehatan RI 1995
5. Alat dan Bahan Alat
Gunting
Bahan
Kapsul Vit A
6. Prosedur 1. Petugas melakukan Kempaye/Pergerakan Masyarakat
2. Petugas sudah terlebih dahulu mengetahui sasaran anak 6-11 bl dapat
kapsul VitA Biru, dan 12-59 bln kapsul VitA Merah.
3. Petugas menyediakan Vit A dalam jumlah Ketersediaan yang cukup
4. Pemberian Vit A dengan cara menggunting ujung kapsul hingga
terbuka kemudian pencet kapsul sampai semua isinya masuk kemulut
anak, Bagi Anak yang sudah bias menelan kapsul diminta untuk
menelan satu butir kapsul VitA.
5. Petugas melakukan pencatatan di Formulir registrasi dan juga KMS
6. Petugas memantau kegiatan Pemberiann VitA sekaligus
mengumpulkan hasil cakupan
7. Petugas melakukan sweping bagi anak yang belum mendapat
Pemberian Vit A
7. Hal-hal yang 1. Meningkatkan konsumsi VitA alami melalui Penyuluhan
diperhatikan 2. Menambahkan VitA pada bahan makanan
3. Disterbusi VitA secara berkala
4. Upaya meningkatkan konsumsi bahan makanan sumber VitA
melalui proses KIE(Komunikasi Informasi dan Edukasi)
8. Unit terkait 1. Pelaksana upaya GIZI
2. Bidan desa
3. Kader Posyandu
9. Dokumen terkait Laporan Kegiatan pemberian Vit A

Anda mungkin juga menyukai