Anda di halaman 1dari 2

Pengumunan di Apel Setiap Senin

1. APD dan Hand Hygiene

( Progam keselamatan Pasien ke 5 : Mengurangi risiko infeksi akibat perawatan


kesehatan).

Mengingatkan kembali petugas wajib pemakaian APD (PENGGUNAAN


MASKER ) Bagi seluruh petugas , dan melakukan cuci tangan ( hand Hygiene Sesuai
WHO 6 langkah )

2. IDENTIFIKASI PASIEN

( Keselamatan Pasien 1 : Mengidentifikasi pasien dengan benar )

1. Hendaknya dilakukan identifikasi ulang setelah dipanggil, baik di poli


umum,poli gigi saat akan di cek fisik TTV dan anamnesa
2. Lakukan konfirmasi identifikasi oleh dokter ,dokter gigi, bidan , poli UGD
saat akan di lakukan pemeriksaan dan tindakan .
3. Lakukan konfirmasi identifikasi ulang di bag pendaftaran, apotik,
laboratorium ,UGD
4. Identifikasi ulang di tanyakan kembali, minimal 2 identifikasi dari nama ,
tanggal lahir , ibu kandung .
5. Bagian pendaftaran harus mengisi lengkap data pasien
6. Di apotik :
 Lakukan konfirmasi identifikasi pasien, saat akan mengambil obat .
 Konfirmasi identifikasi pasien untuk nama, poli berobat , umur dan
alamat

3 Allergi Obat

1. Saat identifikasi pasien ditanyakan juga allergi obat


2. Tandai atau tulis allergi obat di rekam medic dengan pulpen merah
3. Pasien diingatkan untuk stop obat dan segera control ke dokter jika terasa
gejala allergi saat minum obat

4. Informed Consent penolakan / Informed Consent berobat


1. Edukasi dan persuasive pasien oleh petugas tentang perlunya tindakan
tersebut dilakukan .
2. Jika pasien setuju buat informed consent persetujuan tindakan, terutama
yang berhubungan dengan anastesi.
3. jika pasien menolak buat Informed consent penolakan pasien terhadap
tindakan yang akan dilakukan .

5. Jadwal Berkunjung Pasien ( sudah mulai ditempel bulan 9 Juli)

1. Berlakunya jam besuk pasien , mulai jam


2. Anak anak dilarang menjenguk Pasien
3. Petugas harus mensosialisikan jadwal kunjungan pada keluarga dan pasien.
4. Jika masih ada pejenguk di luar jadwal kunjungan , petugas berhak
mengingat kan penjenguk akan perlunya pasien beristirahat ,kecuali
penunggu pasien.

6. Rekam Medik

1. setiap poli harus mengembalikan rekam medic pasien di hari yang sama .
2. Jika diperlukan untuk meminjam rekam medik , harus mengisi bukti
peminjaman dan menulis 3 rangkap kupon.
3. Petugas harus mengisi rekam medic secara lengkap
4. Jika ada pasien baru ,tulis secara lengkap pada data /buku pasien . Agar ada
data base .

7 . Nomor pendaftaran

1, di setiap poli agar mengambil dan meminta nomor pendaftaran yang ada
pada pasien .

8. Sosialisasi Mengingatkan petugas untuk menginformasikan cara pemakaian obat


saat memberi obat ke pasien

Anda mungkin juga menyukai