Anda di halaman 1dari 2

BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG

Lembaga pendidikan sekolah memerlukan dukungan sarana dan prasarana pendidikan ,


sarana dan prasarana pendidikan merupakan material pendidikan yang sangat penting, banyak
sekolah memiliki sarana dan prasarana pendidikan yang lengkap sehingga sangat menunjang
proses pendidikan disekolah, baik guru maupun siswa. Pengadaan sarana dan prasaran
pendidikan adalah serangkaian kegiatan menyediakan berbagai jenis sarana dan prasarana
pendidikan sesuai dengan kebutuhan untuk mencapai tujuan pendidikan.
Ada beberapa cara yang dilakukan untuk kegiatan pengadaan sarana dan prasarana
pendidikan yaitu pembelian, produksi sendiri, penerimaan hibah, penyewaan, peminjaman,
pendaur ulangan, penukaran dan rekondisi/Rehabilitasi. Terdapat 5 (lima) jenis pengadaan
sarana prasarana pendidika yaitu tanah, bangunan, perabotan, buku dan alat-alat.

B. RUMUSAN MASALAH
1. Apa pengertian pengadaan sarana dan prasarana ?
2. Bagaimana tata acara pengadaan sarana dan prasarana di SMK NEGERI 1 WAJO ?
3. Bagaimana prosedur sarana dan prasarana di SMK NEGERI 1 WAJO ?
4. Apa jenis-jenis pengadaan sarana dan prasarana
5. Bagaimana Teknik pengadaan sarana dan prasarana di SMK NEGERI 1 WAJO?

C. TUJUAN

Tujuan pembuatan makalah ini yaitu untuk mengetahui tentang pengadaan sarana dan prasarana
yang ada di SMK NEGERI 1 WAJO

Anda mungkin juga menyukai