Anda di halaman 1dari 1

Penyakit Entamoeba gingivalis

Entamoeba gingivalis

HOSPES

Entamoeba gingivalis merupakan ameba pada manusia yang pertama kali dilaporkan.parasit ini
hidup dirongga mulut terutama pada permukaan gigi,gusi dan kadang-kadang pada tonsil
manusia E.gingivalis tidak bersifat invasif.

MORFOLOGI

Hanya ditemukan stadium trofozoit dengan diameter 10-35 mikron,tidak mempunyai stadium
kista.parasit ini hidup dengan makan bakteri,leukosit dan eritrosit.

PATOLOGI DAN GEJALA KLINIS

Entamoeba gingivalis bersifat komensal.parasit ini seringkali ditemukan dalam jumlah banyak
pada penyakit gusi dan tonsil,tetapi belum ada bukti mengenai penyebab kondisi ini.keadaan ini
biasanya terjadi karena E.gingivalis hidup bersama simbiotik sinergistik dengan mikroorganisme
lain seperti bakteri.

DIAGNOSIS

Diagnosis dilakukan berdasarkan pemeriksaan langsung air liur,usap gusi dan plak gigi.

EPIDEMIOLOGI

Karena tidak mempunyai stadium kista,transmisi terjadi secara langsung dari satu orang ke orang
lain melalui ciuman,droplet atau pemakaian alat makan secara bersama.prevalensinya lebih 95%
pada orang dengan kebersihan mulut yang buruk ditemukan lebih dari 50% pada mulut yang
sehat.

Anda mungkin juga menyukai