Anda di halaman 1dari 1

RENCANA ANGGARAN

A. Pemasukan
Dana Edukasi /Modal awal Rp. 300.000,-
B. Pengeluaran
Tabel 5.1 Pengeluaran
No. Biaya Harga (Rp)
1. Biaya bahan baku produksi 58.250
2. Biaya bahan habis pakai 84.500
3. Biaya tetap 45.000
4. Biaya lain 30.000
TOTAL 217.750

C. Analisis Rencana Anggaran.


Biaya Tetap = Rp. 54.000
Total Variabel = Rp. 58.250 + Rp. 84.500 = Rp. 142.750
Biaya Variabel per unit = Rp. 142.750 : 15 = Rp. 9.516
Harga jual per unit Rp. 9.500 + 20% = Rp. 9.500 + Rp. 1900 = Rp. 11.400
= Rp. 12.000
 Break Even Point (BEP)
BEP = Rp. 45.000 . = Rp. 45.000 = 18 unit
Rp. 12.000-Rp. 9.500 Rp. 2.500
jadi, usaha ini akan mencapai BEP pada saat setelah menjual 18 unit bakso
isi the reds.
 ROI (Return on Investment)
Usaha kami mempunyai target penjualan 150 pack bakso the reds
selama running 6 kali, jadi setiap rata-rata setiap running kami
memproduksi 25 pack bakso the reds.
Penjualan 6 kali running = 150 x Rp. 12.000 = Rp. 1.800.000
HPP 6 kali running = 150 x Rp. 9.500 = Rp. 1.425.000
Laba 6 kali running = Rp. 1.800.000 – Rp. 1. 425.000 = Rp.
375.000
PP = Total modal awal/laba 6 kali running
= Rp. 300.000/Rp. 375.000
= 0,8
Pada 6x0,8 : 4,8, pada running ke-5 usaha ini sudah mengembalikan
modal awal.

Anda mungkin juga menyukai