Anda di halaman 1dari 9

1.

Apa yang harus di lakukan penyedia jasa jika Penyedia Jasa memutuskan untuk
mengusulkan suatu permohonan untuk pekerjaan-pekerjaan darurat…?

Jawab:

- Segera memberitahukan PPK untuk melakukan penanganan pekerjaan, melalui surat


pemberitahuan selambat lambatnya 48 jam sejak kejadian

- Membuktikan kebenaran keadaan-keadaan kejadian tak terduga atau hambatan


artifissial yang mengakibatkan kerusakan-kerusakan, dengan foto-foto, video, dan
cara-cara lainnya yang sesuai

-Menyiapkan permohonan tertulis, yang menyatakan jenis pekerjaan-pekerjaan yang


diperlukan, lokasi-lokasinya, dan perkiraan kuantitas dan biaya-biaya, termasuk foto
dokumentasi.

2. sebutkan standar kriteria umum yang harus di penuhi desain umum jembatan ….?

Jawab

-Standarfungsi, kapasitas,

-Standar kenyamanan

- Standar Keamanan

-Standar kekuatan dan kestabilan

-Standar ekonomi

- Mudah dalam pelaksanaan

3. jelaskan standar kenyamanan pada kriteria umum desain jembatan..?

Jawab

Standar kenyamanan yaitu Pengguna lalulintas tidak perlu merubah kecepatan


ketika melalui jembatan, pengguna lalulintas tidak merasa terganggu perjalanannya
dan tidak menimbulkan kemacetan lalulintas
4 Sebutkan Kriteria Dimensi Bagian– Bagian Jembatan…?

Jawab

a. Lebar Jalur Lalu Lintas sekurang kurangnya ….. x ….. meter.

b. Lebar Trotoar sekurang-kurangnya (1 + 1) meter atau lebih pada lokasi yang


tersedia lahannya, kecuali pada lokasi yang lebarnya tidak memungkinkan karena
lahan yang tersedia.

c. Lebar Median ………….. meter. (jika ada).

5. sebutkan 5 Peristiwa Kompensasi yang dapat diberikan kepada penyedia …?

Jawab

a. PPK mengubah jadwal yang dapat mempengaruhi pelaksanaan pekerjaan;

b. keterlambatan pembayaran kepada penyedia;

\ c. PPK tidak memberikan gambar-gambar, spesifikasi dan/atau instruksi sesuai


jadwal yang dibutuhkan;

d. penyedia belum bisa masuk ke lokasi sesuai jadwal dalam kontrak;

e. PPK menginstruksikan kepada pihak penyedia untuk melakukan pengujian


tambahan yang setelah dilaksanakan pengujian ternyata tidak ditemukan kerusakan/
kegagalan/ penyimpangan;

6.Apa yang terjadi bila pengujian kesesuaian tidak sesuai dengan persyaratan yang
ditentukan dalam kontrak…?

Jawab

Hal yang terjadi adalah Penyedia memperbaiki atau mengganti hasil pekerjaan
tersebut dengan biaya sepenuhnya ditanggung Penyedia.
7. apa yang di maksud dengan keadaan kahar..?

Jawab

Keadaan Kahar adalah suatu keadaan yang terjadi di luar kehendak para pihak
dan tidak dapat diperkirakan sebelumnya, sehingga kewajiban yang ditentukan dalam
kontrak menjadi tidak dapat dipenuhi.

8.Ha- hal apa saja yang digolongkan Keadaan Kahar…?

Jawab

a. bencana alam;

b. bencana non alam;

c. bencana sosial;

d. pemogokan;

e. kebakaran

f. gangguan industri lainnya sebagaimana dinyatakan melalui keputusan bersama


Menteri Keuangan dan menteri teknis terkait.

9. apa yang harus di lakukan penyedia jika terjadi keadaan kahar..?

Jawab

penyedia harus memberitahukan kepada PPK paling lambat 14 (empat belas) hari
sejak terjadinya Keadaan Kahar, dengan menyertakan pernyataan Keadaan Kahar
dari pejabat yang berwenang

10. siapakah penanggung jawab kegagalan konsruksi..?

Jawab

1. Kegagalan Konstruksi merupakan tanggung jawab Penyedia.


2. Kegagalan Bangunan merupakan tanggung jawab Pengguna Jasa dan/atau
Penyedia sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan bidang jasa konstruksi.

11.langkah apa saja yang dapat di tempuh dalam Penyelesaian sengketa Design and
Build..?

Jawab

Penyelesaian sengketa Design and Build dapat ditempuh melalui Pengadilan atau di
Luar Pengadilan berdasarkan kesepakatan antara Pengguna dan Penyedia Jasa

12. Dalam Ketentuan perencanaan teknis, harus mengacu pada peraturan dan
ketentuan umum perencanaan jalan dan jembatan. Sebutkan..?

Jawab

1. Kelaikan fungsi jalan berdasarkan peraturan dan perundang undangan;


Perencanaan jembatan mengacu pada Standar Bridge Management System
(BMS),DirektoratJenderalBinaMarga

2. Standar pembebanan jembatan, struktur beton dan standar perencanaan


ketahanan gempa untuk jembatan mengacu pada Standar Nasional Indonesia (SNI)

13.Apa yang di maksud dengan pekerjaan darurat..?

Jawab

Pekerjaan Darurat adalah perbaikan pekerjaan termasuk dalam kontrak yang


disebabkan fenomena alam yang tidak dapat diperkirakan atau tak terduga atau
pekerjaan yang dilaksanakan untuk pencegahan keselamatan / perlindungan
masyarakat, guna memulihkan kembali fungsi jalan

14.Apa saja Kriteria desain utama jembatan…?

Jawab
1. Kriteria Desain PondasiJembatan;

2. Kriteria Desain BangunanBawahJembatan;

3. Kriteria Desain BangunanAtasJembatan;

4. Kriteria Desain BangunanPengamanJembatan

; 5. Kriteria Desain Geometrik dan Perkerasan jalan pendekat jembatan;

6. Kriteria Desain Rambu, Marka dan Alat Pemberi Isyarat Lalu Lintas(APILL)

15. Apa saja program K3 yang harus di susun penyedia pada rapat persiapan
pelaksanaan kontrak untuk disetujui oleh PPK..?

Jawab

a. Kebijakan K3;

b. Organisasi K3;

c. Jadwal Pelaksanaan Program K3;

d. Pemenuhan Peraturan K3;

e. Identifikasi Bahaya, Penilaian Risiko dan Pengendalian K3;

f. Program Pengendalian K3;

g. Prosedur dan Instruksi terkait K3.

16. Apa saja program mutu yang harus di susun penyedia pada rapat persiapan
pelaksanaan kontrak untuk disetujui oleh PPK..?

Jawab

a. informasi mengenai pekerjaan yang akan dilaksanakan sesuai penawaran;

b. organisasi kerja penyedia;

c. jadwal pelaksanaan pekerjaan perencanaan teknis;


d. jadwal pelaksanaan pekerjaan konstruksi;

e. rencana penjaminan mutu pekerjaan;

f. prosedur pelaksanaan pekerjaan konstruksi;

17. sebutkan beberapa hal yang dibahas dan disepakati dalam rapat persiapan
pelaksanaan kontrak….?

Jawab

a. program mutu;

b. rencana K-3 Konstruksi;

c. organisasi kerja;

d. tata cara pengaturan pelaksanaan pekerjaan;

e. jadwal pelaksanaan pekerjaan, yang diikuti uraian tentang metode kerja yang
memperhatikan Keselamatan dan Kesehatan Kerja Konstruksi

; f. jadwal pengadaan bahan/material, mobilisasi peralatan dan personil;

g. penyusunan rencana dan pelaksanaan pemeriksaan lokasi pekerjaan

18.Apakah tanggung jawab dari Unit Pengendali Mutu (UPM)…?

Jawab

Unit Pengendali Mutu bertanggung jawab untuk menghasilkan dan menyajikan


informasi yang diperlukan oleh direksi pekerjaan meliputi rincian data hasil
pengujian mutu, kelengkapan informasi status pekerjaan, memberikan seluruh
informasi yang diperlukan tentang pengelolaan mutu pekerjaan.

19. Sebutkan Jenis Fenomena Alam yang tidak dapat diperkirakan…?

Jawab
-Banjir dengan kenaikan permukaan air di atas suatu batas maksimum tertentu

-Gempa bumi di atas suatu intensitas tertentu

-Dalam rangka pencegahan bencana untuk keselamatan / perlindungan masyarakat

20. jelaskan maksuddari Mudah dalam pelaksanaanpada desain umum jembatan…?

Jawab

Mudah dalam pelaksanaan yaitu peralatan konstruksi tidak lebih mahal dari
jembatannya

21. Apa yang di makud dengan pengambilan keputusan..?

Jawab

Pengambilan keputusan adalah melakukan penilaian dan menjatuhkan pilihan.

22. Apa tujuan pengambilan keputusan…?

Jawab

-kegiatan kegiatan yang di lakukan dalam organisasi di maksudkan untuk mencapai


tujuan organisasi yang di mana di inginkan semua kegiatan itu dapat berjalan
lancar dan tujuan di capai dengan mudah dan efisien.

-jika terjadi hambatan hambatan dalam melaksanakan kegiatan, ini merupakan


masalah yang harus di pecahkan oleh pemimpin organisasi.

- pengambilan keputusan di maksudkan untuk memecahkan masalah tersebut.

23. Sebutkan kelebihan dari kelemahan dari keputusan yang di ambil oleh seorang
individu..?

Jawab
Kelemahannya adalah kadangkala kurang tepat . jika terjadi kesalahan pengambilan
keputusan merupakan beban berat bagi pemimpin seorang diri.

24. sebelum pilihan d atuhkan , ada beberapa tahap yang mungkin akan dilalui oleh
pembuat keputusan. Sebutkan…?

Jawab

-Identifikasi masalah utama

-menyusun alternative yang akan di pilih

-pengambilan keputusan yang terbaik.

25. menurut maulana(2010), proses pengambilan keputusandalam model optimasi


lanjuta, meliputi…?

Jawab

-mengembangkan alternative

-menilai beberapa alternative

-memilih alternative

26. Apa yang di maksud dengan pengambilan keputusan dengan model optimasi…?

Jawab

Model optimasi yaitu suatu model pengambilan keputusan yang menguraikan


individu individu seharusnya berperilaku agar maksimmkan semua hasil.

27. Model pengambilan keputusan optimasi di dasarkan pada berbagai criteria dan
yang menonjol di antaranya ialah…?

Jawab
-kriteria maximix

-riteria maximax

-kriteria melewatkan kesempatan

28.jelaskan dasar criteria maximax pada Model pengambilan keputusan, optimasi…?

Model ini di dasarkan pada asumsi yang optimistic yang menyatakan bahwa
keputusan yang di ambil akan mendatangkan hasil maximum.

29. sebutkan kendala teknis proyek bangunan yang sering terjadi…?

Jawab

-Material dan alat terlambat dating

-Kerusakn peralatan

-Kerusan kondisi lapangan

30.apa kelebiha pengambilan keputusa yang di lakukan individu…?

-keputusan cepat d iambi, karena tidak perlu menunjukan prsetujuan dari rekan
lainnya

- tidak akan terjadi pertentangan pendebat

- kalau pimpinan yang mengambil keputusan itu mempunyai kemampuan yang tinggi
dan berpengalaman yang luas dalam bidang yang akan di putuskan, keputusannya
besar kemungkinan tepat.

Anda mungkin juga menyukai